Anda di halaman 1dari 2

JOBSHEET INSTALASI PENERANGAN LISTRIK

Prodi : T. Ketenagalistrikan Jobsheet No : 1


MENGGAMBAR
Kom. Keahlian : TIPTL Waktu :
RANCANGAN INSTALASI
Mata Pelajaran : IPL Tgl :
PHB PENERANGAN LISTRIK
Kelas/Sem : IX/ Ganjil

Tujuan :
1. Siswa dapat memahami langkah-langkah perencanaan Instalasi PHB penerangan rumah sederhana
2. Siswa dapat merancanakan Instalasi PHB penerangan rumah sederhana
3. Siswa dapat menggambar Instalasi PHB penerangan rumah sederhana
Indikator :
1. Langkah-langkah perencanaan instalasi PHB penerangan rumah sederhanan dapat dipahami dengan
benar
2. Perencanaan Instalasi PHB penerangan rumah sederhana dilakukan sesuai dengan ketentuan
3. Gambar rencana Instalasi PHB penerangan rumah sederhana digambar berdasarkan aturan yang sesuai
Alat :
1. Pensil H, B, HB 5. Macam-macam mal huruf
2. Penggaris Lurus 6.Jangka
3. Penggaris Siku 7. Pengasah pensil
4. Penghapus pensil
Bahan :
1. Buku gambar ukuran A3

Keselamatan Kerja :
1. Selalu hati-hati dalam menggambar
2. Gunakan alat sesuai dengan fungsinya
3. Periksakan rancangan sebelum digambar pada buku gambar

Langkah Kerja :
1. Siapkan peralatan dan bahan gamabr
2. Lakukan penempatan titik beban (lampu,KK) beserta saklar pelayannya, pada gambar denah yang sudah
tersedia sesuai ketentuan yang berlaku
3. Hitunglah jumlah beban yang terpasang
4. Bagilah titik beban menjadi beberapa kelompok sesuai aturan
5. Hitung besar Skring tiap kelompok, pembatas arus (MCB) dan kapasitas daya terpasang
6. Pindahkan/ gambar ulang pada buku gambar meliputi :
a. Gambar Diagram Garis Tunggal
b. Gambar Diagram Pemipaan
c. Gambar Diagram Pengawatan

Tugas :
1. Gambarlah perencanaan Instalasi PHB Penerangan rumah sederhana sesuai langkah-langkah diatas !
2. Scan hasil gambar dan Kumpulkan tugas pada E-learning Topik 3.5 !
JOBSHEET INSTALASI PENERANGAN LISTRIK
Prodi : T. Ketenagalistrikan Jobsheet No : 2
Kom. Keahlian : TIPTL MENGGAMBAR Waktu :
Mata Pelajaran : IPL BAGIAN-BAGIAN MEGGER Tgl :
Kelas/Sem : IX/ Genap

Tujuan :
1. Siswa dapat memahami bagian-bagian Megger
2. Siswa dapat memahami fungsi dari bagian-bagian Megger

Indikator :
1. Dapat menjelaskan bagian-bagian Megger dalam bentuk gambar
2. Dapat menjelaskan fungsi dari bagian-bagian Megger dalam bentuk gambar

Alat :
1. Pensil H, B, HB 5. Macam-macam mal huruf
2. Penggaris Lurus 6.Jangka
3. Penggaris Siku 7. Pengasah pensil
4. Penghapus pensil
Bahan :
1. Buku gambar ukuran A3

Keselamatan Kerja :
1. Selalu hati-hati dalam menggambar
2. Gunakan alat sesuai dengan fungsinya
3. Periksakan rancangan sebelum digambar pada buku gambar

Langkah Kerja :
1. Siapkan peralatan dan bahan gambar
2. Buat garis tapi pada kertas gambar
3. Gambar bentuk fisik megger
4. Gambar garis/panah menunjukkan ke bagian-bagian megger
5. Tulis keterangan bagian pada ujung garis/panah
6. Tulis fungsi dari bagian-bagian megger

Tugas :
1. Gambarkan salah satu bentuk fisik dari megger, lengkapi dengan nama bagian-bagiannya !
2. Scan hasil gambar dan Kumpulkan tugas pada E-learning Topik 3.6 !

Anda mungkin juga menyukai