Anda di halaman 1dari 4

PANDUAN PELAKSANAAN PTS GANJIL

SMP IT AL-GINA TAHUN 2020-2021

1. Kegiatan PTS Ganjil (PTSG) SMP IT Al-Gina tahun pelajaran 2020-2021 akan dilaksanakan mulai tanggal 5 – 10
Oktober 2020.
2. Kegiatan PTSG SMP IT Al-Gina akan dilaksanakan dalam bentuk Hard Copy atau Paper Based Test yang
dikerjakan oleh siswa di rumah masing-masing (Take Home).
3. Dalam hal point 2, maka siswa diharuskan mengambil dan mengumpulkan soal PTSG sesuai dengan jadwal yang
telah ditentukan oleh panitia PTSG (Terlampir).

4. PENGAMBILAN SOAL PTSG


a) Siswa Wajib mengambil Soal PTSG sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan oleh Panitia PTSG
b) Dalam hal pengambilan soal PTSG, maka siswa diwajibkan membawa kartu legitimasi yang telah disiapkan
oleh Tata Usaha (TU) SMP IT Al-Gina.
c) Panitia berhak menolak siswa yang mengambil soal tidak sesuai jadwal yang telah ditentukan.
d) Apabila siswa tidak mengambil soal PTSG sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan oleh Panitia PTSG,
maka siswa tetap harus mengumpulkan LJK PTSG sesuai jadwal yang telah ditentukan.

Contoh:
Apabila siswa A memperoleh jadwal pengambilan soal PTSG pada hari senin, 5/10/2020 dan jadwal
Pengumpulan LJK PTSG hari Senin, 12/10/2020. Karena suatu hal si A baru mengambil soal di hari Selasa
6 Oktober 2020, maka si A tetap harus mengumpulkan LJK PTSG pada hari senin, 12 Oktober 2020 sesuai
dengan jadwal yang telah ditentukan.

e) Siswa wajib mengisi daftar hadir pengambilan soal PTSG yang telah disediakan oleh panitia PTSG.

5. PENGUMPULAN LJK PTSG


a) Siswa waqjib mengumpulkan LJK PTSG sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.
b) Panitia PTSG berhak menolak pengumpulan LJK PTSG yang dilakukan oleh siswa apabila tidak sesuai jadwal
yang ditentukan.
c) Dalam hal siswa terlambat mengumpulkan LJK PTSG sesuai batas waktu yang telah ditentukan, maka siswa
dianggap tidak mengikuti ujian PTSG.
d) Siswa yang tidak mengikuti kegiatan PTSG 2020-2021 tanpa ijin dari panitia PTSG dianggap tdak mengikuti
Ujian PTSG.
e) Dalam hal sebagaimana tertera pada poin c dan d, maka akan dilakukan tindakan pemanggilan orang tua oleh
wali kelas dan juga kesiswaan untuk diberikan surat Peringatan 1 (SP 1).
f) Siswa wajib mengisi daftar hadir Pengumpulan LJK PTSG yang telah disiapkan oleh panitia PTSG.
6. Tugas Wali Kelas
a) Dalam pelaksanaan PTSG SMP IT Al-Gina, Wali Kelas (Walas) memiliki tugas sebagai berikut :
1) Fasilitator
2) Koordinator Kelas
b) Sebagai Fasilitator (poin a. 1), Wali Kelas bertugas sebagai penghubung antara Panitia PTSG dengan peserta
didik dalam penyampaian informasi PTSG. Semisal meyampaikan jadwal pengambilan Soal PTSG dan
Pengumpulan LJK PTSG dll.
c) Sebagai Fasilitator, Walas diharuskan melaporkan progres siswa masing-masing berkaitan dengan
keikutsertaannya dalam kegiatan PTSG kepada Panitia PTSG.
d) Sebagai Koordinator (Poin b. 2), Wali Kelas bertanggungjawab mengkoordinir keikutsertaan peserta didik dalam
PTSG dengan memastikan bahwa siswa benar-benar telah mengikuti kegiatan PTSG.
Contoh: melakukan absensi online siswa yang sudah mengambil soal atau mengumpulkan LJK. Serta
melakukan Follow Up atau tindaklanjut bagi siswa yang belum mengambil atau mengumpulkan LJK.
e) Mengkoordinir siswa masing-masing untuk melaksanakan pengambilan soal atau pengumpulan LJK sesuai
dengan jadwal yang telah ditentukan.
Semisal: Walas memposting pengumuman pengambilan atau pengumpulan LJK di group WA Kelas masing-
masing minimal satu hari sebelumnya.
JADWAL PENGAMBILAN & PENGUMPULAN SOAL PTSG

KELAS 7 (Tujuh) SMP IT Al-Gina

PENGAMBILAN SOAL PENGUMPULAN L J K


KELAS /
NO
JURUSAN
Hari/Tanggal Pukul Hari/Tanggal Pukul

1 7A
07.30 – 09.30 07.30 – 09.30
2 7B

3 7C
09.30 - 11.30 09.30 - 11.30
Senin, Senin,
4 7D
5 Oktober 2020 12 Oktober 2020
5 7E

6 7F 11.30 - 13.30 11.30 - 13.30

7 7G

JADWAL PENGAMBILAN & PENGUMPULAN SOAL PTSG


KELAS 8 (Delapan) SMP IT Al-Gina

PENGAMBILAN SOAL PENGUMPULAN L J K


KELAS /
NO
JURUSAN
Hari/Tanggal Pukul Hari/Tanggal Pukul

1 8:00 AM
07.30 – 09.30 07.30 – 09.30
2 8B

3 8C
Selasa, Selasa,
09.30 - 11.30 09.30 - 11.30
4 8D
6 Oktober 2020 13 Oktober 2020

5 8E
11.30 - 13.30 11.30 - 13.00
6 8F
JADWAL PENGAMBILAN & PENGUMPULAN SOAL PTSG
KELAS 9 (Sembilan) SMP IT Al-Gina

PENGAMBILAN SOAL PENGUMPULAN L J K


KELAS /
NO
JURUSAN
Hari/Tanggal Pukul Hari/Tanggal Pukul

1 9A
07.30 – 09.30 07.30 – 09.30
2 9B

3 9C
09.30 - 11.30 09.30 - 11.30
Rabu, Rabu,
4 9D
7 Oktober 2020 14 Oktober 2020
5 9E

6 9F 11.30 - 13.30 11.30 - 13.30

7 9G

Anda mungkin juga menyukai