Anda di halaman 1dari 10

BAB II

BANGUN RUANG SISI LENGKUNG


Standar Kompetensi:
GEOMETRI DAN PENGUKURAN
2. Memahami sifat-sifat tabung, kerucut dan bola, serta menentukan ukurannya
Kompetensi Dasar:
2.1. Mengidentifikasi unsur-unsur tabung, kerucut dan bola
2.2. Menghitung luas selimut dan volume tabung, kerucut dan bola
2.3. Memecahkan masalah yang berkaitan dengan tabung, kerucut dan bola
A. UNSUR-UNSUR TABUNG, KERUCUT DAN BOLA

Lengkapilah tabel di bawah ini!

Gambar
bangun
ruang

Nama
Bangun
Banyaknya
Bidang sisi
Banyaknya
Rusuk
Banyaknya
Titik sudut

1. Unsur-unsur Tabung
sisi atas tabung
sisi atas tabung

tinggi tabung selimut tabung


tabung
sisi alas tabung jari-jari alas
sisi alas tabung

tabung jaring-jaring tabung

16
2. Unsur-unsur Kerucut

garis pelukis selimut kerucut

tinggi kerucut
3. Unsur-unsur Bola

jari-jari alas alas kerucut alas kerucut

jari-jari bola
kerucut jaring-jaring kerucut

Belahan bola padat


(pejal)
Latihan 1
1. Sebutkan benda-benda di sekitarmu yang berbentuk tabung!
2. Sebutkan benda-benda di sekitarmu yang berbentuk kerucut!
3. Sebutkan benda-benda di sekitarmu yang berbentuk bola!
4. Apakah bentuk selimut tabung jika dibuat jaring-jaring tabung!
5. Jika akan membuat model bangun ruang berbentuk tabung dari bahan kertas karton,
sebutkan bentuk bangun apa saja yang perlu dibuat?
6. Apakah bentuk selimut kerucut jika dibuat jaring-jaring kerucut?
7. Jika akan membuat model bangun ruang berbentuk kerucut dari bahan kertas karton,
sebutkan bentuk bangun apa saja yang perlu dibuat?
8. Tabung dapat dipandang sebagai prisma tegak. Bagaimana pendapatmu mengenahi hal
tersebut? Berikan alasannya!
9. Kerucut dapat dipandang sebagai limas beraturan. Bagaimana pendapatmu mengenahi hal
tersebut? Berikan alasannya!
10. Tentukan hubungan antara jari-jari alas ( r ), tinggi (t) dan panjang garis pelukis (s) pada
kerucut!

B. LUAS SELIMUT DAN VOLUME TABUNG, KERUCUT DAN BOLA


1. Luas selimut tabung, kerucut dan bola
a. Luas selimut tabung dan luas tabung

17
Tabung merupakan prisma yang alasnya berbentuk lingkaran atau prisma segi tak terhingga,
sehingga volume dan luasnya sama dengan volume dan luas prisma.

L =  r2
r

t 2 r t

r
L = 2 r t
r L =  r2

Jika L menyatakan luas, r menyatakan panjang jari-jari alas tabung dan t menyatakan tinggi
tabung maka:
1. luas selimut tabung adalah L = 2  r t
2. luas seluruh tabung adalah L = 2  r2 + 2  r t = 2  r ( r + t )
Coba kalian cari rumus luas tabung menggunakan luas prisma segi tak terhingga.

Contoh
Jika pada sebuah tabung diketahui tinggi 20 cm dan jari-jari alasnya 7 cm. Tentukan:
a) luas selimut tabung!
b) luas seluruh tabung!
Jawab
a). Lselimut = 2  r t
22
= 2. .7.20
7
=…
Jadi luas selimut tabung adalah … cm2
b). L = 2  r( r + t)
22
= 2. .7(.7  .20)
7
=…… = …
Jadi luas tabung seluruhnya adalah … cm2.

b. Luas selimut kerucut dan luas kerucut


Kerucut merupakan limas yang alasnya berbentuk lingkaran atau limas segi tak terhingga,
sehingga volume dan luasnya sama dengan volume dan luas limas.

s t

r L=rs 18
r L =  r2
s2 = r2 + t2
Jika L menyatakan luas, r menyatakan panjang jari-jari alas, t menyatakan tinggi dan s
menyatakan panjang garis pelukis maka:
1. hubungan s, r dan t adalah: s2 = r2 + t2
2. luas selimut kerucut: L =  r s
3. luas kerucut: L =  r2 +  r s =  r (r + s)
Coba kalian cari rumus luas kerucut menggunakan luas limas segi tak terhingga.

Contoh
Sebuah kerucut diketahui panjang jari-jari alas 10 cm dan tinggi 24 cm, tentukan:
a). luas selimut kerucut!
b). luas kerucut!

Jawab
r = 10, dan t = 24 maka : s 10 2  24 2  ...  .....  ......  ...
Sehingga :

a). L =  r s
= 3,14 . 10 . ...
=…
Jadi luas selimut kerucut adalah … cm2.

b) L =  r( r + s)
= 3,14 . 10(. 10 + ... )
= …
= …
Jadi luas kerucut adalah … cm2.

c. Luas Bola

L =  r2

r
r

L = 4 r 2
L = 2 r 2
Jika L menyatakan luas, r menyatakan panjang jari-jari bola maka:
1. luas bola: L = 4 r2
2. luas belahan bola pejal (padat): L = 3 r2

Contoh 3
Tentukan luas bola pada gambar 2.6 di atas, jika panjang jari-jarinya 10 cm!

Jawab
Pada soal di atas, r = 10 sehingga:
L = 4 r2
= 4 . 3,14 . 102
=…

19
Jadi luas bola tersebut adalah … cm2.

Latihan 2
1. Perhatikan gambar 2.7 di samping. Tentukan luas
selimut tabung pada gambar tersebut!
2. Perhatikan gambar 2.8 di samping. Tentukan luas
tabung pada gambar tersebut! 25 cm
3. Luas selimut sebuah tabung 3.520 cm2. Jika tinggi
tabung tersebut 40 cm, tentukan panjang jari-jari 10cm
22
alasnya! (   )
7
4. Luas sebuah tabung 8.792 cm2. Jika panjang jari-jari
alas tabung tersebut 20 cm, tentukan tinggi tabung! ( =
3,14) 21 cm
5. Selembar kertas berukuran 157 cm  80 cm, digunakan
untuk memberi label pada kaleng berbentuk tabung 30 cm
dengan tinggi 80 cm. Tentukan panjang jari-jari alas
kaleng yang dimaksud!
6. Perhatikan gambar 2.9 di samping. Tentukan luas
selimut kerucut pada gambar tersebut!
7. Sebuah kerucut panjang diameter alasnya 14 cm dan 15 dm
tingginya 24 cm. Tentukan luas kerucut tersebut!
8. Tentukan tinggi kerucut yang mempunyai luas selimut
16 dm
188,4 cm2 dan panjang jari-jari alasnya 6 cm!
9. Sebuah kerucut mempunyai luas 282,6 cm2 dan panjang
jari-jari alas 5 cm. Tentukan tinggi kerucut tersebut!
10.Akan dibuat topi berbentuk kerucut dengan
menggunakan juring lingkaran yang diarsir pada 20 cm
gambar 2.10 di samping. Tentukan panjang jari-jari alas
topi terbesar yang dapat dibuat!
11.Tentukan luas bola yang panjang jari-jarinya 7 cm!
12.Tentukan luas bola yang diameternya 21 cm!
13.Tentukan panjang diameter bola yang
mempunyai luas 5.024 cm2!
14.Tentukan luas belahan bola padat (pejal)
pada gambar di samping! 20 cm

15.Tentukan luas seperempat bola padat 28 cm


(pejal) pada gambar 2.12 di samping!

2. Volume tabung, kerucut dan bola


a. Volume Tabung

20
Jika V menyatakan volume, r menyatakan panjang jari-
jari dan t menyatakan tinggi tabung, maka volum
tabung dirumuskan:
t

V =  r2 t
r

Contoh 4
Jika pada gambar 2.13 di atas jari-jari alas tabung 10 cm dan tinggi tabung 30 cm, tentukan
volume tabung tersebut!

Jawab
Pada soal tersebut r = 10 dan t = 30, sehingga:
V =  r2 t
V = 3,14 . 102 . 30
=…
Jadi volume tabung tersebut adalah … cm3

b. Volume Kerucut

Jika V menyatakan volume, r menyatakan panjang jari-


jari dan t menyatakan tinggi kerucut, maka volum
t kerucut dirumuskan :
1 2
r V r t
3

Contoh 5
Jika pada gambar 2.14 di atas jari-jari alas kerucut 7 cm dan tinggi tabung 15 cm, tentukan
volume kerucut tersebut!
Jawab
Pada soal tersebut r = 7, dan t = 15, sehingga:
1 2
V r t
3
1 22 2
V . .7 .15
3 7
= ….
Jadi volume kerucut tersebut adalah … cm3.

c. Volume Bola

Jika V menyatakan volume, r menyatakan panjang jari-


jari bola, makavolum bola dirumuskan:
r
4 3
V r
3

21
Contoh
Jika pada gambar 2.15 di atas jari-jari bola 6 cm, tentukan volume bola tersebut!

Jawab
4 3
V r
3
4
V  .3,14.6 3
3
=….
Jadi volume bola tersebut adalah … cm3.

Latihan 3
1. Tentukan volume tabung pada gambar di samping!
2. Sebuah kaleng berbentuk tabung mempunyai jari-jari
alas 8 cm dan tinggi 10 cm. Tentukan volume kaleng
tersebut! ( = 3,14)
60 cm
3. Tentukan volume tabung yang tingginya 50 cm dan
diameter alasnya 28 cm!
4. Tentukan panjang jari-jari alas tabung, yang
mempunyai tinggi 8 cm dan volume 2.512 cm3! ( = 35 cm
3,14)
5. Sebuah tabung dengan panjang diameter alas 14 cm mempunyai volume 3080 cm 3. Tentukan
22
tinggi tabung tersebut! (   )
7
6. Tentukan volume kerucut yang diameter alasnya 14 cm
dan panjang garis pelukisnya 25 cm!
26 cm
7. Tentukan volume kerucut pada gambar di samping
8. Hitung panjang jari-jari alas kerucut yang mempunyai
22
volume 792 cm3 dan tinggi 21 cm! (   ) 20 cm
7
9. Volume sebuah kerucut 1256 cm3 dan panjang jari-jari alasnya 10 cm. Tentukan tinggi
kerucut tersebut!
10. Tentukan volume bola yang berdiameter 21 cm!
11. Hitunglah volume bola yang berjari-jari 12 cm!
12. Hitung volume bola terbesar yang dapat dimasukkan ke dalam kubus yang panjang rusuknya
42 cm!
1
13. Hitunglah panjang jari-jari bola yang volumenya 523 cm3! ( = 3,14)
3
22
14. Volume sebuah bola 38.808 cm3, tentukan panjang jari-jarinya! (   )
7
C. PEMECAHAN MASALAH YANG BERKAITAN DENGAN TABUNG,
KERUCUT DAN BOLA
10 m
Contoh 7

2m
22
18 m
Gambar di samping merupakan gambar tenda pemain
sirkus. Tentukan luas bahan yang digunakan untuk
membuat tenda tersebut tersebut!

Jawab
Pada bangun tersebut :
a. bagian atas berbentuk kerucut dan luas bahan tersebut merupakan luas selimut dengan r =
8 dan s = 10, sehingga:
L =rs
= 3,14 . ... . ....
=…
b. bagian bawah berbentuk tabung dan luas bagian tersebut merupakan luas selimut tabung
dengan r = 8 dan t = 2, sehingga:
L =2rt
= 2 . 3,14 . .... . .....
=…
c. Sehingga luas bahan yang digunakan untuk membuat atap adalah ….. m2

Latihan 4
1. Volume sebuah tabung 15.700 cm3. Jika panjang diameter alasnya 20 cm, tentukan luas
selimut tabung tersebut!
2. Sebuah kerucut mempunyai volume 1.232 cm3 dan panjang diameter alasnya 14 cm,
tentukan luas selimut kerucut tersebut!
3. Kubah sebuah masjid berbentuk belahan bola dengan diameter 14 m terbuat dari bahan
aluminium. Tentukan biaya pembelian aluminium untuk membuat kubah tersebut jika 1 m2
aluminium harganya Rp20.000,00 dan dianggap semua bahan habis terpakai!
4. Sebuah tangki minyak tanah berbentuk tabung dengan
diameter 1,4 m. Jika tangki tersebut dapat memuat
3.080 liter minyak, hitunglah tinggi tangki tersebut!

5. Sebuah bola berdiameter 21 cm terbuat dari kulit.


Tentukan luas kulit yang dibutuhkan untuk membuat
bola tersebut!

6. Gambar 2.20 di samping adalah kaleng susu yang


pada bidang lengkungnya (selimut) ditempel kertas 20 cm
untuk label perusahaan. Tentukan luas kertas untuk
22
label perusahaan tersebut! (   )
7
14 cm

7. Gambar di samping adalah gambar saluran air yang


terbuat dari adonan semen dan pasir. Jika tebal
saluran tersebut 5 cm, tentukan volume adonan semen
54 cm

1 meter 23
yang dibutuhkan untuk membuat 10 buah saluran air
22
tersebut! (   )
7
8. Sebuah bak pemampungan cat berbentuk balok
dengan ukuran panjang 1 m, lebar 80 cm dan tinggi
75 cm, berisi cat setinggi 70 cm. Cat tersebut akan
diisikan ke dalam kaleng berbentuk tabung
berdiameter 8 cm dan tinggi 14 cm. Berapa banyak
kaleng cat seperti itu yang dapat terisi penuh cat tadi?

9. Perhatikan gambar di samping! Tiga bola tennis


dimasukkan ke dalam gelas dengan sisi bola tepat
menyinggung pada bidang sisi atas, bawah, dan
selimut gelas. Tentukan volume udara dalam gelas
22 21 cm
yang ada di luar bola! (   )
7
10. Sebuah besi beton panjangnya 12 m dengan diameter 1,40 cm. Hitunglah berat 10 batang
besi beton tersebut jika berat 1 cm3 besi beton adalah 7,5 gram!
11. Agen minyak tanah memiliki 3 buah drum dengan tinggi 1,2 meter dan diameter 70 cm
yang berisi penuh minyak tanah. Bila agen membeli seluruh minyak tersebut dengan harga
Rp2.100.000,00, dan menjualnya dengan harga Rp2.000,00 per liter. Tentukan keuntungan
yang diperoleh setelah minyak tanah tersebut terjual habis!
12. Bangun yang terlihat pada gambar di samping terbuat
dari seng. Tentukan luas seng yang digunakan untuk
membuat bangun tersebut!

14 cm

10 cm 24 cm

13. Sebuah kerucut berada di dalam sebuah tabung seperti


terlihat pada gambar di samping. Tentukan
perbandingan volume kerucut dan volume tabung!
14. Sebuah tabung yang alasnya berjari-jari 8 cm dan tingginya 50 cm diisi air setinggi 15 cm.
Kemudian ke dalam tabung itu dimasukkan sebuah bola besi berjari-jari 6 cm. Berapa cm
kenaikan air dalam tabung tersebut?
15. Luas selimut tabung adalah 96 cm2, sedangkan perbandingan tinggi dan jari-jari alasnya
adalah 3 : 1. Tentukan volume tabung tersebut!
16. Hitunglah volume tabung dengan  = 3,14 dan alasnya:
a. berjari-jari 5 cm, tinggi tabung 4 cm.
b. berdiameter 20 cm, tinggi tabung 6 cm.
21 cm
c. berjari-jari 20 cm, tinggi tabung 25 cm.
60 cm
17. Sebuah tempat minum ayam dibuat berbentuk
setengah tabung. Berapa volumenya jika

24
22
diameter 21 cm dan panjangnya 60 cm?  = 7
.
18. Sebuah tangki minyak berbentuk tabung dengan jari-jari alas 35 cm, Volumenya 308 liter,
hitunglah tinggi tangki dengan  = 22
7

19. Volume sebuah tong 314 liter. Tinggi 2,5 m. Hitunglah diameter alas dengan  = 3,14.
20. Tiga buah besi akan dibuat beton bertulang diameternya 14 mm, panjang masing-masing
besi 5m,  = 227 . Hitunglah:

a. Volume satu batang besi.


b. Berat satu batang besi, jika berat 1 cm2 besi 10 gram.
c. Berat semua besi.

25

Anda mungkin juga menyukai