Anda di halaman 1dari 2

Resume skrining resep

Nama : Helga Maurizka

NIM : 2041012110

Kelas : B

Obat

Tyrozol
Spironlakton
Bisoprolol

1. Informasi penting

Terkait obat diuretic (spironolakton) dikonsumsi selain malam hari sebelum tidur karena
spironolakton dapat menyebabkan sering berkemih dan apabila dikonsumsi pada malam hari
akan mengganggu istirahat pasien

2. Drug Related Problems (DRPs)

Ada interaksi antara tyrozol dengan bisoprolol (obat antihipertensi golongan beta 1 selektif
adrenergic blocker) yang dapat meningkatkan klirens dari bisoprolol (AHFS, 2011)
3. Solusinya

Jika kondisi tiroid sudah normal (kondisi eutiroid), dosis bisoprolol kurangi karena dapat
mempengaruhi klirens (AHFS, 2011)

4. Masalah dalam resep

Tidak ada

5. Efek samping obat

Tyrozol : Hipersensitivitas

Spironolakton : Hiperkalemia

Bisoprolol : Bradikardia (AHFS, 2011)

Referensi

AHFS. AHFS Drug Information, American Society of Health System Pharmacists. Bethesda:
American Hospital Formulary Service; 2011.

Anda mungkin juga menyukai