Anda di halaman 1dari 7

ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN KLIEN HEMOROID

Dosen Pengampuh: Ns. Hj. Zainar Kasim S.Kep, M.kep

Disusun Oleh :
Indria Putri Utina 1901055

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN ( STIKES )


MUHAMMADIYAH MANADO
T.A 2019/2020.
KATA PENGANTAR

Dengan mengucap puji syukur kepada Allah SWT memberikan rahmat kepada penulis sehingga
penulis dapat menyelesaikan makalah yang berjudul “Asuhan Keperawatan Dengan Klien
Hemoroid”. Makalah ini merupakan laporan yang dibuat sebagai bagian dalam memenuhi
kriteria mata kuliah. Shalawat serta salam kami panjatkan kepada junjungan kita tercinta
Rasulullah SAW, keluarga, para sahabat serta seluruh kaum muslimin yang tetap teguh dalam
ajaran beliau.
Saya menyadari bahwa makalah ini masih ada kekurangan disebabkan oleh kedangkalan dalam
memahami teori, keterbatasan keahlian. Semoga segala bantuan, dorongan, dan petunjuk serta
bimbingan yang telah diberikan kepada penulis dapat bernilai ibadah disisi Allah SWT. Akhir
kata, semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi kita semua, khususnya bagi penulis sendiri.

Manado, Mei 2021

Indria Putri Utina


DAFTAR ISI
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

B. Rumusan Masalah
C. Tujuan Penulisan Masalah
BAB II
PEMBAHASAN
A. Pengertian Hemoroid
Hemoroid adalah pelebaran dan inflamasi pembuluh darah vena di daerah anus yang berasal dari
plexus hemorrhoidalis. Hemoroid adalah bagian vena yang berdilatasi di dalam kanal anal.
Hemoroid sangat umum terjadi. Pada usia 50 an, sekitar 50 % individu mengalami berbagai tipe
hemoroid berdasarkan luasnya vena yang terkena. Hemoroid diklasifikasikan menjadi dua tipe,
yaitu hemoroid interna yang terjadi diatas sfingter anal dan hemoroid eksternal yang terjadi
diluar sfingter anal.
B. Etiologi
Penyebab terjadinya hemoroid antara lain:
1. Terlalu banyak duduk
2. Diare menahun/kronis
3. Kehamilan: disebabkan oleh karena perubahan hormon
4. Keturunan penderita wasir
5. Hubungan seks tidak lazim (perianal)
6. Penyakit yang membuat penderita mengejan
7. Sembelit/ konstipasi/ obstipasi menahun
8. Penekanan kembali aliran darah vena
9. Melahirkan
10. Obesitas
11. Usia lanjut
12. Batuk berat
13. Mengangkat beban berat
14. Tumor di abdomen/usus proksimal
C. Patofisiologi
Hemoroid adalah bantalan jaringan ikat dibawah lapisan epitel saluran anus. Sebagai bantalan,
maka ia berfungsi untuk:
1) Mengelilingi dan menahan anastomosis antara arteri rektalis superior dengan vena
rektalis superior, media, dan inferior
2) Mengandung lapisan otot polos di bawah epitel yang membentuk masa bantalan
3) Memberi informasi sensorik penting dalam membedakan benda padat, cair, atau gas
4) Secara teoritis, manusia memiliki tiga buah bantalan pada posterior kanan, anterior
kanan, dan lateral kiri.
Kelainan-kelainan bantalan yang terjadi adalah pembesaran, penonjolan keluar, trombosis, nyeri,
dan perdarahan yang kemudian disebut/menjadi ciri dari hemoroid.
D. Manifestasi Klinis
Hemoroid menyebabkan tanda dan gejala:
- Rasa gatal dan nyeri
- Perdarahan berwarna merah terang pada saat BAB
- Pada hemoroid eksternal, sering timbul nyeri hebat akibat inflamasi dan edema yang
disebabkan oleh trombosis (pembekuan darah dalam hemoroid) sehingga dapat menimbulkan
iskemia dan nekrosis pada area tersebut.
E. Pemeriksaan Penunjang
F. Penatalaksanaan
BAB III
ASKEP TEORI

Anda mungkin juga menyukai