Anda di halaman 1dari 2

Cara melakukan CICIL Uang Kuliah semester ATA 2020/2021

1. Mahasiswa berkonsultasi dengan jurusan untuk mengajukan permohonan Cicil UK.


- Syarat cicil UK : tidak mempunyai tunggakan di PTA 2020/2021, kirim bukti tidak
ada tunggakan (capture) dari studentsite yang tertera npm / nama nya
- Cicilan Pembayaran (Pecah Blanko) maksimal 2x dengan pembayaran uang kuliah
cicil pertama minimal 50% dari total pembayaran dan cicil kedua sisa dari
pembayaran cicil pertama
- Isi lengkap file surat permohonan pecah blanko, Cetak surat pemohonan, Tanda
tangan diatas materai, dan tanda tangan ortu/wali, Scan pdf, Kirimkan kembali
ke jurusan, untuk dimintakan tanda tangan ketua jurusan, Jika sudah di
tandatangani, artinya sudah di setujui, surat akan di kembalikan
2. Jika disetujui oleh jurusan maka mahasiswa mengisi surat perjanjian Cicil UK dengan
persetujuan ditandatangani diatas materai oleh orangtua/wali
3. Proses cetak blanko Cicil UK dilakukan di bag. PSMA Kampus E Kelapa Dua-Depok
atau bag. PSMA Kampus J1 Kalimalang Bekasi, dengan membawa surat perjanjian
yang sudah disetujui oleh Jurusan.
4. Mahasiswa akan memperoleh 2 blanko, yaitu Blanko UK Cicil1 dan Blanko UK Cicil2
pada semester bersangkutan
5. Setelah membayar blanko Cicil1 pada Bank DKI, mahasiswa wajib menyerahkan bukti
bayar Blanko UK Cicil1 warna merah ke Bag. PSMA.
6. jadwal loket PSA Depok : senin, rabu, jumat jam 10-14

MAHASISWA DILUAR KOTA


1. Bagi mahasiswa yang berada diluar kota, proses cetak blanko Cicil UK dapat dilakukan
dengan cara mengirimkan foto surat perjanjian dengan Jurusan ke salah satu no. WA
PSA (Salemba, Depok (087875845293, 087775496174), Kalimalang, Bekasi
(087775496176, 081284286983), Karawaci, Cengkareng (087775496171)
2. Setelah diproses mahasiswa akan dikirimkan foto Blanko UK Cicil1 dan Blanko UK Cicil2
pada semester bersangkutan
3. Setelah membayar blanko Cicil1 yang sudah dibayarkan pada Bank DKI, mahasiswa
wajib mengirimkan foto bukti pembayaran Blanko UK Cicil1 dengan menambah
NPM,NAMA , CICIL1 UK Semester ATA 2020/2021.
Contoh Surat Perjanjian : Contoh Blanko UK Cicil1 dan Cicil2

Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai