Anda di halaman 1dari 12

ARUS LAUT

DISUSUN OLEH KELOMPOK 3 :


ITA SARI (19410003)
PUTRI ANASTASIA (19410009)
BAB I
LATAR BELAKANG

Arus laut adalah


gerakan massa air Pada dasarnya arus laut
laut yang berpindah
berbeda dengan Gelombang
dari satu tempat ke
tempat lain. laut.

Perlu dijelaskan bahwa


sebenarnya di laut masih
terdapat banyak arus-arus
lain yang lebih kecil yang
terdapat di daerah-daerah
tertentu.
POKOK PEMBAHASAN:

• Definisi Arus
• Faktor-faktor Pembangkit Arus
• Penyebab Adanya Arus
• Arus-arus Permukaan Dunia dan Arus Indonesia
(ARLINDO)
• Arus Musiman di Indonesia
BAB II
PEMBAHASAN

Arus laut adalah suatu pergerakan


massa air secara vertikal serta
Definisi Arus
juga horizontal sehingga menuju
Laut
suatu keseimbangannya, atau juga
gerakan air yang sangat luas yang
terjadi pada seluruh lautan didunia

Adapun beberapa pengertian arus laut


yang diambli dari jurnal ataupun
menurut para ahli
Faktor-faktor Pembangkit Arus Laut

Gerakan air di permukaan laut terutama disebabkan oleh adanya angin yang
bertiup diatasnya. Hubungan ini kenyataan tidaklah demikian sederhananya,
sekalipun dilihat dari perbandingan singkat antara angin utama bertiup dan
arah dari arus-arus permukaan . Alasannya adalah bahwa arus-arus tersebut
dipengaruhi oleh paling tidak tiga faktor lain, selain dari angin. Yaitu
diantaranya:

1. Bentuk topografi dasar lautan


dan pulau-pulau yang ada
disekitarnya.
LANJUTAN
2. Gaya Coriolis dan Arus Ekman

Gaya Coriolis

Arus Ekman
Penyebab Arus Laut

Menurut (Muhammad, Hamid. 2005), penyebab arus laut terjadi karena adanya
beberapa faktor yaitu :

Arus laut karena tiupan angin

Arus laut karena perbedaan kadar


garam

Perbedaan suhu
Arus-Arus Permukaan Dunia Termasuk Indonesia
(ARLINDO)

1. Di Samudera Pasifik 2. Di Samudera Atlantik


a. Di sebelah utara khatulistiwa a. Di sebelah utara khatulistiwa
 Arus khatulistiwa utara
 Arus khatulistiwa utara
 Arus teluk gulfstream
 Arus kuroshio  Arus tanah hijau timur atau
arus greenland timur
 Arus kalifornia
 Arus labrador tanah hijau
 Arus oyashio  Arus canari
b. Di Sebelah Selatan Khatulistiwa b. Di sebelah selatan khatulistiwa
 Arus khatulistiwa selatan  Arus khatulistiwa selatan
 Arus humboldt atau arus peru  Arus brazilia
 Arus australia timur  Arus benguela
 Arus angin barat  Arus angin barat
Lanjutan . . . .
4. Arus Lintas Indonesia
3. Di Samudra Hindia (ARLINDO)
a. Di sebelah utara khatulistiwa  Pengertian ARLINDO
 Salah satu ciri penting Arus
 Arus Musim Barat Daya Lintas Indonesia adalah
 Arus Musim Timur Laut karena air di Samudra
Pasifik khatulistiwa barat
 Arus Musim Timur Laut memiliki suhu lebih tinggi
dan keasinan lebih rendah
daripada air di Samudra
Hindia, Arlindo
memindahkan air tawar
hangat dalam jumlah besar
ke Samudra Hindia.
ARUS
MUSIMAN

Arus monsun (monsoon current) adalah arus laut


akibat dorongan angin musim (monsun).

Sirkulasi air laut di perairan di Indonesia dipengaruhi


oleh system angina monsoon.

Pengaruh ARMONDO dan ARLINDO terhadap


salinitas laut Indonesia
Kesimpulan :
• Arus adalah sistem sirkulasi dari samudera dalam arah
pergerakan vertikal dan horizontal yang dibangkitkan
oleh gaya gravitasi, gaya gesek angin (wind friction)
dan variasi kerapatan air pada bagian yang berbeda
dalam samudera.
• Faktor-faktor pembangkit arus: bentuk topografi dasar
lautan dan pulau-pulau di sekitarannya dan gaya
coriolis dan arus Ekman.
• Arus Lintas Indonesia (Arlindo) adalah arus samudra
yang penting bagi iklim global karena memungkinkan
air tawar hangat bergerak dari Samudra Pasifik ke
Samudra Hindia di garis lintang rendah.
• Arus monsun (monsoon current) adalah arus laut akibat
dorongan angin musim (monsun).
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai