Anda di halaman 1dari 1

Nama : Akhmad Adi Susatyo

Kelas : XII TKJ1

No :7

1. Seberapa pentingkah keamanan jaringan komputer menurut anda? Sebutkan alasannya!


2. Sebutkan macam-macam kasus yang negatif/merugikan yang dapat terjadi akibat
lemahnya/tidak berfungsinya pada keamanan jaringan yang digunakan!
3. Sebutkan solusi untuk mengantisipasi/mencegah terjadinya dari masing-masing kasus pada no 2
diatas

JAWABAN
1. Sangat penting karena keamanan jaringan komputer berfungsi sebagai pelindung agar tidak
terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Misalnya pencurian data, Membuka situs-situs yang
dialarang dan pembobolan jaringan.
2. 1. Pencurian bandwith yaitu client menggunakan kuota bandwith yang banyak karena tiap client
tidak dibatasi badwithnya
2. Pencurian data yaitu mencuri hasil share yang ada di jaringan.
3. Membuka situs-situs yang dilarang mislanya seperti pornografi dan judi online,dll.

3. Solusinya yaitu dengan misal pemberian Password pada Access Point, Router Board dan juga
pemberian MAC Filter agar yang dapat masuk atau connect ke jaringan tersebut hanya client
yang di masukan alamat MACnya ke konfigurasi MAC Filter tadi. Agar tidak terjadi pencurian
data dan pencurian bandwith. Pemberian Proxy server di mikrotik agar dapat memblokir situs-
situs seperti diatas. Tiap-tiap client dibatasi bandwith di mikrotik agar tidak terjadi pencurian
bandwith/supaya adil tiap pc/client mendapatkan bandwith yang setara dengan kebutuhannya
masing-masing.

Anda mungkin juga menyukai