Anda di halaman 1dari 1

BAB V

PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Konsep diri berperan penting dalam komunikasi, baik komunikasi


intrapersonal maupun komunikasi interpersonal. Komunikasi dapat
berjalan dengan baik bila menerapkan konsep diri dalam berkomunikasi.
Dan komunikasi dapat berjalan dengan efektif bila pesan yang disampaikan
oleh komunikator dapat diterima dan dimengerti oleh komunikan.

5.2 Saran

Kepada mahasiswa yang bermaksud melakukan tinjauan pustaka


tentang konsep diri dan komunikasi agar dapat menambahkan pengetahuan
yang lebih dalam hal materi dan penulisannya. Setelah membaca karya
tulis ini, pembaca diharapkan dapat mengenali konsep diri sendiri sehingga
dapat berkomuniksai dengan baik.

19

Anda mungkin juga menyukai