Anda di halaman 1dari 2

Nama : Angel Novelyeni Cahyaningtyas

Nim : 17031062

Kelas : B

1. Defenisi sukses menurut pemahaman mahasiswa sendiri

Jawab :

Menurut saya sukses itu merupakan suatu proses perjuangan yang harus kita lalui dengan
kerja keras untuk mencapai apa yang kita impikan dan inginkan. Untuk mencapai
kesuksesaan itu kita harus percaya pada kemampuan diri dan memiliki pendirian, sehingga
kita mampu mencapai kesuksesan dan bisa memberikan kebahagian buat keluarga dan orang-
orang disekitar kita dengan kesuksesan.

2. Uraikan Impian mahasiswa setelah menyelesaikan studinya di prodi S1Kep & Profesi
Ners
dengan mengikuti kriteria SMART (Spesific, Measurable, Achievable,Reliable dan Time
Bond). jika perlu lengkapi dengan millestone waktu pencapaian nya.

Jawab :

Saat ini saya sedang mengjalani pendidikan keperawatan di semester 7. Di semester ini saya
mulai focus untuk menyediakan judul skripsi serta pembuatan proposal. Tahun 2021 saya
akan lulus dari pendidikan S1 keperawatan kemudian akan melanjutkan pendidikan Ners.
Kemudian pada tahun 2022 setelah saya selesai menjalani pendidikan ners saya ingin bekerja
di klinik milik Pt. Sinarmas group untuk menambah pengalaman dan pengetahuan dengan
penghasilan perbulannya Rp 3,000,000,00- 5,000,000,00. Kemudian di tahun 2025 saya
memiliki impian mau membuka praktik mandiri keperawatan dan membuka apotek. Saya
memiliki target penghasilan Rp 5,000,000,00- 15,000,000,00/bulannya. Untuk mencapai itu
semua saya harus melakukan berbagai usaha dan mengikuti ujian kompetensi serta pelatihan
yang diadakan. Saya sangat berharap usaha yang saya dirikan nantinya dapat membantu
banyak orang dengan berbagai masalah kesehatan.

Anda mungkin juga menyukai