Anda di halaman 1dari 10

1

SEKOLAH INTELIJEN STRATEGIS


KOORD TENIS LAPANGAN

RENCANA LAPANGAN PERTANDINGAN TENIS LAPANGAN


ORGANIK DAN SISWA SATINDUK BAIS TNI TA 2021

Penunjukan : Peta : Jawa Barat


Kedar : 1 : 50.000
Tahun : 2009
Lembar : No. 46/XLI-C (BOGOR)

1. Dasar.

a. Petunjuk lisan Dansatinduk BAIS TNI perihal pelaksanaan olah raga


bersama.

b. Rencana Kegiatan Senat Siswa Sekolah Intelijen Strategis Satinduk BAIS


TNI.

2. Tujuan dan sasaran

a. Tujuan. Agar mendapatkan persetujuan dari Ketua Panitia tentang


rencana pertandingan, khususnya kecabangan Tenis Lapangan

b. Sasaran. Seluruh siswa Sekolah Intelijen dan Organik Satinduk BAIS TNI

3. Waktu dan tempat.

a. Waktu : Kamis 1 April 2021 pukul 08.15-11.15 WIB.


b. Tempat : Lapangan Tennis Satinduk BAIS TNI.

4. Materi : Tenis Lapangan

5. Macam, Metode, Sifat dan Bentuk.

a. Macam : Perlombaan.
b. Metode : Praktek
c. Sifat : Dikendalikan
d. Bentuk : Paralel
2

6. Referensi.

a. Buku Perwasitan Tenis Lapangan karya Abdul Alim, M.Or

b. Buku Tenis Lapangan Metode Mengajar dan Tehnik Bermain karya Dr.
Yasriuddin, S.Pd. dan Dr. Wahyudin, S.Pd

7. Organisasi.

a. Ketua Panitia : Mayor Arh Reza C. A. Mamoribo

b. Wakil Ketua : Mayor Inf Wahyu

c. Koordinator Tenis Lap. : Lettu Inf Agung Damar P

d. Wakil Koordinator : Serda Tri Wibowo

e. Wasit : - Lettu Putu


- Letda Inf Agung Redono
- Letda Inf Dwiki Y
- Sertu Roin Yusuf
- Sertu Angger
- Sertu Reza
- Serda Oki
- Serda Hermansyah
- Serda Akbar

f. Ball Boy / pengambil : 6 orang siswa Susba Intel

g. MC dan Pemberian hadiah: - Serka K Hesti


- Serda Miadani
h. Pendukung

1) Seksi Kap Log : - Letda Inf Reza


- Sertu Widi
- Sertu Tino
- Serda Kadek
- Serda Alfredo
- Serda Wahyu

2) Seksi Kesehatan : - Serda Yoppy


- Serda Lutfan
3

3) Seksi Keamanan : Proovost Satinduk BAIS TNI.

4) Seksi Acara : - Lettu Setyane


- Serda Fahmi
- Serda Agus Salim

5) Seksi Dokumentasi : - Sertu Bayu


- Serda Novianto

i. Pelaku : 15 tim (2 org/tim)

1) 3 Tim Organik Satinduk BAIS TNI;


2) 3 Tim Siswa Suspa Intelstrat;
3) 3 Tim Siswa Suspa Interogator;
4) 3 Tim Siswa Suspa Sandi & Intelijen; dan
5) 3 Tim Siswa Sussarpa Intel.

8. Pelaksanaan.

a. Tahap Perencanaan. (Tanggal 21 s.d 24 Maret 2021)

1) Mempelajari Rencana Garis Besar serta mengatur pendukung.


2) Koordinasi dengan satuan dan sekolah terkait dalam
penggunaan personel dan perlengkapan.
3) Menyusun konsep awal rencana perlombaan Tenis Lapangan.
4) Membuat rencana peninjauan medan.
5) Melaksanakan peninjauan medan.
6) Menyempurnakan dan menyusun Rencana Lapangan.
9) Pendistribusian Rencana Lapangan.

b. Tahap persiapan. (Tanggal 25 s.d 31 Maret 2021)

1) Penyelenggara.
a) Menyiapkan sarana dan prasarana latihan sesuai
pengajuan.
b) Menyiapkan tempat perlombaan.
(1) Tempat untuk Posko Latihan.
(2) Daerah Latihan masing-masing materi.
c) Briefing penyelenggara.
(1) Dihadiri oleh koordinator perlombaan dan
pendukung.
(2) Materi yang dibriefingkan.
(a) Tugas dan tanggung jawab penyelenggara.
(b) Mekanisme dan waktu perlombaan.
4

(c) Kebutuhan administrasi.


(d) Petunjuk dan tata tertib.
d) Briefing peserta lomba.
(1) Materi dan Mekanisme perlombaan.
(2) Peraturan perlombaan.

e) Pengecekan kesiapan akhir latihan.


(1) Pengecekan personel baik penyelenggara maupun
pelaku.
(2) Pengecekan perlengkapan.
(3) Pengecekan alat komunikasi.
(4) Pengecekan daerah latihan.
(5) Pengecekan kesiapan Koordinator dan pelatih.

2) Kegiatan Peserta.
a) Pengecekan kesiapan personel.
b) Mengikuti briefing peserta.
c) Menyiapkan sarana dan parasarana yang digunakan.

c. Tahap pelaksanaan. (Tanggal 1 April 2021).

1) Waktu Pelaksanaan

a) 06.30 s.d. 07.00 :Apel bersama siswa dan organik


b) 07.00 s.d. 07.15 :Syukuran kenaikan Pangkat
c) 07.15 s.d. 08.00 :Senam Aerobik bersama siswa dan
organik
d) 08.00 s.d. 11.00 :Pelaksanaan olahraga tenis
lapangan
e) 11.00 s.d. 11.15 :Pengumuman hasil pertandingan.
f) 11.15 s.d. 11.30 :Penutupan

2) Sistem pertandingan.

a) Sistem pertandingan dengan menggunakan sistem gugur;


b) Pertandingan dibagi dua grup yaitu Grup A dan Grup B
dengan penentuan lawan akan diundi H-2 pelaksanaan;
c) Pertandingan dilaksanakan dengan sistem 40 poin/game
tanpa deuce dan dilaksanakan 1 set (6 game);
d) Penentuan nilai apabila poin sama maka ditentukan
langsung pada poin selanjutnya; dan
5

e) Tim yang berhasil mencapai poin di game terakhir


dinyatakan keluar sebagai pemenang.

3) Wasit.

a) Wasit yang memimpin pertandingan adalah wasit dari


personel Sarpa dan Sarba;
b) Putusan wasit mutlak tidak dapat diganggu gugat; dan
c) Protes tidak diperkenankan, setiap pemain harus dapat
menerima putusan wasit.

d. Tahap Pengakhiran. (Tanggal 4 April 2021) Pengembalian alkap


dan pengecekan alkap dan personil pendukung.

9. Pakaian dan Perlengkapan

a. Pakaian : Baju Aerobik masing-masing sekolah


b. Perlengkapan : Alkap Tenis masing-masing

10. Administrasi

a. Personil

1) Panitia : 20 orang
2) Wasit : 9 orang
3) Pengambil bola : 6 orang
Jumlah : 35 orang

b. Perlengkapan.

1) Bola tenis : 4 kaleng (isi 4 bola)


2) white board : 1 buah
3) Pulpen wasit : 4 buah
4) Meja : 2 buah
5) Kursi : 8 buah
6) Sound system : 1 set
7) Alat Kesehatan : 1 set
8) Papan Juara 1, 2 dan 3 : 1 set
9) Meja bundar : 2 buah
10) Kursi : 10 buah
11) Meja persegi : 2 buah
12) Podium Juara : 1 buah
13) Banner (1,5mx4m) : 1 lembar
6

14) termos air minum : 2 buah


15) gelas tamu : 15 set

c. Logistik.

1) Rebusan : 4 nampan
2) Minuman Kopi : 1 termos
3) Minuman Teh : 1 termos
4) Aqua botol dan gelas : 2 karton
5) Buah Jeruk dan Semangka : 2 box
6) Buah parcel : 2 parcel
7) snack kue basah : 2 paket

c. Anggaran : 2.627.000,-

1) Bola Tennis 4 kaleng (isi 4 buah) @81.000 : 324.000,-


2) Spidol 2 buah @10.000 : 20.000,-
3) Papan juara sterofoam 3 lembar @10.000,- : 30.000,-
4) Tissue 2 buah @7.000,- : 14.000,-
5) Hand Sanitizer 2 botol kecil @17.000,- : 34.000,-
6) Aqua 330ml 4 dus @45.000 : 180.000,-
7) Aqua gelas 5 dus @ 35.000 : 175.000,-
8) Rebusan 4 nampan @200.000,- : 800.000,-
9) Buah Parcel 2 paket @100.00,- : 200.000,-
10) Buah jeruk dan semangka : 200.000,-
11) Banner (1,5m x 4m) : 350.000,-
12) Kodal Kebersihan 2 orang : 200.000,-
13) Snanck Kue Basah 2 paket @50.000 : 100.000,-

d. Hadiah : 1.750.000,-

1) Juara I Rp. 1.000.000,-


2) Juara II Rp. 500.000,-
3) Juara III Rp. 250.000,-

Total : Rp. 4.377.000,-


7

11. Lain-lain

Demikian rencana lapangan pertandingan Tenis Lapangan ini dibuat sebagai


pedoman dalam penyelenggaraan pertandingan Tenis Lapangan antara siswa dengan
organik Satinduk BAIS TNI. Hal-hal yang belum tercantum dalam rencana ini akan
disampaikan kemudian.

Mengetahui Bogor, 24 Maret 2021


Penanggungjawab, Koordinator Tenis Lapangan

Agung Damar P
Rian Malfi, MTr. Opsla
Letkol Mar Nosis : 66-38051 Lettu Inf Nosis : 96-37866

Lampiran :

1. Jadwal Pertandingan.
2. Peraturan pertandingan.
3. Bagan Pertandingan.
8

SEKOLAH INTELIJEN STRATEGIS Lampiran-1 (Jadwal Pertandingan) pada


KOORD TENIS LAPANGAN Renlap Pertandingan Tenis Lapangan

Jadwal Pertandingan

NO WAKTU KEGIATAN TIM Tempat Keterangan


1. 08.15 – 08.35 Pertandingan Ke-1
Grup A Lap Indor
Grup B Lap Outdor

2. 08.35 – 08.55 Pertandingan Ke-2


Grup A Lap Indor
Grup B Lap Outdor

3. 08.55 – 09.15 Pertandingan Ke-3


Grup A Lap Indor
Grup B Lap Outdor

4. 09.15 – 09.35 Pertandingan Ke-4


Grup A Lap Indor
Grup B Lap Outdor

5. 09.35 – 09.55 Pertandingan Ke-5


Grup A Lap Indor
Grup B Lap Outdor

6. 09.55 – 10.15 Pertandingan Ke-6


Grup A Lap Indor
Grup B Lap Outdor

7. 10.15 – 10.35 Pertandingan Ke-7


Grup A Lap Indor
Grup B Lap Outdor

8. 10.35 – 10.55 Pertandingan Ke-8 Lap Indor


Perebutan juara 1 Lap Outdor
Perebutan juara 3 Lap Indor

SEKOLAH INTELIJEN STRATEGIS Lampiran-2 (Peraturan Pertandingan) pada


KOORD TENIS LAPANGAN Renlap Pertandingan Tenis Lapangan
9

PERATURAN PERTANDINGAN
TENIS LAPANGAN

1. Peserta adalah siswa Sekolah Intelijen Strategis dan organik Satinduk Bais TNI.
2. Tiap Kontingen maksimal 6 orang terdiri dari 3 tim ganda.
3. Game adalah pertandingan dengan meraih kemenangan dalam game ke 6,
istirahat per pertandingan 5 menit dan tidak ada Break Time.
4. Nama-nama pemain dari awal/pertama tidak boleh diganti.
5. Apabila terjadi cidera atau lainnya sehingga pemain tersebut tidak dapat
melanjutkan pertandingan maka partai yang bersangkutan dinyatakan
kalah/diskualifikasi.
6. Keputusan wasit Mutlak tidak dapat diganggu gugat.
7. Pertandingan dimulai pada pukul 08.15 WIB, Tim dinyatakan WO Apabila
terlambat datang sampai 08.20 WIB pada setiap awal pertandingan 5’ panggilan.
8. Daftar nama pemain diserahkan H-1 pertandingan dimulai.
9. Seluruh Akomodasi pemain ditanggung tim masing-masing.
10. Jika hasil pertandingan sama 40 maka yang mendapatkan point berikutnya yang
dinyatakan menang (tidak ada deuce).
11. Peraturan yang belum tertulis mengacu pada peraturan penalty.
12. Jika ada pemain/tim menggunakan pemain yang tidak sah (bukan dari kontingen
sekolah yang sama) maka tim tersebut dinyatakan kalah.
13. Untuk alkap (raket Tenis Lapangan dan alkap lainnya) tim diwajibkan untuk
membawa masing-masing kecuali bola tenis disediakan oleh pihak panitia.
14. Mengunakan sistem gugur dan apabila sudah gugur maka personil tersebut
dinyatakan tidak bisa mengikuti permainan lagi (tidak bisa bergabung dengan tim lain).
15. Jadwal pertandingan akan diundi H-2 pelaksanaan oleh tiap-tiap atlit dan panitia
keputusan pengundian tidak bisa diganggu gugat.
16. Pelaksanaan Grup A di lap Indor dan Grup B di lap Outdor (penyisihan), semifinal
perebutan juara 3 dan final dilaksanakan di indoor.

Bogor, 24 Maret 2021


Koordinator Tenis Lapangan

Agung Damar P
Lettu Inf Nosis : 96-37866

SEKOLAH INTELIJEN STRATEGIS Lampiran-3 (Bagan Pertandingan) pada


KOORD TENIS LAPANGAN Renlap Pertandingan Tenis Lapangan
10

BAGAN PERTANDINGAN

TIM 1 TIM 1
1 1
TIM 2 TIM 2

5 5
TIM 3 TIM 3
2 2
TIM 4 8
TIM 4
7 7

TIM 5 TIM 5
3 3
TIM 6 TIM 6

6 4

TIM 7 TIM 7
4
TIM 8

Bogor, 24 Maret 2021


Koordinator Tenis Lapangan

Agung Damar P
Lettu Inf Nosis : 96-37866

Anda mungkin juga menyukai