Anda di halaman 1dari 2

Tabel Identifikasi Daun

Nama Identifier : Kiki Gustina Ningsih


No Koleksi : C1L019047
Identifikasi Daun
Komposisi Daun : Air 82,6g, energy 218 kj (52 kcal, protein 5,2g, lemak 0,4g, karbohidrat
10,0g,serat 1,05 gr, kalsium 145 mg, P 67 mg, besi 5,0 mg, asam serap 51 mg.
Tata Letak Daun : Tersebar yaitu jika pada tiap buku-buku batang hanya terdapat 1 daun saja.
Bentuk Ujung Daun : Berbentuk ujung tombak atau runcing.
Bentuk Pangkal Daun : Membulat.
Bentuk Tepi Daun : Bergerigi.
Tipe Pertulangan Daun : Menyirip.
Kondisi Permukaan Daun : Terdapat alat-alat tambahan berupa sisik-sisik, rambut-rambut, duri
dll.
Bentuk Tengah Daun : Daun majemuk
Ada/tidak Marginal vein : Tidak ada
Aroma daun : Khas atau wangi
Warna permukaan atas daun : Hijau
Warna permukaan bawah daun : Coklat Keabu-abuan
Ciri daun penumpu : Semacam daun yang tumbuh pada batang atau ranting, pada pangkal tangkai
daun.
Arah pertumbuhan cabang : Tegak, jika cabang dan batang pokok arahnya sejajar atau sedikit
serong kearah samping.
Ciri khusus daun : Daun majemuk, anak daun berhadapan berwarna coklat.

Keterangan tambahan

Nama lokal : Daun Afrrika

Nama latin : Vernonia amygdalina atau African Bitter Leaf

Famili : Asteraceae.

Habitat : Tumbuh di tempat dengan sinar matahari yang cukup dan memiliki lingkungan yang
lemabab.

Tanggal Id : (Dikumpulkan penugasannya)

Gambar/ Ilustrasi : Gambarkan dengan menggunakan pensil pada file yang akan anda kirimkan
sesuai dengan file gambar yang anda terima

Anda mungkin juga menyukai