Anda di halaman 1dari 5

TU GAS 1 Mikrobiologi & Parasitologi

Nama/NIM : SOFYAN WIDIYANTO SLAMET / O1A119046


Kelas/Program studi : KELAS A / FARMASI

Golongan Contoh (nama mikroba, Keterangan (Patogen- Ciri-ciri Keterangan(Proka


mikroorgan gambar, ciri-ciri) non pathogen) riotik-Eukariotik)
isme
Treponema pallidum Patogen -bakteri Prokariotik
Penyakit yang biasa gram positif Bakteri Termasuk
ditimbulkan oleh
-Bakteri yang tidak Sel Prokariotik
Treponema pallidum
yaitu Sifilis, Rute utama berspora
penularannya melalui
kontak seksual; infeksi ini
Bakteri juga dapat ditularkan dari
- Ukuran panjang sekitar 6 – ibu ke janin selama
15 mm dengan tebal sekitar kehamilan atau saat
0,25 mm kelahiran, yang
- Berbentuk spiral menyebabkan terjadinya
- Terdiri dari 8 – 24 kumparan sifilis kongenital.

Strerptococcus pneumonia Patogen -bakteri Prokariotik


Penyakit yang biasa gram positif Bakteri Termasuk
ditimbulkan oleh
-Bakteri yang tidak Sel Prokariotik
Strerptococcus
pneumonia yaitu berspora
“Pneumonia” (infeksi
yang menyerang paru)

Bakteri -Ukuran diameter antara 0,5


dan 1,25 µm.
-Bakteri yang non-motil.

-Berbentuk Bulat yang tersusun


berpasangan(diplococcus)

Azotobacter sp Non Patogen - bakteri Gram Prokariotik


negatif, Bakteri Termasuk
Azotobacter sp sebagai
- tidak membentuk Sel Prokariotik
sumber potensial bagi
endospora tetapi
ketersediaan unsur hara
membentuk sista
dalam tanah dengan
memfiksasi nitrogen
-Bakteri yang peritrik atau
bebas dari udara.
nonmotil
Bakteri Sebab Azotobacter
-Bersifat aerobik obligat
sp memiliki aktivitas yang
-Ukuran 2-4 µm atau lebih
berkenaan dengan
kesehatan tanah. Bakteri
ini dikenal mampu
menghasilkan hormon
IAA, giberelin dan
sitokinin.

Adenovirus Patogen - Termasuk virus Eukariotik


DNA. Virus Termasuk Sel
Adenovirus adalah grup - Kulitnya berupa Eukariotik
virus yang dapat kumpulan
menyebabkan infeksi capsomere.
pada mata, usus, paru,
dan saluran napas,
seperti Gastroenteritis,
Virus -Bentuk virus ini ikosahedral
febrile respiratory
-Dengan diameter virion 70-100
disease
nm dan genom 36-38kb.

Rhabdovirus Patogen - Termasuk Virus Eukariotik


RNA. Virus Termasuk Sel
Rhabdovirus Eukariotik
merupakan penyebab
penyakit rabies.
Penyakit rabies
adalah penyakit infeksi
yang disebabkan oleh
gigitan, cakaran, atau air
-Virus ini berbentuk oval liur binatang yang
-Virus ini berukuran panjang terinfeksi virus rabies.
Virus
antara 150-260 nm, lebar
100-130 nm, diameter 75 nm.

Trichophyton Patogen -Jamur yang Eukariotik


mempunyai hifa Jamur Termasuk Sel
Trichophyton adalah halus Eukariotik Karena
satu penyebab infeksi dari contoh
pada rambut, kulit organismenya,Ukura
terutama Kutu air (Tinea nnya Selnya 3x30
-Ukuran 3x30 µm pedis), dan infeksi pada µm.
Fungi
kuku
(Jamur) -Berdinding tipis
manusia. Trichophyton 
-Berbentuk lonjong
merupakan salah satu
-Terletak disepanjang hifa. parasit di antara
dermatofit.

Aspergillus oryzae Non Patogen Aspergillus Eukariotik


merupakan jamur Jamur Termasuk
Aspergillus Sel Eukariotik
yang mampu hidup
oryzae yang digunakan
pada medium
dalam pembuatan kecap,
dengan derajat
sangatlah berperan pada
keasaman dan
perombakan protein
-Berbentuk benang atau filame kandungan gula
kedelai sehingga
Fungi -Multiseluler yang tinggi.
(Jamur) meningkatkan protein
-Bercabang-cabang dan tidak Aspergillus ada
terlarut pada kecap yang
berklorofil yang bersifat
dihasilkan.
-mempunyai hifa berseptat dan parasit, ada pula

miselium bercabang yang besifat


saprofit.
Balantidium coli Patogen - Trofozoit Eukariotik
Protozoa ini hidup dan Berbentuk bulat Jamur Termasuk
Sel Eukariotik
menginfeksi saluran telur dan memiliki
pencernaan yang sila kecil di
menyebabkan penyakit seluruh
balantidiasis,jarang pada permukaannya.
-Trofozoit berukuran 70x45 µm manusia lebih sering Ini juga
-Kista 55-65 µm
babi. menyajikan
organisasi
structural yang
Protozoa
sedikit lebih
kompleks
daripada protozoa
lainnya.
- Kista berbentuk
oval dan dapat
mencapai 65 µm

Chlorella sp. Non Patogen Chlorella sp. Eukariotik


Chlorella sp. Merupakan Merupakan
Alga Termasuk
salah satu mikroalga organisme
Sel Eukariotik
yang memiliki banyak eukariotik(memiliki
manfaat digunakan inti sel) dengan
sebagai makanan dinding sel yang
kesehatan untuk tersusun dari
meningkatkan komponen selulosa
Alga kandungan gizi dalam dan pectin
suatu bahan makanan. sedangkan
Chlorella sp. Memiliki protoplasmanya
kandungan gizi yang berbentuk cawan.
- Ukuran 2-12 µm lengkap, diantaranya
- Bentuk umum sel-sel protein,lemak,karbohidrat
chlorella adalah bulat atau ,vitamin,mineral,serat,klo
elips(bulat telur) rofil,  β- carotene dan
- Termasuk fitoplankton bersel chlorella Growth Factor
tunggal (uniseluler) yang (CGF)
soliter
- Dapat dijumpai hidup dalam
koloni atau bergerombol.

Anda mungkin juga menyukai