Anda di halaman 1dari 2

Kriteria dalam penetapan alternatif masalah yang terbaik adalah:

1. Mudah dilaksanakan
Diberikan nilai terbesar jika alternatif masalah tersebut paling mudah
dilaksanakan dan diberikan nilai terkecil jika masalah yang paling sulit
dilaksanakan. Diberikan nilai :
 3 : Sangat mudah dilaksanakan
 2 : Tidak terlalu mudah dilaksanakan
 1 : Tidak mudah untuk dilaksanakan

2. Murah biayanya
Diberikan nilai terbesar jika alternatif masalah paling murah biayanya
dan diberikan nilai terkecil jika biaya yang paling mahal untuk dilaksanakan.
 3 : Biaya murah (dibawah anggaran)
 2 : Biaya mencukupi (sesuai anggaran)

 1 : biaya sangat mahal (melebihi anggaran)

3. Waktu penerapan sampai masalah terpecahkan tidak lama


Diberi nilai terbesar jika alternatif masalah tersebut waktu penerapan
sampai masalah terpecahkan dan tidak lama untuk dilaksanakan, dan
diberikan nilai terkecil jika waktu penerapan sampai masalah terpecahkan
lama.
 3 : Cepat terselesaikan (kurang dari satu bulan)
 2 : Tidak terlalu cepat masalah terselesaikan (satu hingga enam
bulan)
 1 : Lama terselesaikan masalah lebih dari enam bulan

4. Dapat memecahkan masalah dengan sempurna


Diberikan nilai terbesar jika alternatif masalah dapat memecahkan
masalah dengan sempurna dan diberikan nilai terkecil jika masalah tidak
dapat memecahkan masalah degan sempurna.
 3 : Masalah selesai dengan sempurna
 2 : Masalah tidak dapat selesai dengan sempurna
 1 : Tidak ada perubahan.
Tabel 3.2 MCUA Cakupan Angka Bebas Jentik Puskesmas Kecamatan Johar Baru pada bulan Juli
2019 – Januari 2020 sebesar 92,51% dengan target ABJ Nasional sebesar 95%

No Parameter Bobot AL-1 AL-2 AL-3


N BN N BN N BN
1. Mudah dilaksanakan 4
2. Murah biayanya 3
3. Waktu penerapan sampai 2
masalah terpecahkan tidak lama

4. Dapat memecahkan masalah 1


dengan sempurna

Jumlah 19 24

AL-1: Menambah petugas untuk melaksanakan program PSN (Man Quantity)


AL-2: Mengatur strategi yang tepat untuk mencapai target cakupan program PSN (Planning)
AL-3: Memberikan komunikasi, informasi dan edukasi kepada masyarakat mengenai pentingnya
pelaksanaan PSN dalam pencegahan penyakit DBD (Environment)

Anda mungkin juga menyukai