Anda di halaman 1dari 3

SOAL PTS MADRASAH TSANAWIYAH (MTS)

Mata Pelajaran : Akidah Ahlak


Kelas : 9 (Sembilan)
Semester : 1/Ganjil

I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat dengan memberi tanda silang (X) pada
huruf A, B, C, atau D pada lembar jawab yang tersedia !

1. Pengertian hari akhir adalah ….


a. hari dimana seluruh isi alam semesta akan hancur dan berakhir, berganti dengan alam akhirat
b. hari di mana seluruh kehidupan akan berakhir, sehingga tiada kehidupan lagi sesudah itu
c. hari di mana gunung-gunung dan bumi akan dibenturkan sehingga berantakan
d. hari di mana isi lautan ditumpahkan dan pepohonan ditumbangkan
2. Golongan manusia yang berpendapat bahwa kehidupan di dunia ini adalah segalanya , dan jika
seseorang telah mati maka berakhirlah segalanya dan tidak mempercayai adanya hari akhir.
Golongan ini di sebut golongan ….
a. Agama Samawi
b. Reinkarnasi
c. Jahiliyah
d. Atheis.
3. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut:
1) Kematian akan terjadi pada setiap orang
2) Maksiat merajalela
3) Anak durhaka kepada orang tua
4) Turunnya Dajjal
Yang merupakan tanda-tanda kiamat sughra yaitu ....
a. 1, 2, 3
b. 2, 3, 4
c. 1, 2, 4
d. 1, 3, 4
4. Berikut ini adalah tanda-tanda kiamat kubra, yaitu ....
a. merebaknya perzinaan
b. matahari terbit dari barat
c. ilmu agama sudah tidak dianggap penting
d. banyak masjid bagus tapi sedikit jama’ah
5. Hari penyesalan atas dosa seseorang pada saat di padang di sebut dengan ….
a. Yaumul Wa’id
b. Yaumul Jami’
c. Yaumul Hasyr
d. Yaumul Ba’ats
6. Yang dimaksud dengnn Yaumul Mizan adalah ...
a. hari dihitunganya amal baik dan amal buruknya manusia selama hidup di dunia
b. hari penimbangan amal baik dan amal buruk yang di lakukan manusia selama hidup di dunia
c. hari dibalasnya amal baik dan amal buruk yang di lakukan manusia selama hidup di dunia
d. hari pemberian catatan amal baik dan amal buruk yang di lakukan manusia selama hidup di
dunia
7. Hari pembalasan seluruh amal perbuatan manusia yang akan di berikan Allah SWT disebut ....
A. Yaumul Mizan
B. Yaumul Jaza’
C. Yaumul Mahsyar
D. Yaumul Hisab
8. Berikut nama Surga yang di janjikan oleh Allah Swt. untuk orang yang selalu bersyukur bersama
para aulia adalah surga ....
a. Firdaus
b. Adn
c. Darun Na’im
d. Darus Salam
9. Perhatikan contoh cerita berikut:
“Aminah anak yang pintar dan rajin beribadah. Di sekolahnya termasuk peserta didik yang selalu
mendapatkan peringkat 10 besar. Setiap shalat jama’ah sering mengikuti dan hanya sedikit
absen”.
“ Rafiq selalu berpikit positif dan bersikap sopan di mana saja berada. Meskipun teman-temannya
tidak selalu sama pemikirannya dengan dia, dia tidak mempersalahkannya dan Rafiq selalu hati-
hati dalam bergaul”.
“Shanti anak yang gemar menabung. Setiap hari dia menyisihkan uang sakunya untuk ditabung.
Suatu hari tabungan Shanti terkumpul banyak”
“Ahmad tekun belajar dan rajin membantu orang tua. Ahmad anak yang ikhlas melakukan
pekerjaan yang baik untuk menyenangkan orang lain yang penting dalam hal kebaikan”.
Dari contoh cerita di atas yang menceriminkan operilku beriman kepada hari akhir adalah ....
a. A
b. B
c. C
d. D
10. Kemampuan sesotan atas ilmu tertentu, cerdik dalam menghadapi permasalahan adalah
pengertian ....
a. Kreatif
b. Produktif
c. Berilmu
d. Kerja keras
11. Ahmad selalu berusaha mencari jalan keluar untuk memecahkan masalah atau kendala-kendala
yang ada di masyarakat dengan cerdik, merupakan salah satu cara membiasakan diri bersikap ….
a. Kreatif
b. Mandiri
c. Inovativ
d. Berilmu
12. Pernyataan berikut ini merupakan orang yang memiliki sifat pekerja keras, kecuali….
a. tahan uji dan tekun dalam menuntaskan pekerjaannya
b. tergesa-gesa agar pekerjaan cepat selesai
c. tidak mudah menyerah
d. bersungguh dalam mengerjakan sesuatu.

13. “Bu BARTA tiap hari berjualan sayuran di pasar demi membantu suaminya yang bekerja di
sebuah pabrik. Semua dilakukan untuk mencukupi kebutuhan hidup sehari-hari keluarganya,
termasuk membiayai sekolah ketiga anak nya yang duduk di bangku MTS dan MA . Hal ini
merupakan contoh perillaku ......
a. Kreatif
b. Mandiri
c. Inovativ
d. Berilmu
14. Seseorang yang memiliki kemampuan untuk menciptakan sesuatu yang baru disebut ....
1. Kreatif
2. Mandiri
3. Inovativ
4. Berilmu
15. Cara-cara membiasakan diri bersifat kreatif yaitu ....
a. mengadakan pelatihan kewirausahaan
b. memanfaatkan waktu luang untuk berkarya
c. mengadakan kerja bakti bersih lingkungan
d. mudah jenuh dan bosan
16. Kemampuan seseorang untuk menghasilkan sesuatu atau banyak mendatangkan hasil adalah arti
….
a. Produktif
b. Inovatif
c. Kreatif
d. Kerja keras
17. Tidak akan ada perubahan yang lebih baik selama seseorang tidak mau berusaha untuk
merubahnya sendiri. Kalimat di atas sesuai dengan isi Al-Qur’an ….
a. Surat Ar-ra’du: 10
b. Surat Ar-ra’du: 11
c. Surat Ar-Rahman: 11
d. Surat Ar-Rahman: 10
18. Orang yang masih memiliki hubungan kerabat dengan kita disebut ....
a. teman
b. terangga
c. Tamu
d. Saudara
19. Perhatikan item-item berikut:
1) Menciptakan suasana aman dan nyaman dalam berteman
2) Membantu teman sesuka hati
3) Membawa kebaikan dalam pergaulan
4) Menganggap teman sebagai One Team One Aim (Satu Tim Satu Tujuan)
5) Mebiasakan menang dalam segala hal

Ciri-ciri beradab islami kepada teman, kecuali ....


a. 1 dan 4
b. 2 dan 5
c. 1 dan 3
d. 3 dan 4

II. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan benar !


1. Yang dimaksud dengnn Yaumul Mizan adalah ...
2. Sebutkan tanda-tanda kiamat kubra
3. Jelaskan Pengertian hari akhir adalah …
4. Jelaskan pengertian Inovatif
5. Jelaskan tentang definisi Yaumul Mahsyar adalah...

Anda mungkin juga menyukai