Anda di halaman 1dari 2

No Dokumen : 01/PLT/LAB/IK/008

INSTRUKSI KERJA
Tanggal Efektif : 10 Desember 2019

No. Revisi : 01
VISCOMETER
Halaman : 1 dari 2

1. TUJUAN
Instruksi kerja ini menerangkan proses penggunaan viscometer di PT. Sinar Antjol Pluit.

2. RUANG LINGKUP
Instruksi kerja ini berlaku sebagai proses pelarutan reagent yang berupa padatan.

3. TANGGUNG JAWAB
3.1 Group Leader QAQC bertanggung jawab dalam mengkoordinir dan mengontrol
pelaksaan penggunaan viscometer di PT. Sinar Antjol - Pluit
3.2 Officer QC bertanggung jawab dalam mengawasi pelaksanaan penggunaan
viscometer
3.3 Analis QC raw material bertanggung jawab dalam melaksanakan pengukuran
menggunakan viscometer

4. DEFINISI
Viscometer adalah suatu alat yang menunjukkan derajat kekentalan suatu larutan pada
suhu tertentu.

5. PROSEDUR
Metoda yang digunakan adalah stirrer.
5.1 Alat
Alat uji yang digunakan adalah viscometer, stirrer labu ukur.

5.2 Bahan
-

5.3 Langkah Kerja


1. Pasang stirrer/pengaduk pada alat
2. Putar tombol “ON/OFF” ke atas (pada posisi angka 1).
3. Atur kecepatan stirrer, dan jangan memutar tombol melebihi batas maksimum.
4. Biarkan sampai reagent telarut
5. Matikan alat dengan memutar tombol “ON/OFF” ke bawah ( pada posisi
angka 0).
6. Buka dan bersihkan stirrer.

5.4 Catatan / Dokumentasi

Disusun Oleh: Diperiksa Oleh: Disetujui Oleh :

Calvin Eldona Fransiska Partuandria


No Dokumen : 01/PLT/LAB/IK/008
INSTRUKSI KERJA
Tanggal Efektif : 10 Desember 2019

No. Revisi : 01
VISCOMETER
Halaman : 2 dari 2

6. REFERENSI
-

7. REVISI
No Nomor PROTAP Revisi
1 01/PLT/LAB/IK/061 Versi pertama
Perubahan format IK sesuai PROTAP
2 01/PLT/LAB/IK/007
01/PLT/LAB/PRT/009

8. DAFTAR DISTRIBUSI
No Departemen
1 QC/QA

9. LAMPIRAN
-

Disusun Oleh: Diperiksa Oleh: Disetujui Oleh :

Calvin Eldona Fransiska Partuandria

Anda mungkin juga menyukai