Anda di halaman 1dari 1

Mata Kuliah : Promosi Gizi

Pertemuan ke- : 1
Hari, Tanggal : Rabu, 17 Februari 2021
Pukul : 08.00 – 09.40 WIB
Dosen : Dra. Ani Margawati, MKes, PhD
Tema : Pengantar dan Kontrak Kuliah

Ringkasan Materi:
Pengantar
Kita melakukan advokasi untuk merubah kebijakan
Dalam bagian promosi kesehatan, ada tentang pendidikan kesehatan dengan
outcome perubahan perilaku. Maka Dr. Bagoes akan memberikan teori dan
konsep perilaku serta teori perubahan perilaku.

Penyuluhan adalah salah satu metode dalam melakukan pendidikan kesehatan.


Ada beberapa metode dan Teknik: konseling, brainstorming, FGD. Sarana yang
dilakukan bisa dengan memberikan booklet, modul,

Penyuluhan: Cara melakukan edukasi, Bisa dengan cara Home visit, datang ke
posyandu, edukasi virtual (lewat zoom atau gmeet)
Medianya bermacam-macam tergantung sasaran
Media: alat yang membantu memberikan Pendidikan kesehatan
Penyuluhan bisa menggunakan video, karena kadang-kadang kalau ceramah saja
orang (atau ibu-ibu) bisa tidak tertarik karena hanya one way communication.
Kelompok sasaran tidak merespon apa yang kita berikan ke masayarakat
Pada saat penyuluhan, harapannya selalu ada interaksi.

Magister Ilmu Gizi Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro Angkatan 2020| 1

Anda mungkin juga menyukai