Anda di halaman 1dari 1

Penerapan solar energi dibidang elektrik

1. Pembangkit Listrik Tenaga Surya

Pembangkit listrik tenaga surya adalah pembangkit listrik yang mengubah energi
surya (cahaya matahari) menjadi energi listrik. Pembangkitan listrik ini bisa dilakukan
dengan dua cara. Pertama, secara langsung dengan menggunakan fotovoltaik dan kedua,
secara tidak langsung dengan pemusatan energi surya.

Fotovoltaik mengubah secara langsung energi cahaya menjadi listrik menggunakan


efek fotolistrik. Sedangkan pemusatan energi surya sendiri, menggunakan sistem lensa
atau cermin yang dikombinasikan dengan sistem pelacak untuk memfokuskan energi
matahari ke satu titik untuk menggerakan mesin kalor (panas).

Contoh penggunaan solar energi pada bidang elektrik:

a. Lampu Penerangan Tenaga Surya

Lampu ini juga dikenal sebagai pencahayaan hari. Dan bekerja dengan bantuan
tenaga surya, lampu ini memyimpan energy alami matahari di siang hari
kemudian mengubah energy ini menjadi listrik untuk menerangi dimalam hari.
Penggunaan system ini mengurangi bentuk beban pembangkit listrik local.

b. Mobil listrik tenaga surya

Sebuah kendaraan listrik yang diisi ulang dalam bentuk energi surya. Panel
surya yang digunakan pada mobil ini yang menyerap cahaya dan kemudian
mengubahnya menjadi energy listrik ini disimpan dalam baterai yang digunakan
pada mobil. Sehingga pada malam hari kita juga dapat mengendarai mobl ini.

c. Pompa Listrik

Energy surya juga dapat membantu dalam sirkulasi air dalam bangunan
apapun. Anda dapat pompa listrik dengan unit catu daya surya, tetapi anda harus
menjalankannya pada arus DC sehingga air beredar pada seluruh rumah anda.

Anda mungkin juga menyukai