Anda di halaman 1dari 3

i

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan

rahmat-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan penyusunan Karya

Tulis Ilmiah yang berjudul “ Pengaruh Terapi Bermain Terhadap Tingkat

Kecemasan Pada Anak Usia Prasekolah (3 - 6) Tahun Selama Hospitalisasi Di

RSU Sembiring”

Karya tulis ilmiah ini disusun guna memenuhi salah satu syarat untuk

menyelesaikan pendidikan jurusan Program Studi Keperawatan Program Diploma

Tiga di INSTITUT KESEHATAN DELI HUSADA DELITUA. Peneliti berharap

karya tulis ini dapat bermanfaat bagi penulis dan siapa saja yang membacanya,

agar menambah wawasan dan pengetahuan.

Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada pihak-

pihak yang terkait dalam penelitian ini yang telah banyak memberikan arahan

bimbingan dari berbagai pihak, oleh karena itu pada kesempatan ini penulis

mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Terulin S. Meliala, AMKeb, SKM, selaku Ketua Yayasan Rumah

Sakit Umum Sembiring.

2. Drs. Johannes Sembiring, M.Pd, M.Kes selaku Rektor Institut

Kesehatan Deli Husada Deli Tua.

3. Dra. Megawati Sinambela, SST, S.Kep, Ns, M.Kes, selaku Dekan

Keperawatan Institut Kesehatan Deli Husada Deli Tua.


ii

4. Ns. Lili Suryani Tumanggor, M.Kep, selaku Ketua Jurusan

Program Studi Keperawatan Program Diploma Tiga Intitut

Kesehatan DELU HUSADA Delitua.

5. Ns. Citra Anggraini S.kep selaku Dosen Pembimbing yang telah

banyak memberikan masukan, bimbingan, semangat dan saran-

saran kepada penulis sehingga penulis bisa menyelesaikan Karya

Tulis Ilmiah ini.

6. Seluruh Dosen Pengajar di Program Studi Keperawatan Program

Diploma Tiga Institut Kesehatan DELIHUSADA Delitua yang

telah memberikan ilmu pengetahuan kepada peneliti.

7. Terimakasih juga kepada Wali Tingkat Bapak Hizkianta

Sembiring, S.kep, Ns, CWCCA yang sudah banyak memberikan

ilmu yang bermanfaat bagi saya.

8. Terimakasih yang tidak terhingga kepada kedua orangtua sayayang

bernama Bapak Sunarto Sembiring dan Ibu Aditia Br Sitepu yang

telah membesarkan dan memberikan doa serta semangat sekaligus

pengorbanan waktu, moral maupun materil dan kasih sayang yang

begitu besar kepada saya selama mengikuti pendidikan di Institut

Kesehatan DELIHUSADA Delitua sehingga saya menyelesaikan

Karya Tulis Ilmiah ini. Dan tidak terlupa untuk adik kandung saya

bernama Bayu Irwanto Sembiring dan Farhan Sembiring yang telah

memberikan semangat dan keyakinan kepada saya untuk mengikuti

pendidikan ini.
iii

9. Terimakasih kepada teman-teman sejawat Fakultas Keperawatan

Program Diploma Tiga Angkatan XXVI yang sudah banyak

memberikan semangat dan dukungan kepada saya.

10. Terimakasih juga kepada Orang Terkasih Bukhari Zam-Zami yang

sudah banyak mendukung dalam segala hal dan memberikan

semangat dalam penyelesaian Karya Tulis Ilmiah saya.

Akhir kata penulis menyadari hanya dapat berdoa semoga Tuhan

Yang Maha Esa dapat membalas segala sesuatu bantuan dan kebaikan yang

diberikan kepada saya. Saya menyadari masih banyak kekurangan pada

Karya Tulis Ilmiah ini keterbatasan dan pengalaman penulis, oleh sebab itu

penulis menerima kritik dan saran yang bertujuan untuk menyempurnkan

Karya Tulis Ilmiah ini.

Delitua, Maret 2020


Peneliti

Cristiana Br sembiring

Anda mungkin juga menyukai