Anda di halaman 1dari 1

Segala puji bagi allah SWT, yang telah memberikan karunia besar kepada kita

semua hingga kita dapat terkumpul bersama dimajlis yang penuh barokah ini
Sholawat serta salam kita hanturkan kepada junjungan kitam sayyidina
Muhammad saw pemimpin para rosul, dan keluarganya yang suci serta para
sahabatnya dan Tabiin Amma Ba’du

Secara ringkas saya akan membacakan manaqib riwayat hidup Al Habibiil Barokah
Husein bin Muhammad bin Thohir Al Haddad, dengan tujuan untuk meneladani
dan mengambil barokah dari seorang wali & Auliya Allah, dikatakan bahwa :
“ketika mengingat seorang sholeh, akan turun Rahmat serta tertolak bala’,”
Beliau Al Habib Husein bin Muhammad bin Thohir Al Haddad adalah seorang yang
sholeh, salah satu wali yang dikasihi Allah SWT. Anak dari wali ibn Wali ibn Wali
yang nasabnya terus bersambung kepada Baginda Nabi Muhammad SAW.

Anda mungkin juga menyukai