Anda di halaman 1dari 1

TUGAS 3 ALINEAKU NON FIKSI BATCH 31

Yuni Ambarwati- Lampung

1. Judul Artikel : Kenapa harus Kuliah Kesehatan Lingkungan?

Paragraf awal :

Saya adalah alumni kesehatan lingkungan 10 tahun yang lalu. Terpikir kembali kenapa saya
harus menjadi ahli kesehatan lingkungan, bukan saja karena saya mencintai alam. Namun
ada hal lain lagi yang lebih revolusioner terpikirkan saat ini. Yah benar, setelah 10 tahun ini?
Salah satunya isu kerusakan lingkungan yang akan kita hadapi.

2. Judul Artikel : Pengelolaan limbah padat medis di Klinik, sudah amankah!

Paragraf awal :

Akhir – akhir ini kita dapat menemukan fenomena baru bahwa jumlah klinik kesehatan
meningkat. Tapi pernahkah terpikir bagaimana hasil buangan kegiatan pelayanan medis
yang mereka laksanakan. Tahukah anda, menurut Pusdatin tahun 2018 hanya 33, 63 %
Rumah Sakit yang memiliki pengelolaan limbah yang standar. Bagaimana dengan Klinik?

3. Judul Artikel : Mesuji, kabupaten ujung Lampung

Paragraf awal :

Pada tahun 2011, mungkin nama Mesuji begitu terkenal bukan hanya di dalam negeri
namun hingga dunia Internasional. Mesuji Berdarah, Tragedi Berdarah di tanah merah dan
sebagainya. Beberapa artikel yang menghias diberbagai media. Apakah Mesuji serawan itu?
Jawabanya tentu tidak! Framing berlebihan dan minimnya informasi kasus membuat nama
Mesuji menjadi ‘ngeri’.

Anda mungkin juga menyukai