Anda di halaman 1dari 8

A.

TAHAP PENGKAJIAN
Data yang saya tampilkan berikut adalah hasil pengkajian terhadap remaja di RT 03 KEL. Kp. Sempal wadak Bintoro Demak.
1. Data Demografi Wilayah Berdasarkan Windshield Survey
Berikut kami tampilkan data terkait demografi wilayah RT 03. Berdasarkan Windshield Survey :
1. Data geografi
a. lokasi
1). Provinsi : jawa tengah
2). Kabupaten : demak
3). kecamatan : demak
4). Kelurahan : bintoro

a. Perumahan
1. Bangunan
a) Rumah
No Rumah Frekuensi %
1 Kayu 0 0%
2 Tembok 10 100%
Total 10 100%

Rumah warga yang menjadi kelolaan di RT 03 secara fisik merupakan bangunan permanen, tembok, 10 rumah terbuat dari
batu bata atau tembok dengan persentase 100%

b) Lantai
No Lantai Frekuensi %
1 Tanah 0 0%
2 Kramik 10 100%
Total 10 100%
Data dari tabel bahwa rumah warga yang masih tanah 0 orang (0%), dan yang sudah kramik 10 orang (100%)

c) Sumber air
Dari hasil wawancara 100% warga menggunakan sumber air dari PAM. Warga menggunakan air PAM untuk masak,
mencuci, dan mandi.

2. Arsitektur dan pemanfaatan halaman


a. Arsitekur rumah sebagian besar sudah terdapat ventilasi 100% dan pencahayaan yang cukup 100%, sebagian besar memiliki
kamar mandi dan jamban sendiri 100%, sebagian besar rumah warga memiliki parit/selokan untuk aliran air limbah rumah
tangga 100%.
b. Pemanfaatan halaman di RT 03 optimal, sebagian halaman rumah warga ditanami tanaman seperti pohon dan dianami
sayur sayuran.
3. Lingkungan terbuka
Ada beberapa lingkungan terbuka di RT 03 yaitu lahan kosong yang ada di belakang ruamah masing – masing. Data
wawanca 100% masyarakat membuang sampah dengan cara dibakar di lahannya masing – masing.
4. Transportasi
Dari data hasil wawancara 100% klien menggunakan sepeda motor
5. Pusat Pelayanan
Wilayah RT 03 memiliki beberapa fasilitas pelayanan masyarakat diantaranya Fasilitas ibadah seperti Mushola, , Fasilitas
Kesehatan meliputi Posyandu Balita dan Bumil. Fasilitas pendidikan formal TK.
6. Kebiasaan masyarakat
Kebiasaan Masyarakat RT 03 secara umum dapat digambarkan yaitu kebiasaan berkumpul warga pada sore hari, biasanya
warga banyak bergerombol didepan salah satu warga untuk berbincang-bincang, sedangkan pada pagi dan siang hari,
cenderung sepi karena sebagian besar warga pergi kerja. Kegiatan keagamaan dan kemasyarakatan dilakukan secara rutin.
7. Masyarakat yang banyak dijumpai
Masyarakat RT 03 sebagian besar merupakan pegawai yang memasuki tahap usia dewasa madya, lansia, balita, anak dan
remaja.
8. Media Informasi
Cara menyampaikan informasi masyarakat di Kp. Sempal wadak adalah dengan menyampaikan melalui forum khusus
misalnya pada waktu pertemuan RT atau RW. Untuk informasi kematian atau gotong royong biasanya diumumkan dari
pengeras suara masjid dan mushola. Masyarakat mendapatkan informasi dari HP, Televisi, dan Radio.
9. Isu yang berkembang di masyarakat
Masalah kesehatan yang sering diperbincangkan saat ini adalah COVID 19

2. Data Demografi Karakteristik Populasi Berdasarkan Kuesioner


a. Data demografi
1) Berdasarkan jenis kelamin

No Jenis kelamin Frekuensi %


1 Laki-laki 10 100 %
2 Perempuan 0 0%
Total 10 100 %

Berdasarkan table diatas distribusi jenis kelamin, menunjukkan perempuan 100%


2) Berdasarkan kelompok usia

No Umur/tahun (remaja) Frekuensi %


1 10-19 4 40%
2 19-24 6 60%
Total 10 100%
Berdasarkan tabel diatas usia 10-19 tahun berjumlah 4 orang dengan persentase 40%, usia 19-24 tahun berjumlah 6 orang
dengan persentase 60%,
3) Ethnicity
Distribusi keluarga berdasarkan ethnicity atau suku :
No Suku Frekuensi %
1 Jawa 10 100 %
Total 10 100%
Berdasarkan hasil wawancra masyarakat Kp.sempal wadak menunjukkan bahwa suku jawa 10 orang (100%).
4) Berdasarkan agama
Distribusi penduduk agama
No Agama Frekuensi %
1 Islam 10 100%
Total 10 100%
Berdasarkan hasil wawancara penduduk berdasarkan agama, menunjukkan bahwa yang beragama islam yaitu 10 orang
dengan persentase 100%
5) Pendidikan
No Pendidikan Frekuensi Persen
1 SMA 5 50%
2 SARJANA 5 50%
Total 100%
Berdasarkan table distribusi tingkat pendidikan terakhir diketahui bahwa tingkat pendidikan terakhir yaitu Ttamat
SMS sebanyak 5 orang (50%), dam yang lulus sarjana sebanyak 5 orang (50%)
PENGKAJIAN KOMUNITAS RT 03
Tanggal : 20 – 21 Januari 2021

A. BIODATA RT
RT 03

1. IMUNISASI
Dari 10 klien sample yang saya kaji terkait imunisasi 100% lansia pernah imunisasi dasar antara lain BCG, DPT 1, POLIO 1,
DPT 2, POLIO 2, DPT 3, POLIO 3, POLIO 4, CAMPAK
2. POLITIK DAN PEMERINTAHAN
Pembentukan kelompok masyarakat di RT 03 dipilih langsung oleh masyarakat. Pemilihan ketua kelompok masyarakat di RT 03
dipilih langsung oleh masyarakat dan aspirasi disampaikan melalui pertemuan rutin.
3. KOMUNIKASI
Masyarakat RT 03 menerima informasi tentang kesehatan melalui televisi, penyuluhan di Puskesmas.
4. EKONOMI
Di RT 03 tidak ada sarana ekonomi, tetapi hanya ada industry peralatan rumah tangga. Dari 10 orang klien 100% tergolong
menengah ke atas.
5. TRANSPORTASI DAN KEAMANAN
Sarana transpotasi umum yang biasa digunakan oleh masyarakat RT 03 adalah motor, sepeda, mobil dan truck. Keadaan jalan di
daerah tersebut baik, dapat dilewati mobil, motor dan dapat dilewati atau ditempuh dengan jalan kaki. Masyarakat sekitar pergi ke
puskesmas menggunakan sepeda motor ditempuh dengan waktu 3 menit, jalan kaki dapat ditempuh 10 menit. Dari 10 klien 100%
memiliki dan menggunakan sepeda motor

6. REKREASI
Dari 10 klien yang terkaji 60% mengatakan lebih sering menghabiskan waktu dirumah dengan keluarga, sisanya sering
nongkrong dan rekreasi.
7. PELAYANAN KESEHATAN DAN SOSIAL
hasil dari wawancara yang sudah di lakukan di dapatkan hasil bahwa 80% responden tidak memgetahui banyak tentang rokok
maupun bahaya merokok sedangkan 20% responden mengetahui tentang rokok dan bahaya merokok.
8. SIKAP MEROKOK
hasil dari wawancara didapatkan hasil bahwa 90% memiliki sikap yang buruk terhadap rokok.
9. TINDAKAN MEROKOK
hasil dari wawancara didapatkan hasil bahwa 90% memiliki tindakan yang buruk terhadap rokok.

ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS

NO Data Fokus Problem Etiologi


Ds : klien tidak dapat menjawab pertanyaan, klien Defisit Pengetahuan Kurang terpapar informasi
mengatakan kurang faham tentang rokok, klien mengatakan
tidak mengetahui bahaya merokok.
DO : klien tampak bingung ketika dimenjawab pertanyaan
dikuesioner

DS : klien mengatakan ingin menambah pengetahuan kesiapan peningkatan manajemen


tentang rokok, klien ingin mengetahui bahaya merokok kesehatan
DO : klien tambak bersemangat menambah ilmu

Diagnosa
1. Defisit Pengetahuan b.d kurang terpapar informasi
2. kesiapan peningkatan manajemen kesehatan

Anda mungkin juga menyukai