Anda di halaman 1dari 3

PROPOSAL

KELOMPOK TERNAK MUGI JAYA

KAMPUNG RATNA CHATON


KEC. SEPUTIH RAMAN KAB. LAMPUNG TENGAH
PROVINSI LAMPUNG
PEMERINTAH KABUPATEN LAMPUNG TENGAH
KECAMATAN SEPUTIH RAMAN
KAMPUNG RATNA CHATON

BERITA ACARA
No.
PEMBENTUKAN KELOMPOK TERNAK MUGI JAYA
KAMPUNG RATNA CHATON

Pada hari kamis tanggal tiga bulan desember tahun dua ribu dua puluh pukul 19/00 sampai dengan
selesai, bertempat dirumah Bapak Achmad Mursyid telah mengadakan pertemuan guna membentuk
kelompok peternakan melalui musyawarah dan mufakat sehingga terbentuklah kelompok
peternakan MUGI JAYA.

Unsur pimpinan pelaksana musyawarah :


Pimpinan Rapat : Achmad Mursyid (Tokoh Masyarakat)
Narasumber : Khusaeri (Tokoh Masyarakat)

Peserta Musyawarah telah menyetujui dan menetapkan hal-hal sebagai berikut :

I. Membentuk Kelompok nama MUGI JAYA


II. Kelompok mugi jaya dibentuk berdasarkan kesamaan pandangan dan kepentingan
pengelola usaha peternakan di wilayah Kampung Ratna Chaton Kec. Seputih Raman
Kab. Lampung Tengah.
III. Membentuk susunan kepengurusan kelompok peternak sapi sebagai berikut :
1. Pelindung : Kepala Kampung
2. Pembina ; Dinas Peternakan dan Perkebunan Kecamatan Seputih Raman
3. Pengawas : Marsono
4. Ketua : Achmad Mursyid
5. Sekretaris : Supiyanto
6. Bendahara : Muhamad Arifin
7. Anggota :
 Andriana
 Darmanto
 Mujianto
 Wijarot
 Khusaeri
 Ponirin
 Nasikin
 Sayuti
 Sutrisno
 Suparman
 Suparlan
 Hartono
 Suyanto
 Isroni
 Suparyanto
 Suyatno
 M.Khomsin

IV. Pendamping PPL Kampung Ranta Chaton

Demikian berita acara pembentukan pengurus kelompok ini kami buat dengan sebenarnya,
selanjutnya agar dapat diterbitkan surat keputusan Kepala Kampung (SK) agar pengurus kelompok
dapat melaksanakan tugasnya dengan penuh tanggung jawab.

Ratna Chaton,

Ketua Kelompok Ternak Sekretaris Mugi Jaya

ACHMAD MURSYID SUPIYANTO

PPL Kampung Ratna Chaton Kepala kampung Ratna Chaton

H. AGUS RIYANTO

Daftar hadir terlampir^

Anda mungkin juga menyukai