Anda di halaman 1dari 2

PENGUKURAN FREKUENSI NADI RADIALIS

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal terbit :
Halaman : 1/2

PUSKESMAS Musdalipa,S.Kep,Ns
TARAWEANG NIP: 19790513 200312 2 008

Menghitung frekuensi denyut nadi (loncatan aliran darah yang dapat


1. Pengertian
teraba pada berbagai titik tubuh) melalui perabaan pada nadi
1. Mengetahui jumlah denyut nadi dalam 1 menit

2. Mengetahui keadaan umum klien


2. Tujuan
3. Mengetahui integritas system kardiofaskuler

4. Mengikuti perjalan penyekit


SK Kepala Puskesmas No. Thn 2016 tentang jenis-jenis
3. Kebijakan pelayanan yang ada di puskesmas

Max f. wongkar. 2015.keterampilan perawatan gawat darurat dan


4. Referensi medical bedah yogyakarta : gosyen publishing

1. Arloji tangan dengan jarum detik atau layar digital atau folsteller
2. Masker
5. Alatdan Bahan
3. Sarung tangan
4. Buku catatan dan alat tulis
6. Langkah- 1. Tempatkan alat di dekat klien
langkah 2. Jelaskan tindakan yang akan dilakukan beserta tujuannya
3. Cuci tangan lalu pakai masker dan sarung tangan
4. Bantu klien keposisi terlentang atau duduk
5. Tempatkan 2 atau 3 jari tangan pemeriksa diatas lakukan riadial
searah ibu jari,sisi dalam pergelangan tangan klien
6. Berikan tekanan ringan di atas radius,abaikan denyutan awal
kemudian rilekskan tekanan sehingga denyutan menjadi mudah
dipalpasi
7. Saat denyutan teratur, melalui menghitung frekuensi denyut,
dengan menguunakan jam tangan berjarum detik.
8. Jika denyut teratur, hitung selama 30 detik dan kalikan hasilnya
dengan 2
PENGUKURAN FREKUENSI NADI RADIALIS

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal terbit :
Halaman : 1/2

PUSKESMAS Musdalipa,S.Kep,Ns
TARAWEANG NIP: 19790513 200312 2 008

9. Jika denyut tidak teratur dan pada klien yang baru pertama kali
dilakukan pemeriksaan, hitung selama 1 menit penuh
10. Kaji kekuatan,irama dan kesetaraan denyut
11. Bantu klien ke posisi yang nyaman
12. Lepaskan sarung tangan dan masker lalu cuci tangan
13. Dokumentasikan pada catatan perawatan.
7. Hal-hal yang
1. Respon klien selama tindakan berlangsung
perlu
2. Observasi keadaan klien
diperhatikan
1. UGD
2. Kamar Nifas
8. Unit terkait
3. Rawat inap
4. Rawat jalan
9. Dokumen Rekam medis pasien
terkait

Anda mungkin juga menyukai