Anda di halaman 1dari 2

SOAL ULANGAN HARIAN 2

MATA PELAJARAN PPKn KELAS IX

Jawablah pertanyaan berikut dengan memilih jawaban a, b, c, atau d yang paling tepat!
1. Kedaulatan yang diterapkan di Indonesia berdasarkan pasal 1 ayat (2) UUD Negara RI Tahun 1945
adalah kedaulatan ....
a. Raja b. Rakyat c. Tuhan d. negara
2. Berikut ini merupakan prinsip kedaulatan Negara Republik Indonesia, kecuali ....
a. Negara Indonesia adalah negara hukum
b. menteri-menteri diangkat dan diberhentikan oleh presiden
c. kedaulatan berada di tangan negara
d. Presiden tidak dapat membekukan/membubarkan DPR
3. Berikut ini yang merupakan prinsip demokrasi demi terselenggaranya pemerintahan demokratis dibawah
Rule of Law, kecuali ....
a. Kebebasan beragama c. kebebasan berorganisasi
b. kebebasan berpendapat d. Pemilihan umum yang bebas
4. Demokrasi yang diterapkan oleh negara Indonesia adalah demokrasi ....
a. sosialis b. liberal c. Pancasila d. Komunis
5. Contoh pelaksanaan demokrasi langsung di Indonesia adalah ....
a. Pembuatan Undang-Undang c. Pemilihan Ketua MPR
b. Pemilihan Presiden dan wakil Presiden d. Pembuatan Peraturan Daerah
6. Asas Pemilu yang memberikan jaminan kepada pemilih yang melaksanakan haknya dijamin pilihannya
untuk tidak diketahui oleh siapapun. Hal itu merupakan arti dari asas Pemilu yaitu....
a. Aman b. Rahasia c. Jujur d. Bebas
7. Indonesia resmi menjadi anggota tidak tetap keamanan PBB merupakan kedaulatan dari..
a. Kedaulatan ke dalam c. Kedaulatan negara
b. Kedaulatan ke luar d. Kedaulatan rakyat
8. Lembaga negara yang punya wewenang untuk membuat peraturan (perundang-undangan) adalah
lembaga …
a. Legislatif b. Ekskutif c. Yudikatif d. Federatif
9. Kedaulatan itu bersifat tetap dan akan ada selama suatu negara masih berdiri adalah kedaulatan
bersifat….
a. Permanen b. Asli c. Bulat d. Tidak terbatas
10. Ciri-ciri dari sistem pemerintahan parlementer yaitu....
a. Presiden memiliki kedudukan sebagai kepala pemerintahan dan kepala negara
b. Adanya pemisahan yang jelas antara kepala pemerintahan dan kepala negara
c. Menteri - menteri hanya bertanggungjawab kepada presiden
d. Presiden tidak bertanggungjawab kepada kekuasaan legislatif
11. ”Negara menjamin kemerdekaan tiap-tiap penduduk untuk memeluk agamanya masing-masing dan untuk
beribadat menurut agamanya dan kepercayaannya itu” pernyataan ini terdapat pada…
a. Pasal 28 ayat (1) UUD NRI 1945 c. Pasal 29 ayat (1) UUD NRI 1945
b. Pasal 28 ayat (2) UUD NRI 1945 d. Pasal 29 ayat (2) UUD NRI 1945
12. Dibawah ini yang merupakan jenis-jenis agama yang diakuioleh Pemerintah Indonesia adalah....
a. Katolik, Konghucu, Hindu, Budha c. Zarasustrian, Budha, Islam, Konghucu
b. Islam, Yahudi, Kristen, Hindu d. Kristen, Katolik, Lia eden, Islam
13. Keberagaman bangsa Indonesia dapat dibentuk oleh banyaknya jumlah suku bangsa yang tinggal di
wilayah Indonesia dan tersebar di berbagai pulau dan wilayah dipenjuru indonesia. Setiap suku bangsa
memiliki ciri khas pada aspek...
a. Sosialita dan Budaya b. Politik dan Ekonomi c. Sosial dan Budaya d. Media dan Ekonomi
14. Munculnya perasaan kedaerahan serta kesukuan yang berlebihan dan dibarengi tindakan yang dapat
merusak persatuan, hal tersebut dapat…
a. Mengancam Keutuhan NKRI c. Mengancam orang yang tak berdosa
b. Mengancam diri sendiri dan orang lain d. Mengancam keutuhan Rumah Tangga
15. Keberagaman masyarakat Indonesia disebabkan oleh beberapa hal, salah satu di antaranya adalah....
a. Keadaan Indonesia yang sudah terlahir beragam
b. Masyarakat Indonesia yang cenderungkreatif dan inovatif
c. Faktor hubungan jarak jauh dengan penjajah
d. Letak geografis bangsa Indonesia yang mempunyai ribuan pulau
16. "Bhineka Tunggal Ika" mempunyai arti secara harfiah “berbeda-beda tetapi tetap satu”. Hal ini dapat
diartikan bahwa....
a. Perbedaan adalah ciri khas yang harus ditonjolkan
b. Kemajemukan merupakan penghambat persatuan
c. Meskipun berbeda suku bangsa, ras, dan agama tetap satu tujuan dan bersaudara
d. Tidak adanya persatuan dan kesatuankarena berbeda
17. Adat istiadat, kesenian, kekerabatan, bahasa, dan bentuk fisik merupakan beberapa perbedaan yang
dimiliki oleh masyarakat Indonesia. Namun selain perbedaan-perbedaan tersebut, Bangsa Indonesia juga
memiliki persamaan antara lain diantaranya dalam bidang …
a. Sosial, Budaya, dan Ekonomi c. Hukum, Ekonomi, dan Politik
b. Warna kulit, Sosial, dan Politik d. Pendidikan, Hukum dan Budaya
18. Berikut salah satu contoh upacara adat yang dilakukanmasyarakat daerah Jawa adalah....
a. Kendhuri b. Seren taun c. Ngaben d. Rambu solok
19. Ciri-ciri mendasar yang membedakan suku bangsa satu dengan lainnya, antara lain bahasa daerah, adat
istiadat, sistem kekerabatan, dan..
a. Kesenian dan tempat asal c. Bentuk rumah dan cara membangunnya
b. Jenis makanan dan minuman d. Jenis pakaian dan jumlah pendapatan
20. Dalam masyarakat Jawa, apabila ada keluarga yang ditinggalkan oleh kedua orang tuanya, maka yang
bertanggung jawab atas anak dari keluarga tersebut adalah semua keluarga dari pihak ibu dan bapak. Hal
ini merupakan sistem kekerabatan...
a. Patrilineal b. Matrilineal c. Parental d. Semi Parental

Anda mungkin juga menyukai