Anda di halaman 1dari 1

FORMULASI PIL

R/ Ekstrak kunyit 200 mg


Pulvis Gumosus 100 mg
Glukosa 100 mg
mf.pil.d.t.d.No. XXX
S.3.d.d.pil.I
Penimbangan :

 Ekstrak Kunyit : 300 mg X 30 pil = 9000 mg


 Pulvis Gumosus : 100 mg X 30 pil = 3000 mg
 Glukosa : 100 mg X 30 pil = 3000 mg

Bahan ;

 Ekstrak Kunyit
 Pulvis Gumosus
 Glukosa
 Aquadest
 Talk
Alat :

 Alat Cetak pil


 Alumunium Foil
 Wadah Pil
 Lumpang + alu
 Sudip
 handscoen

Cara pembuatan :
1. Masing-masing bahan ditimbang sesuai dengan formulasi
2. dibuat campuran dari bahan-bahan pembuat pil sampai menjadi adonan pil dengan
penambahan aquadest.
3. Adonan dibentuk silinder kemudian dipotong menjadi 30 bagian, dimana alat pemotong
pil sebelumnya telah ditaburi bahan penabur, yaitu talk. setelah selesai dipotong pil
dibentuk bulat menggunakan Pillen roller (alat papan pembentuk pil) yang ada.
4. kemudian dibiarkan sebentar hingga masa pil mengeras. lalu masukkan kedalam
kemasan.

Anda mungkin juga menyukai