Anda di halaman 1dari 8

NAMA : Muhammad Abdi Mulia

NIM : 2044190035
MAKUL : MATEMATIKA DISKRIT
FAKULTAS : TEKNIK INFORMATIKA

SOAL TUGAS
1. Tentukan Pernyataan manakah di bawah ini yang merupakan proposisi ? tentukan
nilai kebenaran dari pernyataan yang merupakan proposisi.
a) 3 + 15 = 17
b) (b) Untuk beberapa bilangan bulat n, 600= n.15
c) (c) x+y = y+x untuk setiap pasangan bernilai rill x dan y - termasuk proposisi,
bernilai benar
d) (d) setiap bilangan bulat genap lebih dari empat merupakan penjumlahan dua
bilngan prima
e) (e) Tidak ada orang utan hidup di kota
f) (f) ambil 5 buah buku di meja
g) (g) 4+x=5

2. Misalkan p adalah " Iwan bisa barbahasa inggris", q adalah "iwan bisa berbahasa
Jerman" dan r adalah "iwan bisa berbahasa Prancis". terjemahkan kalimat menjemuk
berikut dalam notasi sombolik
a. Iwan bisa berbahasa Inggris atau Jerman (- p v q)
b. Iwan bisa berbahasa jerman tetapi tidak berbahasa prancis (- q ∧~ r)
c. iwan bisa berbaha inggris atau jerman, atau dia tidak bisa berbahasa prancis dan
jerman - (p v q) v (~ r v ~ q)
d. tidak benar bahwa Iwan bisa berbahasa inggris atau bahasa prancis - ~ (p v r)
e. tidak benar bahwa iwan bisa berbahasa inggris atau bahasa prancis tetapi tidak
bahasa jerman - ~(p v r ∧ ~ q)
f. tidak benar bahwa Iwan tidak bisa berbahsa inggris, prancis, maupun jerman - ~
(~ p ∧ ~ r ∧ ~ q )
3. Untuk menerangkan karakteristik mata kuliah X,
misalakan

p : "kuliahnya menarik", dan


q : "Dosennya enak" , r : "soal-soal ujian mudah".

Terjemahkan proposisi-proposisi berikut dalam notasi simbolik

(d) kuliahnya tidak menarik, dosen tidak enak, dan soal-soal ujiannya tidak mudah - ~
p∧~q∧~r
(e) kuliahnya menarik atau soal-soal ujiannya tidak mudah, namun tidak keduannya -
pv~r∧(~p∧~r)
(f) salah bahwa kulianya menarik berarti dosennya enak dan soal - soal ujiannya
mudah - ~ ( p -> q ∧ r)
4. DIberikan pernyataan “Tidak benar bahwa penjualan merosot maupun pendapatan
tidak naik”.
a. Nyatakan pernyataan di atas dalam notasi simbolik - ~ ( ~ p ∧ ~ q )
b. ekivalen secara logika - ~ ( ~ p ∧ ~ q ) <=> p v q
5. Untuk menerangkan mutu sebuah perangkat lunakyang beredar di pasaran, kita
misalkan
p : “Tampilan antarmukanya menarik”,
q : “Cara pengoperasiannya mudah”, dan r : “Perangkat lunaknya bagus sekali”.Tuliskan
pernyataan tersebut dalam bentuk simbolik.
(a) tidak benar bahwa tampilan antarmukanya menarik maupun cara
pengoperasiaanya sulit - ~ ( p ∧ ~ q )
(b) tampilan antarmukanya menarik atau cara pengoperasiannya mudah, namun
tidak keduanya - p v q ∧ ( ~ p ∧ ~ q )
(c) perangkat lunak yang bagus sekali selalu selalu berarti bahwa tampilan
antarmukanya manarik dan cara pengoprasiannya mudah, begitu sebaliknya -
r -> p ∧ q
6. Nyatakan proposisi berikut dalam notasi simbolik :
a) setiap dokumen dipindai dengan program anti virus bilamana dokumen berasal dari
sistem yang tidak dikenal. : p <-> q
b) b). Setiap dokumen yang berasal dari sistem yang tidak dikenal tetapi ia tidak
dipindai dengan program anti virus. : q ∆ -p
c) perlu memindai dokumen dengan program anti virus bilamana ia berasal dari sistem
yang tidak dikenal. : p <-> q
d) bila pesan tidak dikirim dari sistem yang tidak dikenal, ia tidak dipindai dengan
program anti virus. : r -> -p

7. Misalkan p adalah "Hari ini adalah hari Rabu", q adalah "Hujan turun" dan r adalah
"Hari ini panas". Terjemahkan notasi simbolik ini dengan kata-kata.
a. p v q : “Hari ini adalah hari rabu atau hujan turun”.
b. ~p ^ ( q v r ) : “Hari ini bukan hari rabu dan hujan turun atau hari ini panas”
c. ~(p ∨ q) ∧ r : “Tidak benar bahwa hari ini adalah hari rabu atau hujan turun, tetapi
hari ini panas”
d. (p ∧ q) ∧ ~(r ∨ p) : “Hari ini adalah hari rabu dan hujan turun dan tidak benar bahwa
hari ini panas atau hari ini adalah hari rabu.”
e. (p ∧ (q ∧ r)) ∧ (r ∨ (q ∨ p)) : “Hari ini adalah hari rabu tetapi hujan turun dan hari ini
panas, dan hari ini panas atau hujan turun atau hari ini adalah hari rabu” f) q -> ~p :
“Jika hujan tidak turun berarti hari ini bukan hari rabu”
8. Tuliskan tabel kebenaran untuk setiap proposisi berikut:
a. (p v q) ^ ~p
b. ~(p ^ q) v (~q v r)
c. (~p v ~q) v p
d. ~(p ^ q) (r ^ ~p)
e. (p v q) -> ~q
f. (~q -> p) -> (p -> ~q)

9. Nyatakan apakah setiap implikasi berikut benar atau salah:


a. Jika 2 + 2 = 4, maka 3 + 3 = 5 : B->S maka pernyataan bernilai salah
b. Jika 1 + 1 = 2, maka Tuhan ada : B->B maka pernyataan bernilai benar
c. Jika 2 + 2 = 4, maka 4 adalah bilangan prima : B->S maka pernyataan bernilai salah
d. Jika 3 < 6, maka 6 < 2 : B-> S maka pernyataan bernilai salah

10. Nyatakan setiap proposisi berikut menjadi proposisi bersyarat "jika p, maka q":
a. Dian bisa lulus sarjana apabila ia telah menyelesaikan 144 SKS
p =Dian bisa lulus sarjana
q = Dian telah menyelesaikan 144 SKS.
b. Sebuah program hanya bisa dibaca jika ia terstruktur dengan baik.
p = Sebuah program hanya bisa dibaca
q = Sebuah program terstruktur dengan baik.
c. Syarat cukup bagi Lukman untuk mengambil kuliah Algoritma dan Pemrograman
adalah ia sudah lulus kuliah matematika diskrit
p : Lukman sudah lulus kuliah matematika diskrit
q : Lukman mengambil kuliah Alogaritma dan Pemrograman maka, jika Lukman
sudah lulus kuliah matematika diskrit, maka ia bisa mengambil kuliah Alogaritma dan
Pemrograman.
d. Perlu ada salju agar Hesnu bisa bermain sky.
p : Ada salju
q :Hesnu bisa bermain sky maka, jika ada salju, maka Hesnu bisa bermain sky.
e. Anda hanya mendapat jaminan barang hanya jika anda mengembalikan kartu garansi
kurang dari sebulan sejak pembelian.
p : Anda mengembalikan karu garansi kurang dari sebulan sejak pembelian
q : Anda mendapat jaminan barang maka, jika Anda mengembalikan karu garansi
kurang dari sebulan sejak pembelian, maka Anda mendapat jaminan barang.
f. Untuk mendapat gelar doktor, cukup anda kuliah di Universitas X.
p : Anda ingin mendapat gelar doctor
q : Anda kuliah di Universitas X maka, jika Anda ingin mendapat gelar doktor, maka
Anda kuliah di Universitas X.
g. Perlu mendaki 100 meter lagi untuk mencapai puncak gunung semeru.
p : ingin mencapai gunung semeru
q : mendaki 100 meter lagi maka, jika ingin mencapai gunung semeru, maka harus
mendaki 100 meter lagi.
11. Tentukan konvers, invers, dan kontraposisi dari soal nomor 10 di atas.
a. Dian bisa lulus sarjana apabila ia telah menyelesaikan 144 sks Penyelesaian:
Misalnya,
p : Dian menyelesaikan 144 sks
q : Dian bisa lulus sarjana
• Implikasi : p → q jika Dian menyelesaikan 144 sks, maka ia bisa lulus sarjana.
• Konvers : q → p Jika Dian bisa lulus sarjana, maka ia telah menyelesaikan 144 sks.
• Invers : ~ p → ~ q jika Dian belum menyelesaikan 144 sks, maka ia tidak bisa lulus
sarjana.
• Kontraposisi : ~ q → ~ p Jika Dian tidak bisa lulus sarjana, maka ia belum
menyelesaikan 144 sks.
b. Sebuah program hanya bisa dibaca jika ia terstuktur dengan baik. Penyelesaian:
Misalnya,
p : Sebuah program terstuktur dengan baik
q : program bisa dibaca
• Implikasi : p → q jika sebuah program terstuktur dengan baik, maka ia bisa dibaca.
• Konvers : q → p Jika sebuah program bisa dibaca, maka ia telah terstuktur dengan
baik
• Invers : ~ p → ~ q jika sebuah program belum terstuktur dengan baik, maka ia tidak
bisa dibaca.
• Kontraposisi : ~ q → ~ p Jika sebuah program tidak bisa dibaca, maka ia belum
terstuktur dengan baik.
(c) Syarat cukup bagi Lukman untuk mengambil kuliah Algoritma dan Pemrograman adalah
ia sudah lulus kuliah matematika diskrit.
Penyelesaian:
Misalnya,
p : Lukman sudah lulus kuliah matematika diskrit
q : Lukman mengambil kuliah Alogaritma dan Pemrograman
• Implikasi : p → q jika Lukman sudah lulus kuliah matematika diskrit, maka ia bisa
mengambil kuliah Alogaritma dan Pemrograman.
• Konvers : q → p Jika Lukman bisa mengambil kuliah Alogaritma dan Pemrograman,
maka ia sudah lulus matematika diskrit.
• Invers : ~ p → ~ q jika Lukman belum lulus kuliah matematika diskrit, maka ia tidak
bisa mengambil kuliah Alogaritma dan Pemrograman.
• Kontraposisi : ~ q → ~ p Jika Lukman tidak bisa mengambil kuliah Alogaritma dan
Pemrograman, maka ia belum lulus matematika diskrit.
(d) Perlu ada salju agar Hesnu bisa bermain sky. Penyelesaian: Misalnya,
p : Ada salju
q :Hesnu bisa bermain sky
• Implikasi : p → q Jika ada salju, maka Hesnu bisa bermain sky.
• Konvers : q → p Jika Hesnu bisa bermain sky, maka ada salju.
• Invers : ~ p → ~ q Jika tidak ada salju, maka Hesnu tidak bisa bermain sky.
• Kontraposisi : ~ q → ~ p Jika Hesnu tidak bisa bermain sky, maka tidak ada salju.
(e) Anda hanya mendapat jaminan barang hanya jika anda mengembalikan kartu garansi
kurang dari sebulan sejak pembelian. Penyelesaian:
Misalnya,
p : Anda mengembalikan karu garansi kurang dari sebulan sejak pembelian
q : Anda mendapat jaminan barang
• Implikasi : p → q jika Anda mengembalikan karu garansi kurang dari sebulan sejak
pembelian, maka Anda mendapat jaminan barang.
• Konvers : q → p Jika anda mendapat jaminan barang, maka anda harus
mengembalikan kartu garansi kurang dari sebulan sejak pembelian.
• Invers : ~ p → ~ q Jika anda tidak mengembalikan kartu garansi kurang dari sebulan
sejak pembelian, maka Anda tidak mendapat jaminan barang.
• Kontraposisi : ~ q → ~ pJika anda tidak mendapat jaminan barang, maka anda tidak
mengembalikan kartu garansi kurang dari sebulan sejak pembelian.
(f) Untuk mendapat gelar doktor, cukup anda kuliah di Universitas X.
Penyelesaian:
Misalnya,
p : Anda ingin mendapat gelar doktor
q : Anda kuliah di Universitas X
• Implikasi : p → q jika Anda ingin mendapat gelar doktor, maka Anda kuliah di
Universitas X.
• Konvers : q → p Jika Anda kuliah di Universitas X, maka bisa dapat gelar doktor.
• Invers : ~ p → ~ q jika Anda tidak mendapat gelar doktor, maka Anda tidak kuliah di
Universitas X.
• Kontraposisi : ~ q → ~ p Jika Anda tidak kuliah di Universitas X, maka tidak bisa dapat
gelar doktor.
(g) Perlu mendaki 100 meter lagi untuk mencapai puncak gunung semeru. Penyelesaian:
Misalnya,
p : ingin mencapai gunung semeru
q : mendaki 100 meter lagi
• Implikasi : p → q Jika ingin mencapai gunung semeru, maka harus mendaki 100
meter lagi. • Konvers : q → p Jika anda mendaki 100 meter lagi, maka bisa mencapai
gunung semeru.
• Invers : ~ p → ~ q Jika tidak ingin mencapai gunung semeru, maka anda tidak
mendaki 100 meter lagi.
• Kontraposisi : ~ q → ~ p Jika anda tidak mendaki 100 meter lagi, maka tidak bisa
mencapai gunung semeru.
12. Nyatakan ingkaran, konvers dan kontraposisi dari implikasi berikut:
(a) Saya masuk kuliah bilamana ada kuis Penyelesaian: Misalnya, p : Ada kuis q : Saya masuk
kuliah
• pernyataan : p → q Jika ada kuis maka saya masuk kuliah.
• Ingkaran : ( p → q) ( p → q) Ada kuis dan saya tidak kuliah.
• Konvers : q → p Jika saya masuk kuliah, maka ada kuis.
• Kontraposisi : ~ q → ~ p Saya tidak masuk kuliah, maka tidak ada kuis.
(b) Sebuah bilangan positif hanya prima jika ia tidak mempunyai pembagi selain 1 dan
dirinya sendiri. Penyelesaian: Misalnya, p : sebuah bilangan positif prima q : bilangan yang
mempunyai pembagi selain 1 dan dirinya sendiri • Pernyataan :
• Ingkaran : ( p → q)
Sebuah bilangan positif prima dan ia mempunyai pembagi selain 1 dan dirinya
sendiri.
• Konvers : q → p
Jika sebuah bilangan mempunyai pembagi selain 1 dan dirinya sendiri, maka ia
bilangan positif prima..
• Kontraposisi : ~( q) → ~ p
Jika sebuah bilangan mempunyai pembagi selain 1 dan dirinya sendiri, maka ia bukan
bilangan positif prima.
(c) Dia pergi ke kampus bilamana hari ini tidak mendung maupun hujan Penyelesaian:
Misalnya,
p : hari ini mendung
q : hari ini hujan r : dia pergi ke kampus
• pernyataan : Jika hari ini tidak mendung maupun hujan, maka Dia pergi ke kampus.
• Ingkaran : ( (p ^q) • Hari ini tidak mendung atau tidak hujan atau dia tidak pergi ke
kampus.
• Konvers : r → Jika dia pergi ke kampus, maka hari ini tidak mendung maupun hujan.
• Kontraposisi : ~ r →~( Dia pergi ke kampus atau hari ini mendung dan Dia pergi ke
kampus atau hari ini hujan. Sebuah program dikatakan bagus hanya jika waktu
eksekusinya singkat atau kebutuhan memorinya sedikit.
Penyelesaian:
Misalnya,
p : sebuah program dikatakan bagus
q : waktu eksekusinya singkat r : kebutuhan memorinya sedikit
• pernyataan : p → q^r
jika sebuah program dikatakan bagus, maka waktu eksekusinya singkat atau kebutuhan
memorinya sedikit.
• Ingkaran : p →
(q^r) ) Sebuah program dikatakan bagus atau waktu eksekusinya tidak
• Konvers : → p
Jika waktu eksekusi sebuah program singkat atau kebutuhan memorinya sedikit, maka
ia dikatakan bagus .
• Kontraposisi : ~( q → ~ p → ~ p ~ ~ p
Sebuah program dikatakan tidak bagus atau waktu eksekusinya singkat dan Sebuah
program dikatakan tidak bagus atau kebutuhan memorinya sedikit.
13. Jika pernyataan p -> q salah, tentukan nilai pernyataan(~p v q~) -> q
14. Jika pernyataan p -> q benar, dapatkah anda memastikan nilai pernyataan ~p v (p <->
q)
15. 15.Manakah dari kalimat berikut yang menyatakan "atau" sebagai inclusive or atau
exclusive or?
a. Untuk mengambil kuliah Matematika Diskrit, anda harus sudah mengambil
kuliah Kalkulus atau Pengantar Teknologi Informasi
b. Sekolah diliburkan jika banjir melebihi 1 meter atau jika hujan masih belum
berhenti
Penjelasan :
Pada disjungsi eksklusif, relasi or digunakan secara eksklusif, yaitu dalam bentuk p atau q,
tapi bukan keduanya.
Artinya, disjungsi p dengan q bernilai benar jika salah satu proposisi atomiknya benar, tapi
bukan keduanya
(c) Jika anda membeli sepeda motor saat ini, anda mendapat potongan Rp 500.000,- atau
voucher BBM sebesar 2% dari harga motor. (d)Jika makan malam, tamu boleh memesan 2
macam sup atau 1 macam bistik.
16. Gunakan tabel kebenaran untuk memperlihatkan hukum distributif p ^ (q v r) , (p ^
q) v (q ^ r)
17. Perlihatkan bahwa (p -> q) -> r dan p -> (q -> r) tidak ekivalen
18. Gunakan tabel kebenaran untuk menunjukkan bahwa tiap implikasi berikut adalah
tautologi
a. ~p -> (p -> q)
b. ~(p -> q) -> ~q
c. (p ^ q) -> (p -> q)
19. Gunakan hukum-hukum aljabar proposisi untuk menunjukkn bahwa (i) (p ^ q) -> (p v
q) dan (ii) [p ^ (p -> q)] -> q keduanya adalah tautologi
20. Ada sebuah kampung yang penduduknya selalu mengatakan hal yang benar atau
selalu bohong. Penduduk kampung hanya memberikan jawaban “ya” atau “tidak”
terhadap pertanyaan yang diajukan oleh pendatang. Misalkan anda adalah seorang
pendatang yang baru sampai ke kampung tersebut dan hendak pergi ke kampung
lain. Anda sedang berada pada sebuah pertigaanjalan. Satu cabang jalan menuju
kota, sedangkan cabang jalan lainnya menuju ke jurang, namun anda tidak tahu
cabang mana yang menuju ke kota tujuan (tidak ada penunjuk arah). Kebetulan di
pertigaan tersebut ada seorang warga kampung sedang berdiri, namanya Z.
Sebutkan sebuah pertanyaan yang harus anda ajukan ke warga tersebut untuk
menentukan cabang jalan mana yang akan anda ambil? Petunjuk: Misalkan p adalah
pernyataan, “Z selalu mengatakan sebenarnya” dan q pernyataan, “Jalan yang
berbelok ke kiri menuju kota”. Formulasikan pernyataan A yang tersusun dari p dan
q sedemikian rupa sehingga Z akan menjawab pertanyaan “Apakah A benar” dengan
“ya” jika dan hanya jika q benar.

Jawab :

21. Periksalah kesahihan argumen-argumen berikut :


a. Jika hari panas, Anton mimisan. Hari tidak panas. Oleh karena itu, Anton tidak
mimisan
b. Jika hari panas, Anton mimisan. Anton tidak mimisan. Oleh karena itu, hari
tidak panas.
c. Jika Anton mimisan, maka hari panas. Hari tidak panas. Oleh karena itu,
Anton mimisan.
d. Jika hari tidak panas, Anton tidak mimisan. Hari panas. Oleh karena itu, Anton
mimisan.
e. Jika Anton tidak mimisan, hari tidak panas. Anton mimisan. Oleh karena itu,
hari panas.
22. Periksa kesahihan argumen berikut:
Terlambat mengumpulkan tugas lebih baik daripada tidak ada Tiada yang lebih baik
daripada mendapat nilai E.
Jawab :
lebih baik terlambat mengumpulkan tugas lebih baik daripada tidak ada dan mendapat E
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Terlambat = E (Nilai kecil lebih dari 0)
Tidak mengumpul = 0 Argument
• Terlambat mengumpulkan tugas lebih baik daripada tidak ada Terlambat = E
• Terlambat mengumpulkan tugas lebih baik daripada mendapat nilai E Tidak
mengumpulkan = 0
E=0
0+ = 0
0+ > 0
E>0
Jadi lebih baik terlambat mengumpulkan tugas lebih baik daripada tidak ada dan mendapat
E

Anda mungkin juga menyukai