Anda di halaman 1dari 3

KERANGKA ACUAN KERJA

(KAK )
1. DATA KEGIATAN
- UNIT ORGANISASI DINAS PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN
- PROGRAM PENINGKATAN PRASARANA, SARANA DAN UTILITAS UMUM ( PSU)
- KEGIATAN URUSAN PENYELENGGARAAN PSU PERUMAHAN
PENYEDIAAN PRASARANA, SARANA DAN UTILITAS UMUM DI PERUMAHAN UNTUK MENUNJANG
- SUB KEGIATAN
FUNG SI HUNIAN

- PEKERJAAN PEMBANGUNAN PEDESTRIAN KEL. TANJUNG MORAWA PEKAN KEC. TANJUNG MORAWA

- LOKASI KECAMATAN TANJUNG MORAWA


- KABUPATEN DELI SERDANG
- TAHUN ANGGARAN 2021
- SUMBER DANA DAN PERKIRAAN APBD KAB. DELI SERDANG TA. 2021
-PAGU Rp2,457,146,000.00
- BIAYA Rp2,457,122,000.00
- REKENING BELANJA MODAL JALAN DESA
5.2.4.01.01.0005
- KODE RUP 28528826
- PENGGUNA ANGGARAN HERIANSYAH SIREGAR. ST. MT
- PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN ZEIFREDIN PURBA, ST
- MET ODE PELAKSANAAN TENDER
- JENIS KONTRAK LUNSUM DAN HARGA SATUAN

2. LATAR BELAKANG Program pemerintah untuk meningkatkan kualitas lingkungan dan derajat kesehatan
masyarakat yang salah satunya adalah dengan menyediakan prasarana, sarana, utilitas
lingkungan agar mampu mendukung nilai tambah bagi kawasan tersebut dan sekitarnya,

3. RUANG LINGKUP DAN FASILITAS a. Ruang lingkup


PENUNJANG Melaksanakon penataan kawasan permukiman dengan membangun trotoar dan
lonsekap ( taman ), pembangunan dralnase, lantal beton cor sebagai tutup
drainase untuk pejalan kaki, perkerasan dan pemadaton dengan sirtu untuk
bahu jalan, sebagai fasilitas penunjang termasuk penyediaan material, tenaga
dan alat bantu ker[a, monitoring / pengawasan serta melengkapi dokumen
administrasi kegiatar.

4. MAKSUD DAN TUJUAN a. Maksud


Merupokan petunjuk bagi Pelaksana Kontruksi yang memuat masukan, azas,
kriteria keluaran dan oroses yang harus dipenuhi don diperhatikon serta
diinterprestasikan ke dalam pelaksanaan pekerjaan.
Pelaksana Kontruksi dapat melaksanakan tanggung jawabnya dengan baik untuk
keluaran pruduk yang disepakati
Untuk menyediaken prasarana lingkungan yang memenuht SPM (Standar
Pelayanan Minimal) berdasarkan Kepmenkimpraswil No. 534 Tahun 2001.
b. Tujuan
Dengan terbangunnya prasarana lingkungan dan status kawasan permukiman
tertata dengan baik don berkembang sesuai dengan keunggu1an, dri khos don
karakter dari masing masing kawasan.

5. KELUARAN/INDIKATOR YANG T ertatanya kawasan lingkungan permukiman yang berkarakter dibangunnya prasarana
DIHA SILK AN dan sarana utilitas seperti jalan dan drainase
Ferbangunnya saluran drainase seluas 940.00 m'

Pekerjaan pedestrian 1,410.00 m2

Pekerjaan bahu jalan 1,300.73 m2

6. TANGGUNG JAWAB PELAKSANA a. Bertanggung jawab sepenuhnya secara profesional atas jasa pelaksanaan
kontruksi yang disepakati sesuai dengan ketentuan peraturan dan tote profesi yang
berlaku
b. Pelaksanaan Pekerjaan Kontruksi yang dihasilkan harus memenuhi persyarotan
standar yang ditentukan berdasarkan peraturan, standar dan pedoman teknis kontruksi
7. KEGIATAN PELAKSANAAN, JANGKA a. Pelaksanaan Kontruksi dilakukan berdasarkan dokumen yang telah disusun
WAKTU PELAKSANAAN b. Pelaksanaan kontruksi harussesuai dengan ketentuon Peroturon Menteri
Pekeriaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 21 /PRT/M/2021) Tentang
Pedoman Sistim Manajemen Keselamatan Kontruksi

c. Pelaksanaan Kontruksi dilakukan sesuai kualitas masukan ( bahan, tenga keria dan
alat ), kualitas proses pelaksanaan pekerjaan dan kualitaas hasil pekerjaan seperti
yang tercantum dalam spesifikasi teknis
ad. 60 ( enam puluh ) hari kalender
e. Terhitung sejak penandatanganan kontrak sampai dengan berakhirnya masa
pemeliharoan (60 hk pelaksanaan, 180 hk mesa pemelihoraan)

KEGIATAN PEMELIHARAAN BERKALA : a. Dalam pelaksanaan kontruksi sudah termasuk pemeliharaan kontruksi
b. Pemeliharaan Kontruksi adalah tahap uji coba pemeriksaan atas hasil pelaksa -naan
kontrukxsi fisik. Dalam waktu masa pemeliharaan penyedia jasa kontruksi
berkewajiban memperbaiki segala cacat atau kerusakan dan kekurangan yang terjadi
seiama masa pemennatan mt uKr
c. Masa pemeliharoon minimal 6 ( enam) bulan terhitung sejak serah terima pertama
sementara ( BAST ) pekerjaan
d. Keluaran akhir yang dihasilkan pada tahap ini :
- Kontruksi Fisik sesuai dengan pelaksanaan Kontruksi
- Dokumen hasil pelaksanaan kontruksi minimal 7 ( tujuh ) set meliputi
1. Gambar hasil pelaksanaan ( As Built Drawing )
2. Kontrak kerja pelaksanaan kontruksi fisik dengan peloksonoon kontruksi
pekerjaan pengawas oleh pengawas pekerjaan beserta segala perubahan /
addendum { apobilo ado )
3. Loporan Harian, Mingguan, Bulanan yang dibuot selomo pelaksanaan
kontruksi fisik oleh pelaksana
4. Berita acara perubahan pekerjaan, pekerjaan tambah / kurang , serah terima l
dan ll, pemeriksaan pekerjaan dan berita acara lainnya yang berkaitan
dengan kegiatan pelaksanaan kontruksi fisik
• Foto dokumentasi yang diambil disetiap tahapan kemajuan pelaksanaan

8. SY ARAT KUALIFIKASI IZIN USAHA


lenis irin Kioeifikasi
SIUP, TDP, SIUJK Masih Berloku
$Bu Pelaksana Kontruksi Saluran Air ( SI - OOl

9. PERSONIL INTI Manajerial Teknis


Peloksana lopangon SKT Bangunan lrigasi ( TS 032) dengan ijazah SMK
Bangunan; Pengalaman minimal 2 tahun
I (satu) orang Pelaksana K3 Konstruksi memiliki Sertifikat K3 Konstruksi dan ijazah
SMK Bangunan;

10. SPESIFIKASI TEKNIS PEKERJAAN Spesifikasi teknis pekerjaan konstruksi jalan lingkungan dapat dilihat pada Lampiran
KONSTRUKSI Spesifikasi Teknis Pekerjaan (terlampir) yang meliputi :
Ketentuan penggunaan bahan/material
Ketentuan penggunaan peralatan seperti ;
Baby Roller 1 Unit ( milik sendiri / sewa)
Mesin Molen 1 Unit ( milik sendiri / sewa )
Ketentuan penggunaan tenaga kerja
Ketentuan gambar kerja
Ketentuan perhitungan prestasi pekerjaan untuk pembayaran
Ketentuan pembuatan laporan dan dokumentasi
Ketentuan mengenoi penerapan sistim monojemen keselamatan konstruksi
(SMKK)

11 IDENTIFIKASI BAHAYA :
URAIAN PEKERJAAN TINGKAT
NO IDENTIFIKASI BAHAYA
RESIKO
1 T ertabrak / tersenggol kendaroan yang melintas saat
Beton Bertulang Tutup Drainase
_melangsir material ---·--
2 Kesalohon penggunaan peralatan sedang
1
3 Tertimpa /terlindas kendaraan material
4 T ertimpa Material / Pera Iatan
5 Terpeleset / teriatuh dari ketinaaian
12. RENCANA KERJA
Penyedia / Peloksano kontruksi harus segera menyusun Rencana Kerja minimal meliputi :

• Doftar Kuantitas Harga


2. RAB Penerapan SMKK
3. Jadwal pelaksanaan pekerjaan secara rinci yang mempedomoni perhitungan teknis satuan pekerjaan
4. Analisa Teknik Satuan Pekerjaan ( ATSP ).
Perhitungan Penggunaan jumlah material yang jelas dan terinci pada setiap bagian atau uraian pekerjaan, sesuai dengan
jenis bahan - bahan yang dibutuhkan pada tahapan pelaksanaan pekerjaan dengan persetujuan dari pemberi tugas

Pengalokasian tenaga yang lengkap dengan tingkat keahliannya maupun jumlah tenaga untuk melaksanakan pekeriaan
harus mendapat persetujuan dari pember! tugas

13. PENUTUP
Keranaka Acuan Pekeriaan ini meniadi pedoman secara umum bagi pelaksana kontruksi saat melaksanakan pekerjaan. Hal - hal
yang diperlukan hendaknya bisa dipersiapkan secara matang sehingga pelaksanaan pekerjaan dapat selesai sesuai jadwal dan
kualitas yang telah ditentukan.

Lubuk Pakam, 24 September 2021

KEPALA DINAS PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN


KABUP TEN DELI SERDANG

HERIANSYAH SIREGAR. ST. MT


NIP. 19710216 199703 1 007

Anda mungkin juga menyukai