Anda di halaman 1dari 12

PROPOSAL KEGIATAN

UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021


(REKTOR CUP III)
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
Jl. H.S. Ronggowaluyo – Telukjambe – Karawang

Lembar Pengesahan
Proposal Kegiatan Unit Kegiatan Olahraga
UNSIKA Volleyball Championship 2021 (REKTOR CUP III)
Universitas Singaperbangsa Karawang
Karawang, 30 April 2021

Hormat Kami,

Pembina Ketua Umum


Bola Voli UNSIKA Bola Voli UNSIKA

Siswanto, S.Pd., M.Pd. Khoiruddin Saifullah


NIDN. 0012106207 NPM. 1810631070042

Mengetahui,

Ketua Umum
Unit Kegiatan Olahraga UNSIKA

Fikri Rajendra Putra


UKO. 05.17.19.053

Menyetujui,

Pembina
Unit Kegiatan Olahraga UNSIKA

Irfan Zinat Achmad, S.Pd., M.Pd


NIDN. 0010048803
PROPOSAL KEGIATAN
UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021
(REKTOR CUP III)
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
Jl. H.S. Ronggowaluyo – Telukjambe – Karawang

I. PENDAHULUAN
Olahraga merupakan kebutuhan bagi setiap orang. Olahraga dapat meningkatkan
kesehatan jasmani, mental, rohani, membentuk watak dan kepribadian, disiplin dan
sportivitas tinggi guna meningkatkan prestasi. Bola voli merupakan salah satu cabang
olahraga yang digemari oleh berbagai kalangan baik masyarakat maupun siswa.
Bola voli merupakan salah satu cabang olahraga yang banyak digemari semua lapisan
masyarakat di Indonesia. Olahraga ini dapat dimainkan mulai dari tingkat anak-anak
sampai orang dewasa, baik pria maupun wanita.
Berhubung dengan adanya kejuaraan bola voli UNSIKA Volleyball Championship
2021 (REKTOR CUP III) antar SMA/SMK/Aliyah sederajat Tahun 2021, maka kami
sebagai mahasiswa/i Universitas Singaperbangsa Karawang ingin mengadakan kegiatan
tersebut sebagai acuan untuk meningkatkan prestasi yang berpotensi pada bidang olahraga,
sekaligus ingin memperkenalkan Universitas Singaperbangsa Karawang pada masyarakat
umum yaitu melalui setiap kegiatan olahraga yang secara khusus dalam hal ini yaitu
melalui cabang olahraga bola voli
II. DASAR KEGIATAN
Program Kerja Cabor Bola Voli UNSIKA Tahun 2021
III. NAMA KEGIATAN
“UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021 (REKTOR CUP III)”
IV. TEMA KEGIATAN

V. TUJUAN KEGIATAN
1. Untuk ajang silaturahmi antar sekolah Se - PURWASUKASI.
2. Untuk meningkatkan kegiatan dalam rangka pengembangan olahraga bola voli.
3. Untuk menambah wawasan dan pengalaman bertanding di level SMA/SMK Sederajat
Se - PURWASUKASI.
4. Untuk memajukan cabang olahraga bola voli UNSIKA sekaligus mempromosikan
Universitas Singaperbangsa Karawang
5. Menumbuhkan nilai sportivitas di kalangan remaja
VI. SASARAN
Kegiatan Unsika Volleyball Championship 2021 (REKTOR CUP III) ini diharapkan
mendapatkan partisipasi aktif dari :
1. Pelajar tingkat SMA/SMK/Aliyah Sederajat se-PURWASUKASI (Purwakarta,
Subang, Karawang dan Bekasi)
VII. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN
Hari :-
Tanggal : September 2021
Waktu :-
Tempat : Lapangan Universitas Singaperbangsa Karawang
PROPOSAL KEGIATAN
UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021
(REKTOR CUP III)
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
Jl. H.S. Ronggowaluyo – Telukjambe – Karawang

VIII. TEKNIS PELAKSANAAN


1. WAKTU DAN TEMPAT PENDAFTARAN
Pendaftaran dimulai pada tanggal :
Hari :-
Waktu :-
Tempat : Kampus Universitas Singaperbangsa Karawang (UNSIKA)
Kontak : Maulana Nur Firdaus (0895323679001)
Soffi Nurhalizza Utami (085774881490)
2. TECHNICAL MEETING
Hari/ Tanggal : -
Waktu :-
Tempat : Kampus Universitas Singaperbangsa Karawang (UNSIKA)
IX. SUSUNAN ACARA
( Terlampir )
X. SUSUNAN PANITIA PELAKSANA
( Terlampir )
XI. RENCANA ANGGARAN
( Terlampir )
XII. DOKUMENTASI
( Terlampir )
XIII. PENUTUP
Hal-hal yang belum tercantum dalam proposal ini akan diatur kemudian. Semoga
kegiatan ini dapat terlaksana sesuai dengan harapan dan keinginan yang ada. Kami selaku
panitia pelaksana sangat mengharapkan partisipasi, dukungan serta kerjasama dari semua
pihak untuk turut serta dalam mensukseskan kegiatan Kejuaraan UNSIKA Volleyball
Championship 2021 (REKTOR CUP III), semoga bermanfaat bagi perkembangan
olahraga bola voli di Indoneia. Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Hormat kami,
Panitia Pelaksana
UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021 (REKTOR CUP III)

Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana


UNSIKAVolleyball Championship 2021 UNSIKA Volleyball Championship 2021
(REKTOR CUP III) (REKTOR CUP III)

Maulana Nur Firdaus Mega Rani Agustin


NPM. 1810631070178 NPM. 1810631220019
PROPOSAL KEGIATAN
UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021
(REKTOR CUP III)
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
Jl. H.S. Ronggowaluyo – Telukjambe – Karawang

Lampiran I
SUSUNAN ACARA
NO HARI/TANGGAL WAKTU KEGIATAN TEMPAT KETERANGAN
1 05.30 s.d 07.30 Persiapan Seluruh Panitia
WIB
Opening MC: Muh Nur
Ceremonial Arifin, Widya
Agustini
Menyanyikan Seluruh Panitia &
Lagu Indonesia Atlet

LAPANG UTAMA UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG


Raya, Mars
Patriot, dan Mars
Unsika
1. Sambutan Ketua Maulana Nur
07.30 s.d 09.00 Pelaksana Firdaus
2
WIB 2. Sambutan Ketua Sultan Kamil
UKO Fasya
3. Sambutan Ketua Drs. Dadan
PBVSI Sugardan , M.Pd
Karawang
4. Sambutan + Prof. Dr. H. Moh.
Membuka Wahyudin
Rektor Zarkasyi,
UNSIKA SE.,MS,AK,CPA
5. Do’a Arief Andriana
6. Penutup MC
Pertandingan
09.00 s.d 17.00
3 Pembuka Putra &
WIB
Putri (fase group)
Pertandingan hari
08.00 s.d 17.00
4 ke dua (fase Wasit PBVSI
WIB
group)
08.00 s.d 17.00 Fase Group Putra
5
WIB & Putri
Delapan besar
08.00 s.d 17.00
6 Putra & Enam
WIB
Besar Putri
O8.00 s.d 17.00 (Semi Final-
WIB Grand Final)
7 Closing dan Seluruh Panitia &
17.00 s/d
Pembagian Piala/ Atlet
selesai
Juara

Lampiran II
PROPOSAL KEGIATAN
UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021
(REKTOR CUP III)
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
Jl. H.S. Ronggowaluyo – Telukjambe – Karawang

SUSUNAN PANITIA PELAKSANA

Penanggung Jawab : Prof. Dr. Sri Mulyani, Ak., CA

Pembina UKO : Irfan Zinat Achmad, S.Pd.,M.Pd

Pembina Bola Voli : Siswanto, S.Pd., M.pd

Penasehat :
Ketua Bola Voli : Khoiruddin Saifullah NPM.
1810631070042
Ketua Pelaksana : Maulana Nur Firdaus NPM. 1810631070178
Sekretaris : Mega Rani Agustin NPM. 1810631220019
Saipul Rohman NPM. 1810631070013
Bendahara : Soffi Nurhalizza Utami NPM. 1810631070196
Nursaro NPM. 1810631070139

Divisi Acara :
1. Dirman Mardiana NPM. 1810631070131
2. Adinda Artamevia Yasmine NPM. 1810631070066
3. Cantika Febriyanti NPM. 1810631070150
4. Futri Juliana NPM. 1810631130034
5. Ibry Leoni Salsabilla NPM. 1810631070175
6. Saskia Putri Permani NPM. 1610631070142

Divisi Konsumsi :
1. Pearly Pujiani Marchelina NPM. 1610631060135
2. Dede Solihat NPM. 1810631070149
3. Firdayanti NPM. 1810631070193
4. Kevin Wisnu Pradana Putra NPM. 1610631070090
5. Maylina Ratna Pratiwi NPM. 1810631070015

Divisi Pubdekdok :
1. Muhamad Wildan Firdaus NPM. 1810631070040
2. Junaedi Malik Ibrahim NPM. 1710631070113
3. Fuji Ayu Diniarti NPM. 1810631210032
4. Rd. Adinda Chrismulia A NPM. 1610631070115
5. Restu Fauziah Hermawan NPM. 1810631070033
PROPOSAL KEGIATAN
UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021
(REKTOR CUP III)
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
Jl. H.S. Ronggowaluyo – Telukjambe – Karawang

Divisi Peralatan :
1. Eef Saefullah NPM. 1810631070133
2. Aditya Herlambang NPM. 1810631070070
3. Arif Husaeni NPM. 1710631070052
4. Kiki Hidayattullah NPM. 1810631070038
5. Moh. Ayyub NPM. 1710631070005
6. Pajar Aditya NPM. 1710631070140
7. Slamet Nur Hakiki NPM. 1710631070008

Divisi Keamanan :
1. Divaldo Taneo NPM. 1810631070141
2. Arief Andriana NPM. 1610631070026
3. Asep Rohman NPM. 1810631070134
4. Egi Himawan NPM. 1610631070049
5. Irfan Nurseha NPM. 1810631070244
6. Rizky Maulana NPM. 1710631070167

Divisi Humas :
1. Widya Agustini NPM. 1810631070101
2. Hadiana Maulida Anaya K NPM. 1810631020029
3. Lias Adifermadi NPM. 1810631070087
4. Muh Nur Arifin NPM. 1810631070034
5. Rico Hendri Firdaus L NPM. 1810631070128
6. Sekar Harum Wulandari NPM. 1810631070006
7. Sisy Arista Kirani NPM. 1810631070192
PROPOSAL KEGIATAN
UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021
(REKTOR CUP III)
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
Jl. H.S. Ronggowaluyo – Telukjambe – Karawang

Lampiran III
RENCANA ANGGARAN

I. RANCANGAN PEMASUKAN

No
Keterangan Banyak Jumlah Total
.
1. Uang pendaftaran Putra 32 team Rp. 400.000 Rp. 12.800.000
2. Uang Pendaftaran Putri 24 team Rp. 400.000 Rp. 9.600.000
Total Rp. 22.400.000

II. RANCANGAN PENGELUARAN


A. Divisi Kesekretariatan

N Keterangan Banyak Harga Total


O

1 Penggandaan Proposal 5 rangkap Rp. 20.000 Rp. 100.000


2 Amplop 1 pack Rp. 20.000 Rp. 20.000
3 ATK 2 set Rp. 15.000 Rp. 30.000
4 Surat Menyurat 50 lb Rp. 1.000 Rp. 50.000
5 Kertas HVS 1 Rim Rp. 40.000 Rp. 40.000
Total Rp. 240.000

B. Divisi Acara

N Keterangan Banyak Harga Total


O
1 Wasit voli 8 orang x 5 hari Rp. 250.000 Rp. 10.000.000
2 Juara I 2 Rp. 3.000.000 Rp. 6.000.000
3 Juara II 2 Rp. 2.000.000 Rp. 4.000.000
4 Juara III 2 Rp. 1.000.000 Rp. 2.000.000
5 Juara IV 2 Rp. 500.000 Rp. 1.000.000
Total Rp. 23.000.000
PROPOSAL KEGIATAN
UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021
(REKTOR CUP III)
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
Jl. H.S. Ronggowaluyo – Telukjambe – Karawang

C. Divisi Pubdekdok

NO Keterangan Banyak Harga Total

1 Back Drop 1 Rp. 250.000 Rp. 250.000


2 Sertifikat Peserta 688 Pcs Rp. 3.000 Rp. 2.064.000
3 Sertifikat Pemenang 96 Pcs Rp. 5.000 Rp. 480.000
4 Id Card 784 lb Rp. 5.000 Rp. 3.920.000
5 Kamera 1 set x 5 hari Rp. 100.000 Rp. 500.000
6 Memori 1 Rp. 80.000 Rp. 80.000
7 Stempel 1 Rp. 50.000 Rp. 50.000
Total Rp. 7.344.000

D. Divisi Konsumsi

N Keterangan Banyak Harga Total


O

1 Jamuan 2 Rp. 100.000 Rp. 200.000


2 Makan Panitia 50 Box x 5 hari Rp. 10.000 Rp. 2.500.000
3 Makan Wasit 8 Box x 5 hari Rp. 15.000 Rp. 600.000
4 Air Mineral Galon 5 Galon Rp. 20.000 Rp. 100.000
5 Air Mineral Botol 600 ml 5 Dus Rp. 35.000 Rp. 175.000
Total Rp.
3.575.000

E. Divisi Keamanan

N Keterangan Banyak Harga Total


O

1 Police Line 6 Rp. 35.000 Rp. 210.000

Total Rp. 210.000


PROPOSAL KEGIATAN
UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021
(REKTOR CUP III)
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
Jl. H.S. Ronggowaluyo – Telukjambe – Karawang

F. Divisi Peralatan

N Keterangan Banyak Harga Total


O
1. Tenda 2 lokal x 5 hari Rp. 250.000 Rp. 2.500.000
2. Kursi 50 x 5 hari Rp. 2.000 Rp. 500.000
3. Tempat Wasit Berdiri 2 x 5 hari Rp. 100.000 Rp. 1.000.000
4. Net 2 buah Rp. 300.000 Rp. 600.000
5. Cat 1 buah Rp. 80.000 Rp. 80.000
6. Tinner 1 buah Rp. 40.000 Rp. 40.000
7. Kuas 5 buah Rp. 5.000 Rp. 25.000
Total Rp. 4.745.000

G. Divisi Kesehatan

No Keterangan Jumlah Harga Total


.
1 Medis dan Obat-obatan 2 Paket Rp. 200.000 Rp. 400.000
Total Rp. 400.000
PROPOSAL KEGIATAN
UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021
(REKTOR CUP III)
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
Jl. H.S. Ronggowaluyo – Telukjambe – Karawang

REKAPITULASI ANGGARAN

KETERANGAN TOTAL

Uang Pemasukan (Pendaftaran) Rp. 22.400.000,-

Divisi Kesekretariatan Rp. 240.000,-

Divisi Acara Rp. 23.000.000,-

Divisi Pubdekdok Rp. 7.344.000,-

Divisi Komsumsi Rp. 3.575.000,-

Divisi Keamanan Rp. 210.000,-

Divisi Peralatan Rp. 4.745.000,-

Divisi Kesehatan Rp. 400.000,-

(Pengeluaran – Pemasukan) Rp. 39.514.000 – Rp. 22.400.000

JUMLAH TOTAL Rp. 17.114.000,-

Terbilang : Tujuh Belas Juta Seratus Empat Belas Ribu Rupiah

Lampiran IV
PROPOSAL KEGIATAN
UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021
(REKTOR CUP III)
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
Jl. H.S. Ronggowaluyo – Telukjambe – Karawang

DOKUMENTASI
PROPOSAL KEGIATAN
UNSIKA VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP 2021
(REKTOR CUP III)
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
Jl. H.S. Ronggowaluyo – Telukjambe – Karawang

Mengetahui,

Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana


UNSIKAVolleyball Championship 2021 UNSIKA Volleyball Championship 2021
(REKTOR CUP III) (REKTOR CUP III)

Maulana Nur Firdaus Mega Rani Agustin


NPM. 1810631070178 NPM. 1810631220019

Anda mungkin juga menyukai