Anda di halaman 1dari 3

SENI BUDAYA DAN PRAKARYA (SBDP)

( Rabu, 18 Agustus 2021 )


Assalamualaikum anak-soleh dan soleha bagaimana kabar hari ini. Semoga slalu diberikan
kesehatan ya. Amin yra. Anak-anak pelajaran SBDP kita hari ini masih tentang Ragam Gambar
cerita. Silahkan anak-anak catat ( bagi yang tidak ada printer), baca, pahami, dan kerjakan
tugasnya. Trimakasih banyak.

Tema 1 : Organ gerak hewan dan manusia


Sub tema 3 : Lingkungan dan Manfaatnya ( 3.1 dan 4.1)
. Ragam Gambar cerita
2. Komik
1. Pengertian komik
Komik adalah cerita bergambar yang brsifat lucu dan umumnya mudah dicerna, serta
dibuat secara khas dengan panduan kata-kata . cerita dalam komik disajikan dengan
adegan gambar yang disusun secara berurutan.
2. Fungsi kata-kata pada komik
Fungsi kata-kata pada komik adalah untuk menjelaskan, melengkapi, dan memperdalam
penyampaian gambar secara keseluruhan.kata-kata dalam komik biasanya disajikan
dalam balon-balon kata. Balon-balon kata tersebut dapat berupa narasi, percakapan atau
perasaan tokoh.

Gb. Balon-balon kata


3. Ciri-ciri komik yaitu:
-
4. Langkah-langkah membuat komik.
Contoh komik

Memaknai kemerdekaan ala anak milenial

Tugas :
Anak-anak buatlah komik dikertas HVS ya dengan tema Kemerdekaan RI . Terimaksih
banyak.
Wassalmualaikum wr.wb

Anda mungkin juga menyukai