Anda di halaman 1dari 2

Nama : septi Nur islami

NIM : P07131219042

Prodi : GDST

Latihan Soal

Penelitian anda akan mencari perbedaan tingkat konsumsi protein balita di

daerah pegunungan dan di daerah pantai. Data yang diperoleh adalah sebagai

berikut :

No. Tingkat Konsumsi (%) Kelompok Balita


1. 60 Pegunungan
2. 75 Pantai
3. 80 Pantai
4. 55 Pantai
5. 65 Pantai
6. 60 Pegunungan
7. 70 Pegunungan
8. 85 Pegunungan
9. 90 Pegunungan
10. 90 Pantai
11. 65 Pantai
12. 70 Pegunungan
13. 70 Pantai
14. 75 Pegunungan
15. 65 Pantai

Tugas:

1. Buat hipotesis Ho dan H1 untuk perbedaan tingkat konsumsi protein balita di


pegunungan dan di pantai
2. Ambil keputusan hipotesis untuk perbedaan tingkat konsumsi protein balita di
pegunungan dan di pantai

Penyelesaian :

1. Hipotesis
H0 : Tidak ada perbedaan antara tingkat konsumsi protein balita di daerah
pegunungan dan pantai
H1 : Ada perbedaan antara tingkat konsumsi protein balita di daerah pegunungan
dan pantai
2. Tabel Hasil

Ranks
Kelompok Balita N Mean Rank Sum of Ranks
Tingkat Konsumsi (%) Pegunungan 7 8.43 59.00
Pantai 8 7.63 61.00
Total 15

Test Statisticsa
Tingkat Konsumsi (%)
Mann-Whitney U 25.000
Wilcoxon W 61.000
Z -.351
Asymp. Sig. (2-tailed) .726
Exact Sig. [2*(1-tailed Sig.)] .779b
a. Grouping Variable: Kelompok Balita
b. Not corrected for ties.

3. Keputusan Hipotesis
Berdasarkan Probabilitas
Probabilitas > 0,05, maka H0 diterima
Probabilitas < 0,05, maka H0 ditolak
Dari kolom Asymp.Sig (2-tailed) untuk dua sisi adalah sebesar 0,726
Berarti lebih besar dari α (0,05). Maka H0 diterima.
4. Kesimpulan
Dari langkah-langkah tersebut dapat ditarik kesimpulan bahwa tidak ada perbedaan
antara tingkat konsumsi protein balita di daerah pegunungan dan pantai.

Anda mungkin juga menyukai