Anda di halaman 1dari 5

Nama : Genta Mahardika Budiman

Kelas : XII MIPA 3

Soal PG Sejarah Indonesia BAB 1,2,dan 3


BAB 1
1. Dalam menumpas pemberontakan DI/TII di Jawa Barat, pemerintah menggunakan operasi
militer karena…
A. Pemerintah ingin pemberontakan DI/TII cepat di tumpas
B. Pemerintah juga menghadapi Agresi Militer Belanda kedua
C. Semakin banyak rakyat yang bergabung dengan DI/TII
D. Cara persuasive dengan musyawarah tidak membuahkan hasil
E. Menghindari semakin banyaknya korban jiwa dari rakyat biasa
2. Pergolakan dalam negeri di Indonesia terjadi karena…
A. Adanya hubungan yang tidak harmonis antara pemerintah pusat dan daerah
B. Tidak ada kerja sama antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah
C. Pemerintah daerah ingin mengurus daerahnya sendiri tanpa campur tangan pemerintah
pusat
D. Pemerintah pusat menetapkan kebijakan yang memberatkan pemerintah daerah
E. Adanya keinginan untuk mendirikan Negara dengan paham baru di Indonesia
3. Latar belakang pemberontakan APRA adalah…
A. Ingin mendirikan Negara Islam
B. Ketidakpuasan terhadap pemerintah pusat
C. Adanya hubungan yang tidak harmonis antara pemerintah pusat dan daerah
D. Mengakui keberadaan DI/TII
E. Ingin mempertahankan Negara Pasundan
4. Gerakan separatis PRRI/permesta berhasil ditumpas dengan menggunakan operasi militer…
A. Pagar betis D. 17 Agustus
B. Bharatayuda E. Guntur
C. Merdeka
5. Berikut ini yang tidak termasuk empat partai besar pemenang pemilu 1955 adalah…
A. PNI D. Parinda
B. NU E. PKI
C. Masyumi
BAB 2
1. Munculnya sentiment anti tionghoa pada masa pemerintahan cabinet ali sastroamidjoyo II
disebabkan oleh…
A. Kecemburuan pribumi terhadap kelompok tionghoa yang banyak mengambil aliih
perusahaan-perusahaan asing saat dinasionalisasi
B. Kecemburuan terhadap kebijakan pemerintah yang mengistimewakan pengusaha-
pengusaha tionghoa
C. Sejak masa pergerakan nasional, hubungan antara pengusaha pribumi dan tionghoa selalu
tidak harmonis karena persaingan
D. Orang-orang tionghoa melakukan provokasi dalam kegiatan perdagangan
E. Orang-orang tionghoa mengambil untung besar dari hasil penjualan
2. Cabinet djuanda disebut juga zaken cabinet karena…
A. Terdapat tiga orang yang menjabat sebagai wakil perdana menteri
B. Memiliki program utama penyelesaian masalah train barat
C. Mendapat dukungan militer dalam menjalankan programnya
D. Memiliki jumlah menteri yang sangat banyak
E. Terdiri atas orang- orang yang ahli di bidangnya
3. Salah satu keberhasilan cabinet djuanda adalah merumuskan dektarasi djuanda yang berisi…
A. Aturan batas laut territorial dan laut pedalaman Indonesia
B. Aturan otonomi pembangunan pusat dengan daerah
C. Prinsip dasar politik luar negeri bebas aktif
D. Hasil perundingan masalah irian barat
E. Pembatalan perjanjian KMB

4. Nilai data uang yang terkena kebijakan gunting syafruddin adalah … rupiah
A. 2,5
B. 3
C. 3,5
D. 4
E. 5
5. De javasche bank dinas onalisasikan menjadi bank Indonesia dengan fungsinya sebagai…
A. Bank konsumsi
B. Bank koperasi
C. Bank simpan pinjam
D. Bank sentral
E. Bank pemerintah
BAB 3
1. Masa demokrasi terpimpin dimulai dengan berlakunya ....
A. Ketetapan MPRS Nomor 1 / MPRS / 1960
B. Pembubaran DPR dan pembentukan DPR GR
C. Pembentukan Front nasional
D. Dekrit presiden 5 Juli 1959
E. Pembentukan kabinet kerja
2. Sistem demokrasi terpimpin yang dijalankan oleh pemerintah Indonesia merupakan sistem
demokrasi yang dipimpin oleh ....
A. Kabinet D. MPRS
B. Parlemen E. Pemimpin Besar Revolusi
C. DPRS
3. Konsepsi Demokrasi Terpimpin dicetuskan oleh Presiden Soekarno sejak 21 Februari 1957.
Langkah pertama yang ditempuh Soekarno dalam mewujudkan konsepsi tersebut adalah ....
A. membentuk Dewan Nasional
B. membubarkan Dewan Konstituante
C. meminta dukungan Angkatan Darat
D. membentuk Kabinet Gotong Royong
E. membentuk Majelis Permusyawaratan Rakyat Sementara
4. Masa Demokrasi Terpimpin merupakan masa yang penuh dengan konfrontasi. Presiden
Soekarno menganggap perjalanan revolusi Indonesia belumlah selesai. Hal ini tercermin dalam
salah satu pidatonya yang dijadikan Manifesto Politik Republik Indonesia yaitu ....
A. “Nawakarsa”
B. “Indonesia Menggugat”
C. “Jalannya Revolusi Kita”
D. “To Build The World a New”
E. “Penemuan Kembali Revolusi Kita”
5. Pada masa Demokrasi Terpimpin, Presiden Soekarno melakukan penyimpangan terhadap
Undang-Undang Dasar 1945. Salah satu bentuk penyimpangan tersebut adalah ....
A. pembentukan Front Nasional
B. pembatasan kegiatan partai politik
C. pembubaran DPR hasil pemilu 1955
D. penetapan Manipol-USDEK sebagai haluan negara
E. pembredelan surat kabar yang menolak ideologi Manipol-USDEK

Anda mungkin juga menyukai