Anda di halaman 1dari 1

6. Bagaimana hubungan riwayat penyakit keluarga dengan keadaan penderita ?

• Faktor genetik berperan. Contohnya, pada penyakit psoriasis vulgaris. Psoriasis vulgaris
berkaitan dengan adanya HLA.
• Berdasarkan awitan penyakit, psoriasis vulgaris dibagi menjadi 2 tipe, yaitu :
- Psoriasis vulgaris tipe 1 dengan awitan dini bersifat famial (HLA-B13, B17, Bw57, dan
Cw6)
- Psoriasis vulgaris tipe 2 dengan awitan lambat bersifat non familial (HLA-B27 dan Cw2)
• Bila orangtuanya tidak menderita psoriasis vulgaris maka resiko anaknya untuk
menderita psoriasis vulgaris sebesar 12 %, sedangkan bila salah satu orangtuanya
menderita psoriasis vulgaris maka resiko anaknya untuk menderita psoriasis vulgaris
mencapai 34-39%.

Anda mungkin juga menyukai