Anda di halaman 1dari 6

Alkes UAS

1. Wing needle

Fungsi: sebagai alat transfusi cairan tertentu yang diberikan kepada pasien atau untuk
mengambil darah bagi pasien yang mengikuti kegiatan donor darah

berlaku sebagai vena tambahan atau perpanjangan vena dari tubuh kita untuk pengobatan I.V.
jangka lama atau yang terputus- putus.

2. Urinal laki-laki
Fungsi: digunakan untuk pasien bila ingin buang air kencing, sedangkan pasien tidak boleh/tidak bisa ke kamar
mandi

3. Stethoscope
Alat untuk mendeteksi,mempelajari,mendengarkan bunyi yang timbul dr dlm rongga tubuh.

Feotal stethoscope
Untuk mendengarkan denyut jantung bayi di dlm kandungan ..

4. Termometer klinik
Untuk mengukur suhu tubuh,untuk anak-anak biasanya secara rectal btk segitiga,dewasa melalui oral atau
ketiak, btk pipih.
Thermometer rectal
Untuk mengukur suhu tubuh,biasanya untuk bayi & anak-2

5. Anatomische pincet/pincet anatomis.


Salah satu contoh pincet,,ciri-cirinya kedua ujungnya bergaris horisontal,ada yg lurus ada yg bengkok.

6. Tissue forceps
Pincet operasi / surgical forceps,yg ciri-cirinya ujung pincet kedua-duanya bergigi
Ada yg bergigi 1x2,2x3,3x4
7. Ø  GAAS STERIL
Gaas steril atau kasa hidrofil steril yang paling banyak digunakan adalah ukuran 18 X 22 cm. biasanya dijual
dalam kemasan dus berisi 16 lembar. Kegunaannya adalah untuk menutupi luka- luka untuk mencegah
kontaminasi. Cara pakainya dengan menggunakan plester, dilekatkan pada tubuh.

8. urin bag
Untuk Menampung Urine
(air kencing). (Urine bag)
Dipasaran dengan merek DRAINAGE –BAG (Pabrik JMS), URO-GARD(Terumo). Adapula Urine-bag khusus untuk
anak- anak dan bayi, PEDIATRIC URINE COLLECTOR (ATOM- Jepang).

9. I.V Catheters
Catheters adalah sebuah pipa kosong yang terbuat dari logam, gelas, karet, plasik yang cara penggunaannya
adalah untuk dimasukkan ke dalam rongga tubuh melalui saluran (kanal). Terbagi atas 2 bagian:
-          I.V Catheters
-          Non I.V Catheters

 Fungsi : sebagai vena tambahan (=perpanjangan vena) untuk pengobatan I.V jangka lama yang lebih dari
48 jam

b.      Non I.V. Catheters , terbagi atas:


 1. Nelaton Catheters      
Catheter yang dipakaisupaya dapat kencing
  Balloon Catheters/Folley cath
 Kegunaan: untuk pengambilan air kencing dalam keadaan tertutup, bebas dari udara polusi di sekitarnya.
Urine kmd ditampung dlm urine bag.
 Selang t d 2 saluran. Satu saluran unt diisi air spy ujumgnya bisa mengembang shg menutup jalan keluar
kandung kemih. Saluran ke 2 merup kan sal utama untk mengeluarkan air seni Px & kandung kemih ke
urine bag.

 Jenis Catheter
 a.       Catheter plastik : digunakan sementara karena mudah rusak dan tidak fleksibel.
 b.      Catheter Latex/karet : digunakan untuk penggunaan/pemakaian dalam jangka waktu sedang (kurang
dari 3 minggu).
 c.       Catheter silicon murni/Teflon : untuk penggunaan jangkaq waktu lama 2-3 bulan karena bahan lebih
lentur pada meatus urethra.
 d.      Catheter PVC : sangat mahal untuk penggunaan 4-6 minggu, bahannya lembut, tidak panas dan
nyaman bagi urethra.
 e.       Catheter logam : digunakan untuk pemakaian sementara, biasanya pada pengosongan kandung
kemih pada ibu yang melahirkan.
    Oxygen Catheters
 Catheter yang digunakan untuk mengalirkan gas oksigen ke dalam lubang hidung
10. Tuberculine syringe
 Alat ini khusus untuk menyuntikkan tuberculine, untuk test ada/tdknya terinfeksi TBC,MANTOUX TEST

11. INSULIN SYRINGE


 Alat suntik khusus untuk menyuntikkan insulin,volume alat ini hanya 1 ml saja.
12. Tensi meter
Untuk mengukur tekanan darah tubuh,berapa angka sysole (pd waktu jantung kuncup),berapa angka diastole
(pd waktu jantung mengembang)
Tensimeter digital

13. Infusion set,alat untuk memberikan cairan infus kepada pasien.

14. Bandage scissors


 Gunanya untuk mengunting kasa ato perban.

15. blood set

Anda mungkin juga menyukai