Anda di halaman 1dari 4

Program Kerja ESPT HIMATEKK UISI

Kerangka Acuan Kerja (KAK)

Direktorat/Program Studi : Teknik Kimia


Kode Kegiatan : ESPT
Nama Kegiatan : Chemical Engineering Competition (CEC) Teknik
Kimia 2019
Indikator Kinerja Kegiatan : Keterlibatan 80% Keluarga Teknik Kimia Universitas
Internasional Semen Indonesia (UISI).
Keluaran (Output) : Meningkatkan rasa kekeluargaan yang tinggi ke
seluruh Mahasiswa Teknik Kimia Universitas
Internasional Semen Indonesia dan tersalurkannya
minat bakat seluruh Mahasiswa Teknik Kimia periode
2018/2019
Sasaran : Seluruh Mahasiswa Teknik Kimia Universitas
Internasional Semen Indonesia
PIC Kegiatan : Ahmad Khoirun Nuri
Tanggal Acara : Maret dan Mei
Tempat Acara : Lapangan volly seguting perumahan PT Semen
Indonesia dan Lapangan HFS GKB

3
Program Kerja ESPT HIMATEKK UISI

A. GAMBARAN UMUM
Keberhasilan suatu Program Studi merupakan salah satu hasil dari kekompakan dan
solidaritas. Untuk Mempererat rasa kekeluargaan seluruh mahasiswa Teknik Kimia, maka
dibutuhkan suatu sarana untuk mengenalkan dan mengimplementasikan minat bakat yang
dimiliki seluruh mahasiswa Teknik Kimia, sekaligus memberikan suatu wadah untuk
mengembangkan minat bakat dari seluruh Mahasiswa Teknik Kimia. Dengan demikian di
harapkan akan menumbuhkan rasa kekeluargaan, peduli, dan sportif untuk setiap
angkatan di Departemen Teknik Kimia Universitas Internasional Semen Indonesia (UISI).
Chemical Engineering Competition (CEC) juga sebagai proses untuk mengembangkan
minat bakat yang telah dimiliki oleh seluruh Mahasiswa Teknik Kimia. Selain itu,
perlunya memupuk rasa kekeluargaan antar angkatan di Teknik Kimia Universitas
Internasional Semen Indonesia (UISI) guna meningkatkan semangat dalam bekerjasama
baik dalam ranah organisasi, akademik, dan non-akademik. Berlatar belakang kondisi
demikian, Himpunan Mahasiswa Teknik Kimia Universitas Internasional Semen
Indonesia (HIMATEKK UISI) menyelenggarakan kegiatan Chemical Engineering
Competition (CEC) Teknik Kimia 2019 untuk mencapai tujuan serta harapan yang
diinginkan.

B. PENERIMA MANFAAT

Kegiatan Chemical Engineering Competition (CEC) Keluarga Mahasiswa Teknik Kimia ini
memberikan sejumlah manfaat, diantaranya Mahasiswa Teknik Kimia UISI memiliki rasa
kekeluargaan, peduli dan sportif antar angkatan Teknik Kimia Universitas Internasional Semen
Indonesia (UISI), memepererat tali silaturahim dan meningkatkan rasa persaudaraan antar
angkatan Teknik Kimia UISI, meningkatkan semangat untuk bersinergi bersama dalam
organisasi, akademik dan non akademik. Harapannya setelah dilakukan kegiatan ini
Program Studi Teknik Kimia akan semakin menuai banyak prestasi, dan lebih baik lagi,
serta adanya suatu wadah untuk menyalurkan minat bakat dari seluruh Mahasiswa
Teknik Kimia dari HIMATEKK UISI.

C. STRATEGI PENCAPAIAN KELUARAN


Untuk mencapai keluaran yang diharapkan dari acara Chemical Engineering
Competition (CEC) Keluarga Mahasiswa Teknik Kimia UISI maka disusun strategi
pencapaian sebagai berikut:
3
Program Kerja ESPT HIMATEKK UISI

 Kegiatan ini diikuti 80% Keluarga Teknik Kimia UISI.


 Bentuk kegiatan ini diisi dengan lomba-lomba olahraga
(futsal,volly,badminton,basket).
 Berikut ini merupakan timeline kegiatan mulai dari aktivitas pra hari-H sampai
pasca hari-H:

No Kegiatan Tanggal Pelaksanaan


1 Pengajuan KAK kegiatan 28 Desember 2019
2 Pengumuman Kegiatan Sebelum UTS dan UAS 2019
3 Pelaksanaan Kegiatan Setelah UTS dan UAS 2019
4 Pengumuman Pemenang Setelah Lomba selesai

D. JADWAL PELAKSANAAN

Kegiatan Pemilihan Umum Raya (PEMIRA) Keluarga Mahasiswa Teknik Kimia


UISI akan dilaksan akan pada:

Hari/Tanggal : 17 Oktober – 2 Desember 2018

Pukul : 07.30 s/d selesai

Tempat  : Kantin Kampus A dan Aula Kampus B Universitas Internasional

Semen Indonesia

E. RINCIAN ANGGARAN BIAYA (RAB)

No Uraian Satuan Harga Satuan Jumlah


1 Air mineral gelas 6 20.000 120.000
2 Shatel chock 1 60.000
3 Hadiah Pemenang 4 75.000 300.000
Total 480.000

3
Program Kerja ESPT HIMATEKK UISI

Gresik, 16 Oktober 2018

Mengetahui,
Wakil Rektor Bidang I Kepala Program Studi Teknik Kimia

(Prof. Tjiptohadi Sawarjuwono, M.Ec., Ph.D., CPA., CA.) (Ufafa Anggarini,S.Si., M.Si)
NIP. 195309071982031001 NIP 8915175

Anda mungkin juga menyukai