Anda di halaman 1dari 33

PENYUSUNAN BIRTH PLAN

ASKEB KEHAMILAN PTM 10


PRODI PENDIDIKAN PROFESI BIDAN
BY : INDAH PUTRI RAMADHANTI, M.KEB
▪ Menurut American Pregnancy → dokumen
tertulis mengenai pilihan ibu dan
pasangan saat melahirkan bayinya nanti.
▪ Pasca disusun → diskusikan ke NAKES
yang akan membantu persalinan
BIRTH PLAN?
▪ Hasil diskusi ibu, keluarga dan nakes.
▪ Konseling dimulai 32-36 minggu → TM III
▪ Sebagai acuan bagi ibu dan keluarga
mempersiapkan diri jelang melahirkan
▪ Kehamilan dan kelahiran anak dianggap
PENGALAMAN PALING BERKESAN bagi
para wanita → PENTING diberitahu
dengan baik tentang semua pilihan →
memastikan sutau pengalaman
BIRTH PLAN? memuaskan bagi ibu dan keluarga
▪ Salah satu bentuk konsep / program
sesuai filosofi bidan → Normal and
Natural Child Birth, Women Center Care,
and Continuity of Care.
HAL YANG MESTI DIGALI DAN
DIPUTUSKAN :
▪ Dimana tempat bersalin
▪ Memilih nakes terlatih
▪ Bgmn cara menhubungi NAKES
KOMPONEN : ▪ Bgmn transportasi ke tempat bersalin
LANGKAH I ▪ Siapa yg akan menemani sat bersalin
▪ Berapa byk biaya yg dibutukan, cara
mengumpulkan biaya tsb
▪ Siapa yg menjaga keluarga jika ibu tdk
ada.
MEMBUAT RENCANA JIKA TERJADI
GAWAT DARURAT:
▪ Siapa yg membuat keputusan
KOMPONEN : utama dalam keluarga
LANGKAH 2 ▪ Siapa yang akan membuat
keputusan jika pembuat keputusan
utama tidak ada.
Mempersiapkan system transportasi
jika kegawatdaruratan → persiapan dini
dalam kehamilan:
▪ Dimana ibu bersalin
▪ Bgmn cara menjangkau tingkat asuhan
KOMPONEN: lebih lanjut jika terjadi gawatdarurat.
LANGKAH 3 ▪ Ke fasilitas mana ibu akan dirujuk.
▪ Bgmn cara mendapatkan dana jika
terjadi kegawat daruratan.
▪ Bgmn cara mencari donor darah
potensial.
▪ Membuat rencana/pola menabung → dana
akan tersedia untuk asuhan selama
kehamilan dan jika terjadi kegawat
daruratan.
KOMPONEN: ▪ Persalinan normal umumnya
LANGKAH 4 membutuhkan biaya yang relatif ringan.
▪ Konsultasi dini untuk perisapan lebih
lanjut → ancang-ancang dana.
▪ Mengurangi beban mental suami.
▪ Mempersiapkan peralatan yang
KOMPONEN: diperlukan untuk persalinan.
LANGKAH 5 ▪ Awal TM III.
Penolong

Tempat Persalinan

CAKUPAN Model dan Cara Bersalin


BIRTH PLAN
Pendamping Persalinan

Antisipasi Gawat darurat


▪ Nama = Ny. X
▪ TP = 21 – 06 – 2021
▪ Nama Suami = Tn. B
CONTOH BIRTH ▪ Telepon Suami = +6218XXXXXXXX
PLAN ▪ Pendamping Persalinan = Suami dan Ibu
▪ Proses Bersalin = Normal Spontan, alami
▪ Tempat bersalin = Bidan I
NAKES Profesional
1 • Dokter OBGYN
PENOLONG 2 • Dokter Keluarga

3 • Bidan

4 • Doula
Dokter OBGYN Dokter Keluarga
Khusus perawatan pra – dokter terlatih dlm
post natal → Wanita yang pengobatan keluarga →
inginkan kehamilannya. dlm praktik medisnya.
Memenuhi syarat Komplikasi timbul → rujuk
menangani keadaan ke OBGYN
darurat dan komplikasi.
Lebih mahal atau sulit Lebih mudah penjadwalan
dijadwalkan → pemeriksaan.
perencanaan jadwal.
bidan Doula
Dilatih dalam pendampingan memberi informasi pd bumil →
wanita selama proses ante-post menjawab semua pertanyaan yg
natal diberikan.
Adanya pelatihan lanjutan dalam Bertindak sbg pembimbing bg
KH dan bersalin → lulus ujian wanita dengan memimpin
dan bersertifikat Latihan relaksasi persalinan →
tugas utama menghibur dan
mendukung ibu
Lebih murah dari OBGYN/ Tidak melakukan prosedur
dokter keluarga → merujuk medis.
pasien dlm kondisi
gawatdarurat.
Rumah → X Indonesia

Rumah Sakit

TEMPAT Klinik Bersalin


PERSALINAN DI
INDONESIA Puskesmas Rawatan

Praktik Mandiri Bidan


▪ Selama berabad-abad adalah
HOME BIRTH normal dilaksanakan.
▪ Th 1900;an → perubahan pola
melahirkan ke Rumah Sakit.
▪ Abad 21 → gagasan home birth
dengan bidan terlatih/ bidan
dengan risiko rendah → untuk
kehamilan sehat.
SYARAT ▪ Kehamilan sehat tanpa penyulit
HOME BIRTH ▪ Risiko minimal
▪ Menghindari episiotomy, bedah jantung,
epidural dan intervensi lainnya
▪ Kelahiran dengan dukungan keluarga →
Maksimal
▪ Bebas eksplorasi mobilisasi, posisi, personal
hygiene, pemenuhan nutrisi selama bersalin
▪ Menikmati kenyamanan sepenuhnya
▪ Indonesia tidak diperbolehkan
pelaksanaan HOME BIRTH, Wy?
▪ Denda pidana bagi pelaksana dan pelaku.
HOME BIRTH IS NOT ▪ Komplikasi medis lainnya
FOR YOU IF ▪ Penyakit bawaan
▪ Penyakit penyerta
▪ Riwayat persalinan buruk →
premature.
▪ Tanpa dukungan keluarga
Penelitian → sekitar 40 % Ibu
primigravida dan 10 % multigravida
melahirkan di RS, alasan :
▪ Kelelahan
MUST BE ▪ Ketuban matur tidak pecah
HOSPITAL IF ▪ Penyakit penyerta dan komplikasi
▪ Tidak ada kemajuan dalam
persalinan
▪ Problem janin
Suasana relaks

Tanpa penyulit, segera pulang

PUSAT KELAHIRAN Hubungan interpersonal →


ALTERNATIF? perawat, bidan, dokter obgyn
JIKA….
Dekat dengan akses rujukan

Pusat layanan konsultasi


Tanpa pengobatan nyeri
farmakologi

Episiotomi jarang
PUSAT KELAHIRAN
MEMILIKI
FASILITAS… Tanpa pengiriman SC

Peralatan urgent = Oksigen dan


kateterisasi bayi
▪ Di USA → Persalinan di RS
▪ Di masa lalu → pasca melahirkan
dipindahkan dari kamar ke kamar
SEJARAH berbeda → kelahiran, pemulihan →
STANDAR kamar rawatan pribadi pasca bayi
PELAYANAN lahir.
RUMAH SAKIT ▪ Sekarang → satu kamar dr tahap
awal hingga menuju pulang →
design spt rumah sendiri
+dukungan keluarga.
▪ Akses teknologi medis terbaru
▪ Staf NAKES & non NAKES terlatih
▪ Tersedia obat analgetic
STANDAR
PELAYANAN ▪ Dalam keadaan gawatdarurat,
sumber dukungan tersedia
RUMAH SAKIT
▪ Monitor bayi selama persalinan dan
kelahiran
▪ Lingkungan gangguan psikologis →
stress
▪ NAKES “mengatur” proses
kelahiran
KONTRAINDIKASI ▪ Jumlah pendamping persalinan
STANDAR terbatas
PELAYANAN ▪ Pengaturan diet nutrisi
RUMAH SAKIT
▪ Posisi lahir dan aktivitas terbatas
▪ Fasilitas kenyamanan tergantung
asuransi.
TEMPAT PERSALINAN MANA
YANG TERBAIK BAGI IBU?
1
• Persalinan Alami

2
• Metode Lamaze
MODEL DAN
CARA • Metode Leboyer
3
BERSALIN
4
• C-Section
▪ Kelahiran bayi melalui jalan lahir
normal → vagina
▪ Persalinan tanpa bantuan obat-
PERSALINAN obatan
ALAMI ▪ Sedasi sangat sedikit → waspada
pre, intra, dan post natal.
▪ Masa pemulihan = sedikit waktu
▪ Suami, rekan, pelatih membantu
kenyamanan ibu
▪ Bertujuan menyediakan wanita
dengan pemenuhan rasa aman dan
nyaman dalam mengatasi rasa nyeri
METHODE bersalin
LAMAZE ▪ Teknik → pola pengaturan nafas dan
control otot → pengendalian kontraksi
▪ Persiapan melalui kelas antenatal
sebelum penggunaan metode ini.
▪ Populer di USA.
▪ Fokus pada pengalaman kelahiran bayi
▪ Membuat penguranagan tekanan dan rasa
nyaman, menumbuhkan rasa saying
kepada bayi → relaksasi maksimal.
▪ Ruangan tenang dan remang-remang
▪ Pasca bayi lahir, proses IMD lebih lama -->
METHODE penundaan TP.
LEBOYER ▪ Pasca pemotongan TP → bayi di tempatkan
ke air hangat → stimulasi adaptasi
perasaan nyaman dr air ketuban.
▪ Persiapan melalui kelas antenatal sebelum
penggunaan metode ini.
▪ Populer di negara Eropa.
▪ Kelahiran abdomen
▪ Prosedur sangat cepat

METHODE ▪ Kurang traumatis bagi bayi

SECTION ▪ Pemulihan lama bagi ibu

SECAREAN ▪ Prosedur telah terbentu sebelum


kelahiran bayi → konsultasi OBGYN
▪ Mencegah parahnya komplikasi ibu dan
bayi → Dianosa Potensial.
PENDAMPING
PERSALINAN
▪ TM III antenatal = plasenta
previa, solusio plasenta,
rupture uteri.
ANTISIPASI
▪ Pranatal = plasenta previa,
GAWAT
perlukaan jalan lahir, sisa
DARURAT
PERSALINAN plasenta
▪ Post natal = atonia uteri,
perlukaan jalan lahir, sisa
plasenta
▪ Baston, et all. 2013. Midwifery essentials Antenatal.
Volume 2. Elsevier: British. Printed : China. Page 136-
147
REFERENSI ▪ Lewis Louise. 2015. Fundamentals of Midwifery a
Textbook for Students.Wiley Blackwell:United Kingdom.
Page 134-135.

Anda mungkin juga menyukai