Anda di halaman 1dari 6

Kebutuhan Nutrisi

Nutrisi atau zat makanan merupakan bagian dari makanan termasuk


didalamnya air, protein dan asam amino yang membentuknya, lemak
dan asam lemak, karbohidrat, mineral dan vitamin.
NUTRISI PADA ANAK TODDLER (1-3 th)
 Berikan nasi lembik yang ditambah telur atau ayam atau ikan
atau tempe atau tahu atau daging sapi atau wortel atau bayam
atau kacang hijau atau santan atau minyak.
 Berikan makan tersebut 3 kali sehari.
Berikan juga makanan selingan 2 kali sehari diantara waktu
makan seperti: bubur kacang hijau, pisang, biskuit, nagasari dan
sebagainya.
CAIRAN

Cairan tubuh adalah larutan yang terdiri dari air (pelarut) dan zat
tertentu (zat
terlarut).
menghitung kebutuhan cairan anak berdasarkan berat badan,
digunakan ketentuan sebagai berikut :
- BB 10 kg pertama : 100 ml H2O/ kg BB/ hr
- BB 10 kg kedua: 50 ml H2O/ kg BB/ hr

KASUS :
An. A berusia 3 tahun dengan BB : 20 kg. Berapa kebutuhan
cairan yang diperlukan An. A dalam sehari?
Jawab :
BB : 35 kg→ 10 kg x 100 ml : 1000 ml
10 kg x 50 ml : 500 ml
+
1500/hari
Yang dibutuhkan /jam 1500/24 : 62 cc/jam (setara dengan
setengah gelas belimbing )
Menjelaskan tentang kebutuhan cairan sesuai dengan aktifitas
anak
 Kebutuhan cairan anak sesuai aktifitas jika amnak lebih
sering bermain, di tempat panas, perjalanana jauh beri
anak lebih banyak cairan karena anak juga lebih sering
berkeringat. Untuk normalnya masih tetap 1500
Menjelaskan variasi penyajian minuman untuk anak
 Bisa disajikan hangat ataupun dingin, untuk jus bisa
diblender sendiri dirumah
Menjelaskan variasi jenis cairan/minuman untuk anak
 Teh, susu, air putih, coklat panas, dan jus

Anda mungkin juga menyukai