Anda di halaman 1dari 8

Band Pass

Filter
Meilia Saf itri, S.T., M.Eng
Band Pass Filter

BPF adalah tapis yang


melewatkan sinyal dengan
frekuensi tertentu yang dibatasi
oleh frekuensi cut-off rendah
(fCL) dan frekuensi cut-off tinggi
(fCH) dan meredam sinyal yang
berada di bawah frekuensi cut-
off rendah dan di atas frekuensi
cut-off tinggi.
BPF dapat dibentuk dari LPF dan HPF

HPF untuk frekuensi cut-off rendah (low frequency)


LPF untuk frekuensi cut-off tinggi (high frequency)

HPF LPF BPF


1 1
𝑓!" = 𝑓!$ =
2πR# C# 2πR % C%

𝑓!
𝑓! = 𝑓"# ×𝑓"$ BW = 𝑓!" − 𝑓!# Q=
BW
Contoh:
Suatu rangkaian Band Pass Filter orde 1 disusun dari rangkaian High
Pass Filter orde 1 dengan nilai R1 = 1 kΩ, dan C1 = 20 uF, dan dan
Low Pass Filter orde 1 dengan nilai R2 = 500 Ω, dan C2 = 8 uF.
a. Tentukan nilai faktor kualitas dari Band pass Filter tersebut!
b. Berapakah tegangan keluaran filter tersebut jika diberi masukan
5 sin 100t volt?

Anda mungkin juga menyukai