Anda di halaman 1dari 7

PENDOKUMENTASIAN

SESUAI DENGAN
FORMAT YANG
TERSEDIA DI INSTITUSI
PELAYANAN

DIII BIDAN PTM 14


KES PR & PERENCANAAN KELUARGA
INDAH PUTRI RAMADHANTI, M.KEB
DOKUMENTASI KEBIDANAN

 Pengertian = suatu proses pencatatan, penyimpanan informasi, data fakta yang bermakna dalam
pelaksanaan kegiatan.
 Fungsi =

Pertukaran informasi

Dokumen resmi

Informasi Statistik

Evaluasi
TEKNIK DOKUMENTASI ASUHAN KEBIDANAN PADA AKSEPTOR KB

I. PENGUMPULAN DATA

 Identitas pat.  Riwayat KB


 Keluhan utama keinginan mjd akseptor  Riwayat obstetric
 Riwayat kes sekarang  Keadaan psikologis
 Riwayat kes lalu  Pola kebiasaan sehari-hari
 Riwayat kes keluarga  Riwayat social, budaya dan ekonomi
 Riwayat menstruasi (akseptor wanita),  Pemeriksaan fisik
 Riwayat perkawinan  Pemeriksaan penunjang
TEKNIK DOKUMENTASI ASUHAN KEBIDANAN PADA AKSEPTOR KB

II. INTERPRETASI DATA

 Berasal dari beberapa data penemuan pengkajian akseptor

III. IDENTIFIKASI DIAGNOSIS & MASALAH POTENSIAL

 Dr interpretasi data dasar]


 Ex = peningkatan BB, fluor albus meningkat, obesitas, mual, pusing, dll

IV. KEBUTUHAN TINDAKAN SEGERA

 Antisipasi dan melakukan konsultasi & kolaborasi dgn nakes lain seusai kondisi pasien.
 Ex = Kebutuhan KIE, dll
TEKNIK DOKUMENTASI ASUHAN KEBIDANAN PADA AKSEPTOR KB

V. MENYUSUN RENCANA ASUHAN YG MENYELURUH

 Disesuaikan dengan diagnose dan penemuan pengkajian yang membutuhkan asuhan

VI. MELAKSANAKAN PERENCANAAN

 Dilakukan rencana asuhan kebidanan menyeluruh yang dibatasi oleh standar pelayanan
kontrasepsi.

VII. EVALUASI

 Evaluasi pada akseptor dpt menggunakan bentuk SOAP.


REFERENSI :

 Pengurus Pusat IBI. 2016. Buku Acuan Midwifery Update. Pengurus Pusat IBI:
Jakarta Pusat. Halaman 120-133.
 Setyaningrum, dkk. 2014. Pelayanan Keluarga Berencana dan Kesehatan
Reproduksi. CV. Trans Info media: Jakarta
 Sulistyawati Ari. 2012. Pelayanan Keluarga berencana. Salemba Medika : Jakarta.
Halaman 55-57, 113

Anda mungkin juga menyukai