Anda di halaman 1dari 2

Nama : Widya Rohadatul Ais’sy

NIM : 09011281924035

Kelas : SK4A

Kewirausaan Tugas 2

1. Mau kerja keras, artinya mau bekerja keras untuk melewati semua proses untuk
mengembangkan usaha tersebut sampai target usaha yang dituju.

2. Bekerja sama dengan orang lain, artinya mampu bersosialisasi dengan orang lain agar
usaha tersebut berjalan lancar dan berkembang.

3. Penampilan yg baik, artinya penampilan mencerminkan suatu karakter, jika kita


berpenampilan baik itu mencerminkan usaha tersebut dan menjadi daya Tarik usaha
tersebut agar bias berkembang.

4. Yakin dengan niat karena allah, artinya niatkan mengembangkan usaha tersebut karena
allah, jadi segala yang telah dilalui itu merupakan sudah jalan yang telah ditentukan Allah
SWT tentu diiringi dengan usaha untuk mengembangkan usaha tersebut.

5. Pandai membuat keputusan, artinya dalam mengembangkan usaha, seseorang tersebut


mampu membuat keputusan di setiap keadaan usaha tersebut dan tentu telah di
pertimbangkan dengan keadaan yang sangat baik dan sesuai dengan keadaan.

6. Mau menambah ilmu pengetahuan, artinya dalam mengembangkan usaha ini bukan
hanya untuk mencari keuntungan, sisi lainnya untuk menambah pengalaman baru dengan
mengembangkan suatu usaha tersebut.

7. Ambisi untuk maju, artinya mempunya tujuan dan pikiran untuk maju kedepan dan
memikirkan jalan kedepan untuk usaha tersebut agar maju.

8. Pandai berkomunikasi, artinya dalam berwirausaha harus pandai berkomunikasi


tujuannya dalam berkomunikasi tersebut, bila kita mencari investor untuk meyakinkan
investor tersebut kita harus bias berkomunikasi dengan baik, agar investor itu yakin. Dan
hal lainnya dengan berkomunikasi kita bias menyebarluaskan produk usaha kita ke orang
lain apabila penyampaiannya masuk ke orang lain dan membuat orang tersebut tertarik
akan produk kita.

Anda mungkin juga menyukai