Anda di halaman 1dari 3

Perdamaian dunia adalah sebuah gagasankebebasan, perdamaian,

dan kebahagiaanbagi seluruh negara dan/atau bangsa. Perdamaian dunia melintasi


perbatasan melalui hak asasi
manusia, teknologi, pendidikan, teknik, pengobatan, diplomatdan/atau pengakhiran
seluruh bentuk pertikaian. Dunia ini memiliki banyak negara yang berdiri di atasnya
sehingga menciptakan keberagaman budaya, bahasa, pandangan hidup, dan
keberagaman lainnya. Keberagaman tersebut menyebabkan munculnya diferensiasi
tertentu dalam masyarakat, misalnya berdasarkan sosiokulturalnya terdapat
diferensiasi suku, agama, klan, dan profesi. Seperti yang telah diketahui,
keberagaman merupakan salah satu faktor utama yang dapat menyebabkan
pergesekan-pergesekan dalam masyarakat. Oleh karena itu, bumi yang dihuni oleh
banyak negara ini sangat rentan terhadap pergolakan yang dapat merusak
perdamaian antar bangsa. Salah satu tujuan nasional Indonesia sebagaimana
tercantum dalam alinea ke-4

Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah

ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian

abadi dan keadilan sosial. Salah satu konsekuensi dari tujuan tersebut adalah

bangsa Indonesia harus senantiasa berperan serta dalam menciptakan perdamaian

dunia. Hal tersebut dikarenakan Bangsa Indonesia merupakan bagian dari seluruh

umat manusia di dunia, sehingga sudah seharusnya bangsa Indonesia berada pada

barisan terdepan dalam upaya menciptakan perdamaian dunia.Salah satu tujuan


nasional Indonesia sebagaimana tercantum dalam alinea ke-4 Pembukaan Undang-
Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah ikut melaksanakan
ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi, dan keadilan
sosial. Salah satu konsekuensi dari tujuan tersebut adalah bangsa Indonesia harus
senantiasa berperan serta dalam menciptakan perdamaian dunia. Di sini pula
terletak fundamental dari politik luar negeri Republik Indonesia sebagai politik bebas
dan aktif.

Politik bebas dan aktif maksudnya Indonesia bebas untuk menjalin kerja sama
dengan negara manapun, serta turut aktif dalam organisasi internasional untuk
bekerja sama dan menjaga perdamaian dunia. Menurut Mohammad Hatta dalam
bukunya yang berjudul Demokrasi Kita, tujuan politik bebas dan aktif tersebut antara
lain mempertahankan kemerdekaan dan menjaga keselamatan bangsa, memperoleh
barang-barang yang diperlukan dari luar untuk meningkatkan kemakmuran rakyat,
meningkatkan perdamaian dunia, dan mempererat persaudaraan antarbangsa.

Walaupun harapan untuk hidup damai pada kenyataannya masih menjadi impian yang sulit
bagi sebagian bangsa.

Gagasan mengenai perdamaian dunia menjadi topik yang hangat

untuk diperbincangan terutama setelah pecahnya Perang Dunia II pada

tahun 1941-1945. Refleksi atas kengerian dampak kerusakan akibat PD

II tersebut, melahirkan gagasan tentang perlunya mencegah terulangnya

tragedi hidup manusia. Bangsa-bangsa di dunia berupaya bekerjasama

menjaga terciptanya perdamaian sekaligus membantu menyelesaikan

persoalan-persoalan konflik yang memicu terjadinya perang. Kesadaran

ini menumbuhkan keinginan masyarakat dunia untuk membangun

kembali kerjasama internasional dan upaya-upaya penyelesaian konflik

serta permasalahan-permasalahan internasional lainnya.

Indonesia sebagai negara yang berdaulat memiliki kepentingannya dalam melakukan


tindakan,

salah satunya dalam mengirim pasukan penjaga perdamaian di PBB. Bagi Indonesia
menjaga

perdamaian dunia merupakan amanat konstitusi negara. UUD 1945 bahkan menjelaskan
lebih

lanjut mengenai peran Indonesia untuk ikut melaksanakan ketertiban dunia dan perdamaian

abadi. Tidak hanya itu, pandangan politik luar negeri Indonesia yang bebas aktif semakin

memperkuat Indonesia untuk turut serta dalam melaksanakan perdamaian dunia. Untuk

mewujudkannya, Indonesia secara konsisten sejak tahun 1957 melakukan pengiriman


pasukan

penjaga perdamaian ke PBB. Bahkan untuk menunjang aktifitas tersebut, Indonesia

membangun pusat pendidikan bernama PMPP TNI bagi personel TNI atau Kontingen Garuda

yang hendak melaksanakan misi pemeliharaan perdamaian dunia wilayah MPP PBB

https://rakyatrukun.com/indonesia-dan-perdamaian-dunia/

https://id.m.wikipedia.org/wiki/Perdamaian_dunia

Anda mungkin juga menyukai