Anda di halaman 1dari 8

MAKALAH

PENELITIAN TINDAKAN KELAS


“INDENTIFIKASI, ANALISIS, ALTERNATIF DAN RUMUSAN MASALAH
DALAM PEMBELAJARAN IPA”

Dosen Pengampu
DARPON, M.Pd

Oleh

Nurul sa’adah ( 1786206151 )

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR


FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PAHLAWAN TUANKU TAMBUSAI
PEKANBARU
2020
Bab I
Pendahuluan
A. Latar Belakang
Semakin Begitu Maju Dunia Semakin Maju Juga Dalam Bidang Pendidikan.
Dalam Dunia Pendidikan Pada Proses Pembelajaran Banyak Ditemukan Berbagai
Inovasi Dan Trobosan Baru. Banyak Berbagai Strategi Dan Metode Baru
Bermuculan. Hal Ini Tentu Bertujuan Agar Semakin Efektif Dan Efesiennya Proses
Pembelajaran Untuk Mencapai Tujuan Yang Diinginkan.
Namun Demikian Dalam Peroses Pembelajaran Untuk Mencapai Sebuah
Tujuan Bukanlah Perkara Mudah. Ada Berbagai Macam Persoalan Muncul Dalam
Pembelajaran. Persoalan Itu Bisa Berasal Dari Guru, Murid, Bahkan Dari
Lingkungan.
Dari Pengamatan Yang Dilihat Dari Video Pembelajaran. Persoalan Yang
Dihadapi Guru Misalnya, Guru Belum Maksimal Menggunakan Strategi Dan Metode
Pembelajaran Yang Tepat, Belum Maksimal Mengelola Kelas Untuk Menciptakan
Suasana Yang Nyaman. Begitu Juga Persoalan Yang Dihadapi Peserta Didik Mulai
Dari Malas-Malasan, Ribut, Menjawab Pertanyan Dengan Bercanda. Dari Keduanya
Tersebut Foktor Cara Menggajar Guru Sangat Mempengaruhi Peroses Pembelajaran.
Dari Dua Komponen Ini Sebenarnya Keduanya Saling Berhubungan Dan
Mempengaruhi Satu Dan Yang Lainnya.
Dari Uraian Di Atas Saya Akan, Menindetifikasi Masalah, Meenganalisis Masalah
Dan Mencari Arternatif Untuk Pemecahan Masalah Tersebut.

B. Identifikasi Masalah
1. Guru Belum Menggunakan Stategi Dan Metode Pembelajaran Yang
Tepat
2. Guru Belum Maksimal Mengelola Kelas.
3. Guru Kurang Appresiasi Dalam Proses Pembelajaran
4. Peserta Didik Kurang Antusias Dalam Perose Pembelajaran
5. Peserta Didik Mengantuk
C. Rumusan Masalah
Berdasarkan Identifikasi Masalah Di Atas, Peneliti Merumusakan Masalah
Sebagai Berikut:
1. Apa Itu Masalah Pembelajaran?
2. Apa Saja Masalah Yang Ada Dalam Pembelajaran
BAB II
PEMBAHASAN
A. Indentifikasi Masalah
Suatu Rencana Indentifikasi Masalah Diawali Dengan Adanya Masalah Yang
Dirasakan Atau Disadari Oleh Pengelola Indetifikasi Masalah. Saya Merasa
Bahwa Ada Sesuatu Yang Harus Diperbaiki Di Kelas Tersebut, Yang Jika
Dibiarkan Akan Berdampak Buruk Bagi Peroses Dan Hasil Belajar Siswa.
Misalnya, Ada Sekelompok Siswa Yang Mengalami Kesulitan Yang Sama
Dalam Mempelajari Suatu Bagian Pelajaran, Ada Siswa Yang Tidak Disiplin
Mengerjakan Tugas, Atau Hasil Belajar Siswa Menurun Secara Drastic. Dan
Banyak Lagi Contoh Lain Dari Pengalaman Saya Sendiri Dalam Melihat Peroses
Pembelajaran. Masalah Yang Dirasakan Guru Mungkin Masih Kabur, Sehingga
Guru Perlu Merenung Atau Melakukan Refleksi Agar Masalah Tersebut Menjadi
Semakin Jelas.
Identifikasi Masalah Merupakan Tahap Pertama Dalam Serangkaian Tahapan
Penelitian. Oleh Sebab Itu, Identifikasi Masalah Merupakan Tahap Kualitas
Masalah Yang Diteliti. Masalah Yang Asal-Asalan (Kurang Teridentifikasi)
Dapat Menyebabkan Pemborosan Energi Karena Penelitiannya Tidak Membawa
Temuan Yang Bermanfaat.
Identifikasi Masalah Pada Sebuah Video Pembelajaran Ipa Di Sd Yang
Mana Video Pembelaran Ini Masih Memiliki Masalah Tentang Proses Belajar
Mengajar, Khususnya Pada Penyampaian Guru Pada Saat Proses Pelajaran.
Berdasarkan Video Pembelajaran Ipa Yang Sudah Saya Lihat, Pada Saat Proses
Pembelajaran Guru Sama Sekali Tidak Mengunakan Stategi Dan Metode
Pembelajaran Yang Sesuai, Dampaknya Membuat Siswa Menjadi Tidak Tertarik
Dengan Pembelajran Ipa, Banyak Murit Yang Ribut Dan Mengantuk Dikelas.
Setelah Diidentifikasi Lebih Lanjut Maka Adapun Permasalahan Yang Dihadapi
Antara Lain:
1. Kemampuan Siswa Dalam Konsep Ipa Masih Sangat Rendah
2. Guru Kurang Bervariasi Dalam Menggunakan Metode Mengajar
Dalam Pelajaran Ipa
3. Guru Belum Maksimal Pada Saat Mengelola Kelas.
4. Guru Kurang Appresiasi Dalam Proses Pembelajaran
5. Materi Benda Hidup Dan Benda Tak Hidup Merupakan Salah Satu
Materi Pelajaran Yang Harus Dijelaskan Dalam Bentuk Nyata Bukan
Dengan Bentuk Berceramah Saja Yang Membuat Siswa Masih Sulit
Memahami..
B. Analisis Masalah
Menganalisi Masalah Merupakan Langkah Yang Harus Dilakukan Setelah
Melakukan Identifikasi. Jika Melalui Identifikasi Dapat Menemukan Beberapa
Masalah Yang Terkait Dengan Kegiatan Pembelajaran Di Kelas, Maka Analisis
Bertujuan Agar Masalah Tersebut Menjadi Lebih Jelas Dan Dapat Menduga
Faktor-Faktor Penyebabnya. Analisis Penyebab Munculnya Masalah Dapat
Dijabarkan Dengan Mudah. Dengan Memahami Berbagai Kemungkinan
Penyebab Masalah Tersebut, Suatu Tindakan Dapat Dikembangkan.
Dari Hasil Video Pembelajaran Yang Saya Lihat Dapat Dianalisis
Bahwasanya Penyebab Timbulnya Masalah Yang Ada Dikelas Tersebuat Adalah
Guru Tidak Mengunakan Stategi Dan Metode Yang Sesuai Dengan Kondisi
Kelas Tersebut Dan Metode Yang Digunakan Guru Tidak Kondusif
(Mendukung/Mendorong) Siswa Untuk Memahami Pelajaran Ipa Khususnya
Materi Benda Hidup Dan Benda Tak Hidup Sehingga Tidak Mampu Mencapai
Hasil Belajar Yang Maksimal. Umumnya, Siswa Menganggap Bahwa Akar
Penyebab Masalah Kualitas Belajar Mengajar Antara Lain Sebagai Berikut:
a. Proses Belajar Mengajar Yang Satu Arah
b. Metode Mengajar Guru Yang Membosankan, Kurang Menarik
C. Alternatif Pemecahan Masalah
Dari Analisis Masalah Yang Telah Ditemukan Pada Video Pembelajran
Tersebut , Alternative Yang Bisa Dilakukan Pada Video Pembelajaran Tersebut
Adalah Mengunakan Model Pembelajaran Yang Tepat Dan Mudah Di Ikuti Oleh
Siswa.
Dari Sini Saya Menyimpulkan Bahwasanya Model Yang Tepat Pada
Permasalah Pada Video Pembelajaran Ini Adalah Kegiatan Pembelajaran Ini
Menekankan Pada Permainan Yang Berlandaskan Pada Pembelajaran Kooperatif
Dengan Model Teams Games Tournament (Tgt). Ini Berguna Untuk Siswa Agar
Setiap Pembelajaran Yang Dilalui Bisa Dilaksanakan Dengan Santai Dan Rileks
Tanpa Harus Mengenyampingkan Tanggung Jawab, Persaingan Sehat, Kejujuran
Dan Kreatifitas. Dan Juga Bisa Mengunakan Model Pembelajran Tgt ( Teams
Game Tournements ) . Yang Mana Model Adalah Model Pembelajran Yang
Tersebut Membuat Siswa Dan Guru Ikut Aktif Dalam Proses Pembelajaran
Tersebut , Dan Tidak Monoton Pada Guru Saja .
BAB III
KESIMPULAN
A. Kesimpulan
Masalah Pembelajaran Adalah Suatu Keadaan Dimana Keadaan Itu
Tidak Sesuai Dengan Teori-Teori Pembelajaran. Dimana Keadaan Tersebut
Dapat Menghambat Tercapainya Tujuan Pembelajaran. Identifikasi Masalah
Pembelajaran Meliputi:
1. Guru Belum Maksimal Menggunakan Strategi Dan Metode
Pembelajaran.
2. Guru Belum Maksimal Dalam Pengelolaan Kelas
3. Siswa Tidak Antusias/Sibuk Sendiri
4. Siswa Susah Bertanya Dan Mengungkapkan Pendapat
5. Siswa Mengantuk Pada Ssat Pembelajaran
.
B. Saran
a) Untuk Guru:
Meningkatkan Kemampuannya Dengan Banyak Mempelajari Strategi
Dan Metode Pembelajaran Dari Buku Ataupun Mengikuti Pelatihan-
Pelatihan Pembelajaran.
1. Sebelum Melaksanakan Pembelajaran Guru Semestinya
Mempersiapkan Bagai Mana Keadaan Kelas Yang Kondusif,
Memperhatikan Tempat Duduk Siswa Apakah Berantakan,
Mempersiapkan Siswa Untuk Siap Mengikuti Pembelajaran.
2. Membuat Peraturan Bersama
3. Guru Memberikan Kesempatan Siswa Untuk Bertanya Dan
Mengungkapkan Pendapat Lewat Tulisan
4. Guru Harus Bisa Menjadi Motivator, Fasilitator, Organisator.
b) Untuk Siswa:
1. Sebelum Mengikuti Pembelajaran Siswa Harus Sudah Mempersiapkan
Diri.
2. Tanamkan Kebiasaan Disiplin.
3. Siswa Hendaknya Bisa Mengejar Ketertinggalannya Dalam Pelajaran.

Anda mungkin juga menyukai