Anda di halaman 1dari 1

PAKET C GEOGRAFI

SIMBOL SIMBOL PADA PETA

1. Berdasarkan kenampakan lingkungannya, simbol dibedakan menjadi 2, yaitu :


Simbol Budaya Simbol Alam
Simbol budaya adalah simbol yang mewakili Simbol alam adalah simbol yang mewakili kenampakan
kenampakan budaya, misalnya jalan, rel, kota dan lain- alam, misalnya sungai, gunung, danau dan lainnya.
lain.

2. Berdasarkan bentuknya, simbol dibedakan menjadi 3, yaitu :


Simbol Garis Simbol Titik Simbol Area
Simbol garis digunakan untuk Simbol Titik digunakan untuk Simbol Area digunakan untuk
mewakili data geografis yang mewakili tempat, contoh : kota, mewakili suatu  luasan tertentu,
berhubungan dengan jarak, contoh : gunung dan objek-objek penting contoh : danau, rawa, sawah, formasi
sungai, jalan, rel dan batas wilayah lainnya. batu kapur, gurun dan hutan.

TUGAS
Gambarlah Pulau Sulawesi kemudian
lengkapi dengan simbol berupa:
1. Ibu kota propinsi
2. Bandara
3. Pelabuhan
4. Batas Propinsi
5. Jalan
6. Gunung
7. Kota Lainnya

Anda mungkin juga menyukai