Anda di halaman 1dari 6

RENCANA KESELEAMATAN KONSTRUKSI (RKK)

NO JENIS/TIPE PEKERJAAN IDENTIFIKASI BAHAYA

(1) (2) (3)


I DIVISI 1. UMUM
1 Mobilisasi 1 Kecelakaan saat perjalanan
2 Alat berat terguling dari tronton

2 Pemasangan Banner 1 Kecelakaan lalu lintas

3 Manajemen dan Keselamatan Lalu Lintas 1 Kecelakaan lalu lintas

2 Terimpa alat berat

4 Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) 1 Kerusakan pada prasarana umum

II STRUKTUR
1 Galian Perkerasan Beton 1 Terluka pecahan beton

2 Dinding Turap Beton, Penyediaan dan Pemancangan 1 Tertimpa Dinding Turap Beton

3 Tiang Pancang (Mini Pile Ready Mix) uk.20x20, 8D13, Dia.6


1 K350-6
Tertimpa
m Tiang Pancang

4 Pemancangan Tiang Pancang (Mini Pile Ready Mix) uk.20x20,


1 Tertimpa
8D13, Dia.6
besi K350-6
hammermdan welding
set
NO JENIS/TIPE PEKERJAAN IDENTIFIKASI BAHAYA

(1) (2) (3)

5 Pemotongan Kepala Tiang 1 Terkena pecahan potongan kepala


tiang

6 Baja Tulangan Polos-BjTP 280 1 Tertimpa/tertusuk/terjepit material


besi

7 Beton struktur, fc’25 Mpa 1 Tertimbun bahan material dari Truck


Mixer

2 Terkena adukan beton pada mata

III PEKERJAAN LANTAI + KERB


1 Galian Tanah untuk pipa ME 1 Terkena alat penggalian

2 Pasang Pipa PVC untuk Saluran MEE uk.4" 1 Tertimpa material pipa PVC

3 Baja Tulangan Polos-BjTP 280 1 Tertimpa/tertusuk/terjepit material


besi

4 Beton Fc' 25 MPa (Ready Mix) Lantai 1 Tertimbun bahan material dari Truck
Mixer

5 Pemasangan Lantai Batu Andesit 20 x 40 cm 1 Tertimpa material batu andesit

6 Pemasangan Batu Pola Ubin untuk Tuna Netra 30 x 30 1 Tertimpa material batu ubin tuna
netra
NO JENIS/TIPE PEKERJAAN IDENTIFIKASI BAHAYA

(1) (2) (3)

7 Pemasangan Batu Koral Sikat 1 Tertimpa material batu koral sikat

8 Pemasangan Besi Galvanis Dia.4" 1 Tertimpa besi galvanis

9 Pengecatan Besi Galvanis Dia.4" 1 Terminum material cat

10 Pengecatan 1 m2 Trotoar 1 Terminum material cat

11 Pemasangan Pipa PVC uk.4" 1 Tertimpa material pipa PVC

12 Kerb Pracetak Jenis 1 (Peninggi/Mountable) 1 Tertimpan kerb pracetak

13 Pengecatan 1 m2 Kerb / Kanstein 1 Terminum material cat

IV PEKERJAAN BAK KONTROL


1 Galian Biasa (Manual) 1 Terkena alat penggalian

2 Beton Fc' 25 MPa (Ready Mix) 1 Tertimbun bahan material dari Truck
Mixer
NO JENIS/TIPE PEKERJAAN IDENTIFIKASI BAHAYA

(1) (2) (3)

3 Pemasangan Pipa PVC uk.8" 1 Tertimpa material pipa PVC

4 Pembuatan dan Pemasangan Besi Grill 1 Terkena mata saat pengelasan

V PEKERJAAN POT BUNGA


1 Baja Tulangan Polos-BjTP 280 1 Tertimpa/tertusuk/terjepit material
besi

2 Beton Fc' 25 MPa (Ready Mix) Pot Bunga 1 Tertimbun bahan material dari Truck
Mixer

3 Plesteran Pot Bunga (1SP:3PP tebal 15 mm) 1 Terhirup material semen

4 Acian Pot Bunga 1 Terhirup material semen

5 Finishing Cat 1 Terminum material cat


NO JENIS/TIPE PEKERJAAN IDENTIFIKASI BAHAYA

(1) (2) (3)

6 Pot Bunga Portabel 1 Tertimpa pot bunga portabel

VI PEKERJAAN TAMAN
1 Pekerjaan Urugan Tanah Merah Gembur 1 Tertimbun bahan material dari Dump
Truk

2 Kana Merah 1 Alergi terkena kana merah

3 Irish 1 Alergi terkena irish

4 Ketapang Kencana 1 Alergi terkena kencana ketapang

5 Sekam 1 Alergi terkena sekam

6 Pupuk Kandang 1 Alergi terkena pupuk kandang


NO JENIS/TIPE PEKERJAAN IDENTIFIKASI BAHAYA

(1) (2) (3)

7 Tanah Bakar 1 Alergi terkena tanah bakar

VII PEKERJAAN STREET FURNITURE


1 Bollard 1 Tertimpa Bollard

2 Main Hole 1 Terkena mata saat pengelasan

3 Lampu Taman 150 Watt dan instalasi 1 Kesetrum

Anda mungkin juga menyukai