Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran            : MATEMATIKA


Kelas/Semester          : VI/II
Alokasi Waktu             : 15 JP (5 x 3 JP) / 5 kali pertemuan

I.    Standar Kompetensi


Pengolahan Data
Mengumpulkan dan mengolah data

II.   Komptensi Dasar
4.1 Mengumpulkan dan membaca data
4.2 Mengolah dan menyajikan data dalam bentuk tabel

III.   Indikator
1.    Menghitung banyak data yang disajikan
2.    Menghitung jumlah data yang disajikan
3.    Menentukan nilai tertinggi dan nilai terendah dari data yang disajikan
4.    Menentukan rata-rata, median dan modus data yang disajikan
5.    Menentukan frenkuensi dari data yang disajikan

IV.   Tujuan Pembelajaran
Setelah melakukan kegiatan proyek siswa diharapkan dapat :
1.    Menentukan banyak data yang disajikan
2.    Menghitung jumlah data yang disajikan
3.    Menentukan nilai tertinggi dan nilai terendah dari data yang disajikan
4.    Menghitung rata-rata, median dan modus data yang disajikan
5.    Menghitung frenkuensi dari data yang disajikan
6.    Menghitung rata-rata, modus, mean, dan frenskuensi dari data sederhana.

V.   Materi Pembelajaran
1.    Membaca data
2.    Data terendah dan tertinggi
3.    Rata-rata
4.    Modus
5.    Mean
6.    Frekuensi
VI.   Pendekatan Pembelajaran
  Saintifik
  Kontekstual

VII.   Model Pembelajaran ;
Model pembelajaran berbasis proyek (Project Based Learning)

VIII.   Metode Pembelajaran :
  Diskusi Kelompok
  Wawancara

IX.   Kegiatan Pembelajaran
A.  PENDAHULUAN :
 Apersepsi ; memberikan pertanyaan berkaitan materi yang sudah dipelajari.

 Deskripsi singkat kegiatan yang akan dilakukan

 Penyampaian tujuan pembelajaran yang akan dicapai

B.  KEGIATAN INTI (PROJECT LEARNING)


1.   Penentuan Topik Proyek (di  kelas) :
a.      Guru memberikan pertanyaan yang menantang, misalnya : “Tahukah kalian jumlah
anak laki-laki dan perempuan yang ada di lingkungan RT-mu?”

b.      Guru menyampaikan proyek yang akan diselesaikan oleh siswa selama kurun waktu
satu minggu, yaitu memperoleh informasi berkaitan keadan anggota keluarga

c.      Siswa dibagi dalam 5 kelompok dengan anggota yang heterogen.

2.         Mendesain Perencanaan Proyek  


  Guru mendesain kegitan proyek yang akan dilakukan siswa dengan memberikan
Lembar Kerja Siswa (LKS) untuk diselesaikan
Lembar Kerja Siswa (LKS)

Hari, tanggal kegiatan       : …………………………………………………..


Nama Kelompok               : …………………………………………………..
Anggota Kelompok           : 1. ………………………………………………………
  2. ………………………………………………………
  3. ………………………………………………………
  4. ………………………………………………………
  5. ………………………………………………………
  6. ………………………………………………………
  7. ………………………………………………………
Petunjuk :
1.    Kunjungilah rumah yang ada di lingkungan RT-mu!
2.    Mintalah kepala keluarga untuk diwawancarai untuk kebutuhan beberapa pertanyaan
berikut :
a.    Nama Ayah
b.    Nama Ibu
c.    Usia Ayah dan Ibu
d.    Jumlah Anak Laki-laki
e.    Jumlah Anak Perempuan
f.     Usia anak sulung
g.    Usia anak bungsu
3.   Jawaban pertanyan yang diberikan dicatat dalam tabel berikut :

Jumlah Umur Usia


Nama Usia Usia Jumlah Anak
No Anak Anak Anak Ket.
KK Ayah Ibu Laki-laki
Perempuan Sulung Bungsu
1.

2.

3.

4.

5.

6.

ds
t
4.     Jawablah
pertanyaan-pertanyaan penuntun berikut :
a.    Berapakah jumlah KK yang anda kunjungi ?
b.    Berapakah usia ayah dari keluarga yang anda kunjungi ? (urutkan dari usia termuda
sampai tertua)
c.    Berapakah usia ibu dari keluarga yang anda kunjungi (urutkan dari usia termuda sampai
tertua)
d.    Berapakah jumlah anak laki-laki dalam keluarga yang anda kunjungi (urutkan dari yang
tersedikit sampai terbanyak)
e.    Berapakah jumlah anak perempuan dari keluarga yang anda kunjungi (urutkan dari
yang tersedikit sampai terbanyak)
f.     Berapakah umur anak sulung dari keluarga yang anda kunjungi ? (urutkan dari usia
termuda sampai tertua)
g.    Berapakah umur anak bungsu dari keluaraga yang anda kunjungi ? (urutkan dari usia
termuda sampai tertua)

5.    Kumpulkan semua hasil kegiatan  melalui presentasi di depan kelas

3.   Menyusun Jadwal
  Jadwal kegiatan wawancara keluarga :

Hari ke - Waktu Jenis Kegaitan Ket.


I Pkl. 08.00 – 10.00 Mengunjungi rumah keluarga
II Pkl. 08.00 – 10.00 Mengunjungi rumah keluarga
III Pkl. 08.00 – 10.00 Mengunjungi rumah keluarga
IV Pkl. 08.00 – 10.00 Menganalisis hasil wawancara,
mengolah informasi

4.   Memonitor peserta didik dan kemajuan proyek


  Guru melakukan monitoring dan mengecek kemajuan dengan memantau kegiatan dan
melakukan evaluasi singkat setiap diselesaikan kegiatan dalam sehari.

5.   Menguji Hasil
  Siswa mempresentasikan hasil kegiatan proyek di depan kelas dengan mendeskripsikan
kegiatan yang telah dilakukan.

Hal-hal yang dilaporkan siswa, yaitu :


                    a.    Usia  Ayah dari keluarga yang kami kunjungi, yaitu : . . . . .

                    b.    Usia Ibu  dari keluarga yang kami kunjungi, yaitu : . . . . .

                    c.    Jumlah anak laki-laki dari keluarga yanga kami kunjungi, yaitu . . . . .

                    d.    Jumlah anak laki-laki dari keluarga yanga kami kunjungi, yaitu . . . . .

                    e.    Umur anak sulung dari keluarga yang kami kunjungi yaitu . . . . .

                     f.    Umur anak bungsu  dari keluarga yang kami kunjungi yaitu . . . . .

  Guru merangkum dan mengajak siswa untuk mengikat kegiatan yang telah dilakukan
dengan ilmu Matematika (pengolahan data) yaitu : data, banyak data, jumlah data, data
tertinggi, data terendah, rata-rata, modus, median, frekuensi.
Hal yang disampaikan guru, yaitu :
.  Data                 = angka-angka yang telah siswa diperoleh siswa saaat pencatatan jumlah keluarga
b.  Banyak Data    = jumlah angka sejenis yang kalian dapat seperti jumlah KK, Jumlah
anak
c.  Rata-rata memberikan nama terhadap berabapa data yang diperoleh siswa.

  Selanjutnya guru menyajikan materi pengolahan data sesuai target dalam kurikulum;
siswa dengan tuntunan guru menyajikan data yang diperoleh dalam bentuk tabel.

  Guru membahas lebih lanjut tentang cara menentukan nilai rata-rata, modus, median,
frenkuensi melalui kajian ilmu Matematika.

6.   Mengevaluasi Pengalaman
  Guru bersama siswa berdiskusi tentang hal yang ditemukan selama kegiatan dan
keterkaitan kegiatan yang relah dilakukan dengan prinsip dan kaidah materi
pembelajaran Matematika.

C.  KEGIATAN PENUTUP
  Merangkum materi pembelajaran dan penanaman konsep penting yang harus dikuasi
  Menginformasikan pembelajaran selanjutnya

X.   Alat/Media/Sumber Belajar :
  Guru dan teman sejawat
  Lingkungan sekitar
  Buku Matematika kelas VI semester 2
  Buku refrensi lainnya
XI.   Penilaian
1. Teknik Penilaian
a.       Penilaian Sikap : percaya diri, santun, teliti, bertanggungjawab.
b.       Unjuk Kerja: keterampilan menghasilkan produk penyampaian hasil kegiatan
c.       Penilaian pengetahuan : tes tertulis
2. Bentuk Instrumen Penilaian   :
Format pengamatan, isian

Labuan Bajo, 02 Desember 2015

Guru Mata Pelajaran

Anda mungkin juga menyukai