Anda di halaman 1dari 1

LKPD (LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK)

SEKOLAH : SMK NEGERI 1 GALANG


MATA PELAJARAN : DASAR PENGOLAHAN BAHAN HASIL PERTANIAN
POKOK BAHASAN: METODE PENGENDALIAN BAHAN HASIL PERTANIAN
KELAS/SEMESTER: X APHP
TAHUN AJARAN:2020/2021
GURU PENGAMPUH : KRISTINA SIPAYUNG S.TP
TEKNIK PENGENDALIAN BAHAN DAN PENYIMPANAN
Tujuan :
Dapat menggolongkan mutu bahan hasil petanian dan perikanan berdasarkan faktor/ atribut
mutunya.
A. Alat dan Bahan Bahan :
Alat : 1. Wortel ( 2 buah)
1. Penggaris 2. Tomat ( 2 buah)
2. Timbangan 3. Kentang(2 buah)
3. Lembar pengamatan 4. Jeruk (2 buah)
5. Pisang (2 buah)
B. Langkah Kerja
1. Lakukan pengelompokan bahan hasil pertanian yang disediakan berdasarkan:
a. Ukuran
b. Berat
c. Tekstur
d. Perubahan Warna
2.Tuliskan hasil pengamatan kedalam form yang tersedia.

C. Hasil Pengamatan
No Sampel Panjan Diameter Tekstur Bera Perubahan Warna (hari)
. g (cm) (cm) t
(Kg)
1 2 3 4 5 6 7 1 2 3 4 5 6 7
1. Wortel 1
Wortel 2
2 Tomat 1
Tomat 2
3 Kentang 1
Kentang 2
4 Jeruk 1
Jeruk 2
5 Pisang 1
Pisang 2
Keterangan :

1. Amatilah setiap roduk pertanian yang sudah ditentukan baik secara fisik maupun
kimianya.
2. Pindahkan di double folio form pengamatan.
3. Untuk mengisi form tekstur dan perubahan warna simpan lah sampel disuhu ruang
(letakkan Diatas tanpan/piring yang berbeda) dan amati perubahan warna nya.
4. Jika bahan/ sampel sudah busuk atau sudah tidak layak diakan lagi maka hentikanlah
pengamatan sampel.
5. Jika sampai hari ke 8 bahan masih layak utk di konsumsi silahkan lanjutkan pengamatan
sampai bahan sudah tidak layak untuk dikonsumsi.
Kesimpulan :
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………

Guru bidang studi Orang tua siswa

Kristina Sipayung S.TP ----------------------------------

Anda mungkin juga menyukai