Anda di halaman 1dari 7

SASARAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

PENDIDIKAN KESEHATAN “PERAWATAN LUKA POST OPERASI”

Topik/Tema : Perawatan Luka Post Operasi


Hari/Tanggal :
Waktu : + 20 menit
Sasaran : Pasien dan keluarga pasien
Waktu : + 10 menit
Metode : Ceramah, Diskusi, Tanya jawab
Tempat : Ruang Flamboyan 6 RSUD Dr. Moewardi Surakarta
Penyuluh : Nur Widiya Hadayani
Media : Leaflet

I. Tujuan Umum
Setelah mengikuti kegiatan penyuluhan diharapkan pasien dan keluarga pasien
paham dan mengetahui tentang perawatan luka post operasi.

II. Tujuan Khusus


Setelah diberikan penjelasan dan demonstrasi selama + 20 menit diharapkan sasaran
dapat :
1. Menjelaskan pengertian luka
2. Menyebutkan hal-hal yang dapat membantu penyembuhan luka
3. Menyebutkan tujuan perawatan luka
4. Menyebutkan alat dan bahan dalam perawatan luka
5. Menyebutkan cara perawatan luka

III. Pokok Materi


1. Pengertian luka
2. Hal-hal yang dapat membantu penyembuhan luka
3. Tujuan perawatan luka
4. Alat dan bahan dalam perawatan luka
5. Cara perawatan luka

IV. Kegiatan Pembelajaran


Langkah – langkah kegiatan :
A. Kegiatan Pra Pembelajaran
1. Mempersiapkan materi, media dan tempat
2. Kontrak waktu
B. Membuka Pembelajaran
1. Memberi salam
2. Perkenalan
3. Menjelaskan tujuan
C. Kegiatan inti
1. Penyuluh menyampaikan materi
2. Sasaran menyimak materi
3. Sasaran mengajukan pertanyaan
4. Penyuluh menjawab pertanyaan
D. Penutup
1. Evaluasi
2. Penyuluh dan sasaran menyimpulkan materi
3. Memberi salam

V. Media Dan Sumber


 Media : Leaflet
 Sumber :
- Buku Morison. Moya J, 2004, Manajemen Luka, Jakarta : EGC
- Wolf, Weiltzel, Fuerst, 1984, Dasar-Dasar Ilmu Keperawatan, jilid II, Jakarta :
Gunung Agung

VI. Evaluasi
 Jenis tes : Pertanyaan secara lisan
1. Sebutkan pengertian luka !
2. Sebutkan hal-hal yang dapat membantu penyembuhan
luka !
3. Sebutkan tujuan perawatan luka !
4. Sebutkan alat dan bahan dalam perawatan luka !
5. Sebutkan cara perawatan luka !
VIII. Lampiran Materi
A. Pengertian
Luka adalah salah satu jenis cedera pada kulit yang mengalami robek,
tertusuk, teriris sehingga menyebabkan memar.
B. Hal-Hal Yang Dapat Membantu Penyembuhan
Luka
1. Makan makanan yang banyak mengandung protein dan vitamin C,
seperti tahu, tempe, daging, telur, jeruk, jambu biji yang berwarna merah.
2. Mengikuti terapi dokter secara teratur dan minum obat secara teratur
3. Mencegah infeksi dengan cara mengganti balutan secara teratur
sebersih mungkin
4. Cuci tangan sebelum dan sesudah mengganti balutan luka
C. Tujuan Perawatan Luka
1. Mencegah infeksi dan mencegah luka bertambah parah
2. Mempercepat penyembuhan luka
D. Alat Dan Bahan Dalam Perawatan Luka
1. NaCl atau air panas yang sudah didinginkan.
2. Bethadine.
3. Cutten bud atau kapas lidi.
4. Plester.
5. Kassa/perban
6. Gunting
7. Alkohol 70%
8. Tempat sampah
E. Cara Perawatan Luka
1. Cuci tangan.
2. Lepaskan plester dengan menggunakan cutten bud/ kapas lidi alkohol.
3. Buang kassa/perban yang membalut luka ketempat sampah.
4. Bersihkan luka dan daerah sekitar luka dengan kapas yang dicelupkan
pada nacl atau air panas yang telah didinginkan.
5. Keringkan luka dengan kassa.
6. a) Luka yang sudah kering
Oleskan bethadine pada daerah luka dan sekitarnya.
b) Luka yang masih basah
Kompres dengan kassa yang telah dicelupkan pada bethadine.
7. Tutup luka dengan kassa kering.
8. Plester.
9. Cuci tangan.
.
Pengertian  Mengikuti terapi dokter secara
Luka adalah salah satu jenis cedera teratur dan minum obat secara
pada kulit yang mengalami robek, teratur
tertusuk, teriris sehingga  Mencegah infeksi dengan cara
menyebabkan memar. mengganti balutan secara teratur

sebersih mungkin
Hal-Hal Yang Dapat Membantu
 Cuci tangan sebelum dan sesudah
Penyembuhan Luka
mengganti balutan luka
 Makan makanan yang banyak

mengandung protein dan vitamin


Tujuan Perawatan Luka
C, seperti tahu, tempe, daging,
 Mencegah infeksi dan mencegah
telur, jeruk, jambu biji yang
luka bertambah parah
berwarna merah.
 Mempercepat penyembuhan luka

oleh :
NUR WIDIYA HANDAYANI

AKADEMI
Alat Dan Bahan Dalam Perawatan Luka
KEPERAWATAN YAPPI
SRAGEN  NaCl atau air panas yang sudah

2021 didinginkan
 Bethadine  Buang kassa/ perban yang

 Cutten bud atau kapas lidi membalut luka ketempat sampah.

 Plester

 Kassa/ perban

 Gunting

 Alkohol 70%

 Tempat sampah
b) luka yang masih basah

 Bersihkan luka dan daerah sekitar Kompres dengan kassa yang

luka dengan kapas yang dicelupkan telah dicelupkan pada

pada nacl atau air panas yang bethadine.

telah didinginkan.  Tutup luka dengan kassa kering.

 Keringkan luka dengan kassa.  Plester.

a) Luka yang sudah kering  Cuci tangan.

Oleskan bethadine pada

Cara Perawatan Luka daerah luka dan sekitarnya.

 Cuci tangan.

 Lepaskan plester dengan

menggunakan cutten bud/ kapas

lidi yang telah dicelupkan pada

alkohol.
Semoga Lekas
Sembuh

Anda mungkin juga menyukai