Anda di halaman 1dari 22

GRAND DESIGN CALON

BPH PENGABDIAN
MASYARAKAT
BY OLIEVIA HERINDA & GABRIELLA
PERIODE 2021-2022
Departemen Pengabdian Masyarakat adalah departemen yang
bergerak di bidang sosial sebagai perantara IKM FF UI
dengan masyarakat yang dimulai dari tahun Januari 2021 -
Desember 2021 di Fakultas Farmasi.
Departemen Pengabdian Masyarakat memiliki tujuan untuk
semakin mendekatkan antara IKM FF UI dan masyarakat dengan
penerapan ilmu yang dimiliki dan melakukan pemberdayaan
masyarakat. Selain itu juga, untuk mewujudkan Tri Darma
Perguruan Tinggi.

LATAR BELAKANG
SWOT
OLIEV GABY
- Adaptabel Kerja keras -
Strength Bertanggung jawab - Strength
- Berpendirian
- Dapat bekerja dalam Berhati-hati -
tekanan
Overthinking -
- Keras kepala Weakness
Weakness Mudah panik -
- Impulsif

- Rumah dekat dengan Dukungan orang tua - Opportunity


Opportunity Staf Pengmas BEM FF -
kampus
- Memiliki kendaraan UI 2020
pribadi
Rumah jauh dari - Threat
- Batasan pulang 23.00 kampus
Threat
VISI
Terciptanya wadah anggota IKM FF
UI dalam memberikan pelayanan
dan pengabdian dengan orientasi
yang sinergis sebagai bentuk
penerapan ilmu, kontribusi, serta
memberikan kebermanfaatan kepada
masyarakat dan sesama.
MISI
01 Mewujudkan internal departemen yang
atas kekeluargaan
sinergis dan didasarkan

Strategi 100% staf mengetahui visi misi BEM FF UI 2021 dan seluruh staf harus saling
mengenal serta dapat bekerja sama satu sama lain

02 Membangun relasi yang


masyarakat UI lainnya
kolaboratif dengan organisasi sosial

Strategi 80% staf wajib hadir dalam forum Sosmaslinget.

03 Menjalin hubungan yang harmonis antara IKM FF UI dengan


masyarakat.
Strategi Melakukan kegiatan sosial dengan terjun langsung ke masyarakat.

04 Responsif terhadap bencana, musibah, serta isu sosial


berkembang di masyarakat.
yang sedang

Strategi Melakukan pengumpulan donasi H+1 setelah terjadinya bencana.


PROGRAM KERJA
PHARMACY ACTION DAY (PAD)

Waktu & Tempat


Deskripsi
Hari Bumi 22 April 2021, dilaksanakan online
Pharmacy Action Day adalah kegiatan yang Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2021,
dilakukan dalam rangka memperingati beberapa dilaksanakan online
hari besar yang mencakup hari bumi, hari Hari Farmasi 26 September 2021, dilaksanakan
pendidikan nasional, dan hari farmasi  offline/online
Tujuan Parameter Keberhasilan

- Hari Bumi bertujuan meningkatkan Target kuantitatif


kesadaran serta kepedulian IKM FF UI terhadap Hari Bumi:  seluruh anggota BEM FF UI
lingkungan sekitar dan bumi. mengupload infografis di media sosial khususnya
- Hari Pendidikan Nasional bertujuan instagram.
meningkatkan pengetahuan umum IKM FF UI akan Hari Pendidikan: lebih dari 40 IKM FF
pendidikan di Indonesia. UI mengikuti  quiz hari pendidikan nasional
- Hari Farmasi bertujuan untuk merayakan hari Hari Farmasi: lebih dari 100 partisipan
farmasi dengan memberikan apresiasi pada mengikuti webinar mengenai hari farmasi
farmasis
Target Kualitatif
Biaya IKM FF UI ikut berpartisipasi dalam
memperingati hari bumi, hari pendidikan
Tentatif nasional, dan hari farmasi
AWARE TO SHARE

Deskripsi Parameter Keberhasilan


Target kuantitatif
Pengumpulan dana bantuan dari IKM FF UI
Lebih dari 50% besar IKM FF UI memberikan
untuk bencana yang sedang terjadi di
sumbangan secara sukarela
masyarakat 
Target Kualitatif
Tujuan - Penggalangan dana dilakukan pada tiap angk
atan IKM FF UI
- Memberikan dana bantuan terhadap korban
- Pengumpulan dana maksimal H+7
bencana yang terdampak.
- Memberikan uang duka dari seluruh IKM FF
UI untuk IKM FF UI yang sedang berduka.

Waktu & Tempat


Tentatif

Biaya
-
KAMPANYE INFORMASI OBAT (KIO)

Deskripsi Biaya

Kampanye tentang informasi obat serta Rp150.000,00 - Rp200.000,00 (tentatif)


pemakaiannya (online sebagai hadiah lomba)
Rp500.000,00 - Rp1.500.000,00 (tentatif)
(offline)
Tujuan

Memberikan edukasi obat kepada IKM FF UI dan Parameter Keberhasilan


masyarakat sekaligus mempopulerkan profesi
apoteker Target Kualitatif
Masyarakat dapat memahami informasi obat yang
Waktu & Tempat telah disampaikan.

22 November 2021 pada Hari Kesehatan Nasional Target Kuantitatif


(online)
60 orang masyarakat umum diberikan informasi
Tentatif (offline)
mengenai obat (offline)
20 orang mengikuti lomba kampanye informasi obat
(online)
PODCAST NGOBAT

Deskripsi Parameter Keberhasilan


- Setiap podcast didengar oleh 50 orang.
Penyampaian suara departemen pengmas FF UI
- Pendengar akun Podcast NGOBAT sebanyak 450
mengenai isu-isu yang sedang marak di
orang
masyarakat

Tujuan

- Sarana diskusi antara narasumber dan moderator


mengenai isu-isu sosial masyarakat, 
- Sarana edukasi bagi IKM FF UI, UI, dan
Indonesia agar lebih memahami isu-isu yang
beredar di lingkungan sekitarnya.

Waktu & Tempat


Dua kali melalui platform Spotify

Biaya
Rp0,00
PHARCITY

Deskripsi Biaya

Pharcity merupakan ajang pengabdian Rp5.000.000,00


masyarakat dalam bentuk bakti sosial.
Peringatan ini dilakukan dengan pembukaan Parameter Keberhasilan
donasi yang bersifat umum yang kemudian
hasilnya digunakan untuk pemberian makan Target Kualitatif
siang bagi pemulung dan/atau gelandangan di - Meningkatkan kesadaran dan penerapan akan
sekitar Depok. pentingnya konsumsi makanan sehat dan
bergizi.
Tujuan
Target Kuantitatif
- Memperingati Hari Pangan Sedunia, - Pemberian makan siang sehat kepada 200
- Bentuk kontribusi pelaksanaan SDGs nomor dua pemulung dan/atau gelandangan.
- Meningkatkan kesadaran mengenai pentingnya
makanan sehat
- Membantu pemenuhan kebutuhan makanan sehat
bagi pemulung dan/atau gelandangan.

Waktu & Tempat


16 Oktober 2021 di Depok
PHARMACY CARE (PHARCARE)

Deskripsi Biaya

Pharmacy Care merupakan program kerja rutin Rp10.000.000,00 - Rp15.000.000,00 (masih


yang dilaksanakan setiap tahun oleh
tentatif)
Departemen Pengmas BEM FF UI dengan
melakukan pemberdayaan kepada masyarakat
Desa Panunggulan dalam hal kesehatan dan Parameter Keberhasilan
pendidikan.
Target Kualitatif
Tujuan - Mencari kebutuhan yang masih dibutuhkan
oleh desa Panunggulan yang akan
Membina Desa Panunggulan beserta masyarakatnya direalisasikan bersama BEM FF UI 2020
untuk dapat mengembangkan kekayaan alam lokal,
kesehatan, serta pendidikan di desa tersebut Target Kuantitatif
- Mencari dan menetapkan desa binaan yang
tepat untuk dijadikan desa binaan selama 5
Waktu & Tempat tahun ke depan
Maret 2021 - Februari 2022 di Desa Panunggulan
BEEFKADSU

Deskripsi Parameter Keberhasilan

Kegiatan mengajar di rumah belajar Target Kualitatif


- Meningkatnya prestasi akademik adik asuh
- Terjaganya komitmen kakak pengajar
Tujuan
Target Kuantitatif
Membantu memberikan dan mengajarkan pengetahuan - Minimal 10 anak hadir secara rutin.
akademis dan motivasi belajar untuk anak-anak.

Waktu & Tempat


Setiap Minggu di Depok

Biaya
Rp2.000.000,00 - Rp5.000.000,00 (tentatif)
DESKRIPSI PEKERJAAN
KEPALA DEPARTEMEN
● Menciptakan internal Departemen
Pengabdian Masyarakat yang sinergis dan
harmonis
● Menetapkan dan mengambil keputusan kebijakan
dalam Departemen Pengabdian Masyarakat.
● Mengarahkan dan mengkoordinasikan
Departemen Pengabdian Masyarakat bersama
Wakil Kepala Departemen
● Menjaga keberlangsungan dan
kesinambungan program kerja Departemen
Pengabdian Masyarakat bersama dengan
Wakil Kepala Departemen.
KEPALA DEPARTEMEN
● Menjadi narahubung bagi kegiatan pengabdian
masyarakat dari luar BEM FF UI
● Menjadi perwakilan BEM FF UI dalam forum
sosial masyarakat se-UI bersama Wakil
Kepala Departemen
● Memantau, mengontrol, dan bertanggung jawab
atas kinerja dan kepatuhan staf Departemen
Pengabdian Masyarakat bersama Wakil Kepala
Departemen
● Berkoordinasi dengan Koordinator Sosial
Politik serta Ketua Umum BEM FF UI
terkait dengan pengambilan sikap isu
sosial masyarakat
WAKIL KEPALA DEPARTEMEN
● Menciptakan internal Departemen
Pengabdian Masyarakat yang sinergis dan
harmonis
● Membantu Kepala Departemen dalam
pengambilan keputusan dan penentuan
kebijakan dalam Departemen Pengabdian
Masyarakat
● Menjadi perwakilan BEM FF UI bersama
Kepala Departemen dalam forum sosial
masyarakat se-UI
● Mewakili Kepala Departemen jika
dibutuhkan
WAKIL KEPALA DEPARTEMEN
● Mengarahkan dan mengkoordinasikan Departemen
Pengabdian Masyarakat bersama Kepala
Departemen
● Menjaga keberlangsungan dan kesinambungan
program kerja Departemen Pengabdian
Masyarakat bersama dengan Kepala Departemen.
● Mengontrol pemasukan dan pengeluaran dana dalam
Departemen Pengabdian Masyarakat.
● Memantau, mengontrol, dan bertanggung jawab atas
kinerja dan kepatuhan staff Departemen Pengabdian
Masyarakat bersama Kepala Departemen.
● Berkoordinasi dengan Koordinator Sosial
Politik serta Ketua Umum BEM FF UI terkait
dengan pengambilan sikap isu sosial
masyarakat
STAF DEPARTEMEN
● Sebagai ujung tombak eksekusi sebuah
program kerja Departemen Pengabdian
Masyarakat
● Menjaga internal Departemen Pengabdian
Masyarakat yang sinergis dan harmonis
● Menjadi penanggung jawab satu atau dua
program kerja Departemen Pengabdian
Masyarakat
● Membuat Proposal Kegiatan dan Laporan
Penanggung Jawaban tiap program kerja
yang diemban
CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo,
including icons by Flaticon, infographics & images by Freepik

THANKS
Does anyone have any
questions?
Analisis Hubungan Kehidupan Sosial Bermasyarakat dengan
Kesejahteraan Masyarakat

Masyarakat adalah sekelompok manusia yang terhubung dengan interaksi dan


memiliki sistem, tradisi, serta ketentuan tertentu yang saling terjalin dan terikat satu sama
lain. Untuk mencapai kesejahteraan, masyarakat harus menjalin hubungan satu dengan yang
lainnya dengan hidup bersama dalam suatu tatanan pergaulan. Menurut UU Nomor 11 Tahun
2009 Pasal 1 dan 2, kesejahteraan masyarakat ini merupakan keadaan saat kebutuhan hidup
yang layak dapat terpenuhi di dalam masyarakat. Walaupun kesejahteraan ini bersifat
subjektif, yaitu setiap individu atau keluarga memiliki pedoman, tata cara, dan tujuan yang
berbeda sehingga memberikan nilai yang berbeda pada tingkat kesejahteraan, kesejahteraan
masyarakat dapat dilihat dari pemenuhan kebutuhan dasar masyarakat dengan makanan dan
kesehatan, perolehan pendidikan, dan tingkat produktivitas masyarakat tersebut.
Di zaman yang berkembang semakin pesat setiap harinya ini, interaksi dan hubungan
yang seharusnya terjalin di dalam masyarakat semakin mengalami penurunan. Ironinya,
dengan semakin pesatnya informasi bisa didapat melalui berbagai media sosial dan situs
berita, masyarakat semakin “desensitisasi” dengan hal-hal yang menjadi isu sosial di
masyarakat itu sendiri. Dengan kurangnya rasa kepedulian dan empati satu sama lain akan
mengurangi interaksi dan hubungan yang terjalin di dalam masyarakat yang juga akan
mempengaruhi tingkat kesejahteraan masyarakat itu sendiri.
Oleh karena itu, sebagai bagian dari masyarakat, BEM FF UI 2021 sebagai suatu
organisasi bisa menjadi tempat implementasi untuk membangun kembali interaksi dan
menumbuhkan kembali rasa kepedulian, serta empati dalam masyarakat yang terwujudkan
dalam Departemen Pengabdian Masyarakat. Pengimplementasian yang dapat dilakukan
berdasar pada prinsip mahasiswa/i yang nantinya juga akan terintegrasi menjadi bagian dari
masyarakat dan menerapkan ilmu, serta keahlian yang telah dipelajari untuk masyarakat.
Maka dari itu, implementasi memerlukan pendekatan langsung ke masyarakat di dalam
bidang yang masih bisa diintervensi yaitu sosial kesehatan.
Dalam hal ini, implementasi yang dapat dilakukan Departemen Pengabdian
Masyarakat BEM FF UI 2021 telah diatur dalam berbagai program kerja yang bertujuan
untuk menjalin kembali interaksi dan hubungan dalam masyarakat yang juga akan
meningkatkan rasa kepedulian untuk membantu satu sama lain dan memberdayakan
masyarakat itu sendiri yang pada akhirnya dapat tercapai kesejahteraan masyarakat. Program
kerja itu diantaranya, dengan pembinaan suatu desa yang masih tertinggal. Departemen
Pengabdian Masyarakat mencoba untuk menjalin interaksi dan hubungan dengan desa
tersebut, lalu didapatkan permasalahan-permasalahan sosial. Selanjutnya, dari hasil interaksi,
timbulnya kepedulian dan empati, baik dari BEM FF UI, IKM FF UI, ataupun masyarakat
umum, muncul gerakan untuk membantu masyarakat yang bisa diintervensi dalam bidang
sosial kesehatan. Lalu, masyarakat desa tersebut dapat diberdayakan untuk menghasilkan
keberlanjutan yang stabil sehingga bisa mencapai kesejahteraan masyarakat nantinya.
Pandangan Rancangan Lima Tahun untuk Desa Binaan

Desa Binaan adalah merupakan suatu program pembangunan masyarakat


yang menargetkan lokasi sebuah desa yang memenuhi kriteria berdasarkan UU No.
6 Tahun 2014. ​Pharmacy Care merupakan program kerja rutin yang dilaksanakan
setiap tahun oleh Departemen Pengmas BEM FF UI dengan melakukan
pemberdayaan dan pembinaan kepada desa dan masyarakatnya dalam hal
kekayaan alam, kesehatan serta pendidikan di desa tersebut. Adanya inovasi dari
program kerja Pharcare yang dicanangkan oleh BEM FF UI 2021 ini menjadi desa
binaan dibentuk dengan adanya banyak pertimbangan, baik berupa hal positif
maupun hal negatif.
Dengan adanya desa binaan, BEM FF UI dapat memiliki tanggung jawab
terhadap satu desa yang sama sehingga lebih fokus dan konsisten dalam
mengembangkan desa tersebut. Hal ini dikarenakan dengan adanya sistem desa
binaan, BEM FF UI tidak perlu mengenali kebutuhan desa dari awal pada setiap
tahunnya. Selain itu, sistem desa binaan menjadikan masyarakat disana lebih
familiar dan akrab dengan sivitas BEM FF UI yang turut hadir. Tujuan yang ingin
dicapai serta jangka waktu target pencapaian juga terlihat jelas dengan adanya
parameter keberhasilan pada tiap-tiap tahun.
Namun, sistem desa binaan tentunya memiliki kekurangan. Ketika sudah
bertekad menjadikan desa binaan, maka komitmen harus dipertanggungjawabkan.
Saat menjadikan sebuah desa menjadi desa binaan, maka sistem sebelumnya
dimana hanya melakukan kunjungan ke desa setahun sekali. Kontrol terhadap desa
tersebut harus lebih rutin dan persisten agar ​progress yang diharapkan dapat terjadi
dengan maksimal. Di satu sisi, sumber daya dari BEM FF UI kurang memadai
dengan kendala jadwal yang cukup padat, dan jarak yang jauh dari desa binaan
tersebut menyulitkan BEM FF UI dalam mengontrol desa binaan terpilih. Dengan
adanya pergantian periode juga menjadikan warga disana tidak mengenal dengan
baik individu BEM FF UI yang hadir kembali ke desa tersebut.

Anda mungkin juga menyukai