Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN SEMENTARA PRAKTIKUM GENETIKA

‘’SIKLUS HIDUP Drosophila sp.’’

No. Jam Waktu Stadium Foto Deskripsi

1. 0 Minggu, 18 Pertemuan Pemasukan lalat


Oktober 2020 induk buah yang
Pukul 13:00 jantan dan berkemungkinan
betina. indukan jantan
dan betina untuk
dikawinkan.

2. 0 - 24 Senin, 19 Pertemuan Lalat sedang


Oktober 2020 induk dalam masa
Pukul 13:00 jantan dan kawin.
betina.

3. 24 - 48 Selasa, 20 Telur Telihat bintik-


Oktober 2020 bintik putih yang
Pukul 13:00 dipekirakan telur
lalat buah dan
lalat yang
merupakan induk
telah mati semua.

4. 48 -72 Rabu, 21 Telur Bintik putih


Oktober 2020 (Telur lalat buah)
Pukul 13:00 terlihat di
permukaan
medium.

5. 72 - 96 Kamis, 22 Larva Bintik putih


Oktober 2020 (Telur lalat buah)
Pukul 13:00 terlihat di
permukaan
medium.
6. 96 - 120 Jumat, 23 Larva Telur menetas
Oktober 2020 berubah menjadi
Pukul 13:00 larva dan
memakan
medium.

7. 120 – 144 Sabtu, 24 Larva Terlihat larva


Oktober 2020 disekitaran
Pukul 13:00 medium.

8. 142 - 168 Minggu, 25 Pupa Fase pupa,


Oktober 2020 terlihat dari
Pukul 13:00 warna kecoklatan
dan tidak aktif

9. 168 - 192 Senin, 26 Pupa Fase pupa,


Oktober 2020 terlihat dari
Pukul 13:00 warna kecoklatan
dan tidak aktif.

10. 192 - 216 Selasa, 27 Imago Fase imago


Oktober 2020 dimana terlihat
Pukul 13:00 lalat berukuran
kecil disekitar
penutup medium.

11. 216 -240 Rabu, 28 Imago Fase imago


Oktober 2020 dimana dimana
Pukul 13:00 terlihat
disekitaran
medium.

Anda mungkin juga menyukai