Anda di halaman 1dari 2

TUGAS PSIKOLOGI KEPERAWATAN GIGI

“DEPRESI”

DI SUSUN OLEH :
LIDIA ASTUTI (P07125320002)

POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA


ALIH JENJANG SARJANA TERAPAN TERAPI GIGI
TAHUN AJARAN 2020/2021
Tugas : Buat satu mahasiswa satu soal essay ( bentuk essay adalah diawali dengan
sebuah cerita kasus kemudian dari soal itu dibuat petanyaan yang jawabannya diperoleh
dari cerita tersebut. Bentuk soal multiple choice )

1. Pasien wanita yg berinisial M berusia 30 tahun, pendidikan terakhir SMP, bekeja


sebagai asisten rumah tangga, belum menikah, beralamat di jl damai No. 56
Sukarame, merupakan anak pertama dari 3 bersaudara. Pasien datang dengan
keluhan akhir-akhir ini badannya lemas dan merasa mudah lelah, tidur
terganggu, nafsu makan menurun, pandangan masa depan yang suram,ia berfikir
diusia yg sudah cukup matang untuk menikah tetapi ia harus memenuhi
kebutuhan keluaraga nya dan membiayai sekolah adik-adiknya. sehingga pasien
pesimis dan kepercayaan diri nya berkurang untuk menuju kepelaminan dengan
usia yg sudah matang bagi seoarang wanita, dan ia selalu memikirkan apa yg
dibicarakan tetangga nya tentang dirinya, sehingga banyak beban fikiran yg
membuat ia jadi kurang konsentrasi ketika bekerja, dan ia lebih sering
mengurung diri didalam kamar sehingga pekerjanya terganggu.
Dari pemeriksaan fisik didapatkan status interna dan neurologi dalam batas
normal. Dari status psikiatri didapatkan kesan umum dengan penampilan wajar,
roman muka sesuai umur dan tampak sedih. Selama wawancara berlangsung
pasien bersikap kooperatif, kesadaran jernih, namun konsentrasi dan perhatian
berkurang.
Berdasarkan kasus diatas, menurut diagnosa pasien berinisial M mengalami...?
a. Depresi
b. Emosi
c. Stres
d. Gila

Anda mungkin juga menyukai